News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Pelatih PSIM Titip Pesan Menyentuh ke Pemain: Jaga Kondisi, Meskipun Tidak Lagi Bersama

Pelatih PSIM Yogyakarta, Erwan Hendarwanto, mengaku kecewa dengan keputusan PSSI perihak dihentikannya kompetisi Liga 2 2022-2023 setelah rapat Exco PSSI.
Jumat, 13 Januari 2023 - 01:06 WIB
Pelatih PSIM Yogyakarta, Erwan Hendarwanto, merespons penghentian kompetisi Liga 2.
Sumber :
  • Tvonenews/Nuryanto

Yogyakarta, tvOnenews.com - Pelatih PSIM Yogyakarta, Erwan Hendarwanto, mengaku kecewa dengan keputusan PSSI perihak dihentikannya kompetisi Liga 2 2022-2023.

"Kita juga langsung koordinasi dengan manajemen dengan pembatalan itu secara otomatis aktivitas latihan berhenti dan untuk masalah yang lain nanti akan ditindaklanjuti oleh manajemen," ungkap Erwan.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Meski demikian, pelatih asal Magelang Jawa Tengah itu mengungkap keputusan dihentikannya Liga 2 sangat disayangkan, dan semua pihak juga ikut prihatin.

Sebelumya, secercah harapan muncul untuk bisa lanjut lagi kompetisi setelah Pandemi Covid 19, namun baru berjalan sebentar tragedi Kanjuruhan terjadi hingga Liga 2 pun resmi dihentikan.

"Sebenarnya baru jalan kompetisi lagi setelah corona (pandemi), namun juga imbas dari Kanjuruhan yang akhirnya kita ikut terdampak," jelas Erwan.

Pelatih PSIM Yogyakarta juga menyampaikan pendapatnya, meski semua ikut prihatin atad tragedi Kanjuruhan tapi tidak langsung menghentikan kompetisi Liga 2.

"Akhirnya dengan ini ya kita perihatin saja, keadaan ini harapannya ke depan itu bisa lebih baik, sehingga apa yang selama ini kita geluti dan tekuni kan bisa terus eksis," ujarnya.

"Tidak hanya untuk kompetisi tahun ini saja, tetapi untuk pembinaan yang lebih baik. Namun, bagaimana mau optimal kalau kompetisi saja disetop atau tidak bergulir," jelas Erwan.

Lebih jauh Erwan bahkan menyebut dampak dihentikannya kompetisi bisa sangat luas.

"Kamis tadi jadi latihan yang terakhir bagi kami. Otomatis kalau kompetisi tidak ada ya mau bagaimana, sedangkan yang kemarin ditunda saja kita repot mau menentukan program yang pasti. Setelah pasti berhenti kita kan otomatis mau latihan juga buat apa," jelasnya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Ia pun berpesan kepada para pemain agar ada kesempatan bisa berkumpul, dan tidak patah semangat. Yang jelas keinginan seluruh tim PSIM Yogyakarta untuk terus dilanjutkan kompetisi atau berkarya dan berkreasi, saat ini harus terhenti.

"Pemain juga harus jaga kondisi, meskipun tidak lagi bareng bersama tim. Karena bagi mereka kan ini sudah jadi bagian dari pekerjaan mereka sehingga harus tetap melakukan aktivitas latihan di runah masing-masing yang harapannya ke depan bisa menjaga kondisi dengan baik," pungkas Erwan. (nur/mir)

Klasemen
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

6 Ruas Jalan dan 28 RT di Jakarta Masih Terendam Banjir hingga Selasa Pagi, Ini Daftarnya

6 Ruas Jalan dan 28 RT di Jakarta Masih Terendam Banjir hingga Selasa Pagi, Ini Daftarnya

Ketinggian air bervariasi, mulai dari 10 sentimeter hingga satu meter.
Kylian Mbappe Kirim Pesan Emosional Usai Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Ucapkan Terima Kasih dan Penghormatan Tinggi

Kylian Mbappe Kirim Pesan Emosional Usai Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Ucapkan Terima Kasih dan Penghormatan Tinggi

Kabar perpisahan Xabi Alonso dari Real Madrid masih menyisakan banyak cerita emosional. Salah satu respons paling menyentuh datang dari Kylian Mbappe.
Cuan Mengalir Deras! Kondisi Finansial Zodiak 14 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Cuan Mengalir Deras! Kondisi Finansial Zodiak 14 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Berikut ramalan kondisi finansial zodiak 14 Januari 2026 untuk enam zodiak terakhir, Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces.
Wapres Gibran Kunjungan ke Wamena, Polisi Siagakan 453 Personel

Wapres Gibran Kunjungan ke Wamena, Polisi Siagakan 453 Personel

Polres Jayawijaya, Papua Pegunungan menyiagakan kurang lebih 453 personel untuk mengamankan kunjungan kerja (kunker) Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka ke Wamena, Kabupaten Jayawijaya.
Xabi Alonso Dipecat, Jurgen Klopp Jadi Pelatih Idaman Florentino Perez untuk Pimpin Real Madrid

Xabi Alonso Dipecat, Jurgen Klopp Jadi Pelatih Idaman Florentino Perez untuk Pimpin Real Madrid

Wacana pergantian pelatih kembali menghangat di Santiago Bernabéu setelah Real Madrid resmi mengakhiri kerja sama dengan Xabi Alonso.
Prakiraan Cuaca Jabodetabek Selasa 13 Januari 2026: Awan Tebal Sejak Dini Hari, Hujan Berpotensi Guyur Sejumlah Wilayah

Prakiraan Cuaca Jabodetabek Selasa 13 Januari 2026: Awan Tebal Sejak Dini Hari, Hujan Berpotensi Guyur Sejumlah Wilayah

Prakiraan cuaca Jabodetabek Selasa 13 Januari 2026. Awan tebal sejak dini hari, hujan ringan hingga sedang berpotensi terjadi di sejumlah wilayah.
background

Pekan ke-18

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Xabi Alonso Masuk Bursa Pelatih Manchester United usai Didepak Real Madrid? Media Inggris Beberkan Peluangnya

Xabi Alonso Masuk Bursa Pelatih Manchester United usai Didepak Real Madrid? Media Inggris Beberkan Peluangnya

Media Inggris membahas kemungkinan Manchester United mengejar Xabi Alonso sebagai pelatih baru. Sang juru taktik asal Spanyol baru saja berpisah dengan Real Madrid.
Mengenal Gaston Avila, Bek Argentina Rp43 Miliar yang Disebut Siap Merapat ke Persib Bandung Gantikan Federico Barba

Mengenal Gaston Avila, Bek Argentina Rp43 