News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Bobotoh Kena PHP Penyerang Kroasia, Rumor Transfer Marko Dugandzic ke Persib Bandung Kini Berubah Arah

Menjelang dibukanya bursa transfer, Persib kembali menjadi pusat perhatian. Kali ini, sorotan tertuju pada sosok penyerang asal Kroasia, Marko Dugandzic.
Kamis, 15 Januari 2026 - 06:41 WIB
Marko Dugandzic
Sumber :
  • Instagram - Marko Dugandzic

tvOnenews.com - Menjelang dibukanya bursa transfer, Persib Bandung kembali menjadi pusat perhatian.

Seperti sudah menjadi tradisi, setiap pergerakan kecil Maung Bandung selalu memantik spekulasi, terutama terkait kedatangan pemain asing anyar.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Kali ini, sorotan tertuju pada sosok penyerang asal Kroasia, Marko Dugandzic.

Marko Dugandzic
Marko Dugandzic
Sumber :
  • Instagram - Marko Dugandzic

Nama Dugandzic mendadak ramai dibicarakan setelah dikaitkan dengan Persib dalam beberapa hari terakhir.

Berdasarkan data di Transfermarkt, peluang sang striker merapat ke Bandung sempat mencapai 58 persen, angka yang langsung memicu antusiasme besar di kalangan Bobotoh.

Spekulasi tersebut semakin menguat setelah Dugandzic mengunggah pesan perpisahan kepada FC Seoul, klub terakhir yang ia bela di K-League 1.

Melalui akun Instagram pribadinya pada 1 Desember 2025, penyerang berusia 31 tahun itu menuliskan pesan singkat namun sarat makna.

“Waktu saya di FC Seoul telah berakhir, tetapi rasa terima kasih tetap ada. Seoul akan selalu memiliki tempat di hatiku,” tulis Dugandzic.

 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

Unggahan tersebut langsung disambut gegap gempita oleh Bobotoh. Kolom komentar Instagram @m.dugandzic pun dibanjiri ajakan agar sang striker segera berlabuh ke Bandung.

“Kuy Persib menunggumu!” tulis akun @paannxx.

“Come to Persib, bro,” sahut @hilmanxx.

“Di antos di Bandung!” tambah akun @anggasxxx.

Tak berhenti sampai di situ, Dugandzic juga sempat mengunggah foto berada di dalam pesawat usai berlibur di New York. Unggahan itu kembali memanaskan rumor.

“Nuju OTW euy,” tulis salah satu Bobotoh, @adeyxxx, seolah meyakini sang striker sedang dalam perjalanan menuju Bandung.

Profil dan Nilai Pasar Dugandzic

Marko Dugandzic, striker Liga Korea yang dihubungkan dengan Persib Bandung
Marko Dugandzic, striker Liga Korea yang dihubungkan dengan Persib Bandung
Sumber :
  • Instagram @m.dugandzic

Dari sisi teknis, Marko Dugandzic bukan nama asing. Striker bertinggi 1,90 meter ini dikenal sebagai target man dengan kekuatan fisik dan duel udara yang baik.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Menurut Transfermarkt, nilai pasar Dugandzic saat ini berada di kisaran Rp 13,91 miliar.

Sebelum merumput di Asia, ia sempat berkarier di sejumlah klub Eropa, lalu melanjutkan petualangannya ke Arab Saudi bersama Al-Tai, sebelum akhirnya bergabung dengan FC Seoul.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Sebelum Syafiq Ali Ditemukan, Sang Ayah Cari Anaknya di Gunung Slamet dengan Berbekal Tongkat: Pulang, Nak!

Sebelum Syafiq Ali Ditemukan, Sang Ayah Cari Anaknya di Gunung Slamet dengan Berbekal Tongkat: Pulang, Nak!

Sebelum Syafiq Ali ditemukan, sang ayah terus berjuang mencari anaknya di Gunung Slamet.
Harga Emas Tak Terbendung! UBS dan Galeri24 di Pegadaian Hari Ini Tembus Rp2,752 Juta per Gram

Harga Emas Tak Terbendung! UBS dan Galeri24 di Pegadaian Hari Ini Tembus Rp2,752 Juta per Gram

Berikut daftar lengkap harga emas masing-masing produk pada Kamis 15 Januari 2026
Top 3 Bola 15 Januari 2026: Sinyal Gaston Avila ke Persib, hingga Pemain Arsenal 'Terlemah'

Top 3 Bola 15 Januari 2026: Sinyal Gaston Avila ke Persib, hingga Pemain Arsenal 'Terlemah'

Top 3 Bola 15 Januari 2026: sinyal masa depan Gaston Avila, peluang Alberto Rodriguez kembali ke Persib, hingga peringatan untuk Arsenal.
Viral, Pemain Liga 4 Dijegal hingga Dikejar Lawan saat Ingin Selebrasi Gol

Viral, Pemain Liga 4 Dijegal hingga Dikejar Lawan saat Ingin Selebrasi Gol

Lagi viral di media sosial sebuah video yang menunjukkan tindakan tidak sportif dari pemain Liga 4 yang menjegal dan mengejar lawannya saat hendak berselebrasi.
Timnas Indonesia Kabarnya Bakal Lawan Bulgaria di FIFA Series 2026, John Herdman Langsung Hadapi Eks Asisten Pelatih Garuda

Timnas Indonesia Kabarnya Bakal Lawan Bulgaria di FIFA Series 2026, John Herdman Langsung Hadapi Eks Asisten Pelatih Garuda

John Herdman kabarnya akan menghadapi mantan asisten pelatih Timnas Indonesia. Hal ini seiring dengan kabar bahwa skuad Garuda bakal menghadapi Bulgaria di FIFA Series 2026.
Prediksi Barcelona vs Racing Santander 16 Januari 2026, Tantangan Serius Blaugrana usai Pesta El Clasico

Prediksi Barcelona vs Racing Santander 16 Januari 2026, Tantangan Serius Blaugrana usai Pesta El Clasico

Barcelona langsung menghadapi ujian berat usai juarai Super Spanyol 2026 saat bertandang ke markas Racing di babak 16 besar Copa del Rey. Begini prediksinya.
background

Pekan ke-18

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Istri Federico Barba Tiba-tiba Speak Up di Tengah Panasnya Isu Kepergian Sang Pemain dari Persib Bandung

Istri Federico Barba Tiba-tiba Speak Up di Tengah Panasnya Isu Kepergian Sang Pemain dari Persib Bandung

Di tengah panasnya isu transfer Federico Barba dari Persib Bandung ke klub liga Italia, sang istri tiba-tiba buat unggahan yang justru bikin Bobotoh geram.
Khutbah Jumat 16 Januari 2026: Isra Miraj, Meneladani Ketaatan Rasulullah SAW saat Perintah Shalat Diturunkan

Khutbah Jumat 16 Januari 2026: Isra Miraj, Meneladani Ketaatan Rasulullah SAW saat Perintah Shalat Diturunkan

Berikut tema teks khutbah Jumat singkat terbaru untuk shalat Jumat, dengan judul "Isra Miraj, Meneladani Ketaatan Rasulullah SAW saat Perintah Shalat Diturunkan".
Bobotoh Kena PHP Penyerang Kroasia, Rumor Transfer Marko Dugandzic ke Persib Bandung Kini Berubah Arah

Bobotoh Kena PHP Penyerang Kroasia, Rumor Transfer Marko Dugandzic ke Persib Bandung Kini Berubah Arah

Menjelang dibukanya bursa transfer, Persib kembali menjadi pusat perhatian. Kali ini, sorotan tertuju pada sosok penyerang asal Kroasia, Marko Dugandzic.
Syafiq Ali Pendaki Gunung Slamet Diduga Hipotermia, Barang-Barang Berceceran di Sekitar Lokasi Penemuan Mulai dari Sepatu hingga Dompet

Syafiq Ali Pendaki Gunung Slamet Diduga Hipotermia, Barang-Barang Berceceran di Sekitar Lokasi Penemuan Mulai dari Sepatu hingga Dompet

Syafiq Ali pendaki Gunung Slamet yang hilang sejak Senin (29/12/2025) lalu ditemukan tewas pada Rabu (14/1/2026) sekitar pukul 10.22 WIB. Dia diduga mengalami hipotermia. 
Reaksi Fans Usai Chelsea Dipermalukan Arsenal: Gara-gara VAR!

Reaksi Fans Usai Chelsea Dipermalukan Arsenal: Gara-gara VAR!

Reaksi fans usai Chelsea kalah 2–3 dari Arsenal ramai menyoroti VAR. Gol The Gunners dipertanyakan.
Terungkap Pesan Terakhir Syafiq Ali Sebelum Dinyatakan Hilang di Gunung Slamet, Diduga Sempat Alami Hipotermia

Terungkap Pesan Terakhir Syafiq Ali Sebelum Dinyatakan Hilang di Gunung Slamet, Diduga Sempat Alami Hipotermia

Medsos sempat dihebohkan dengan kabar hilangnya pendaki di gunung Slamet beberapa waktu lalu. Kini pendaki tersebut ditemukan dalam keadaan meninggal.
Upaya Pencarian Syafiq Ali Pendaki Gunung Slamet: Lewat Tim SAR dan Relawan, Sholawatan di Basecamp hingga Anak Indigo Ikut Bantu

Upaya Pencarian Syafiq Ali Pendaki Gunung Slamet: Lewat Tim SAR dan Relawan, Sholawatan di Basecamp hingga Anak Indigo Ikut Bantu

Upaya pencarian Syafiq Ali pendaki Gunung Slamet yang dinyatakan hilang sejak Senin (29/12/2025) lalu ternyata dilakukan dengan berbagai macam cara. 
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT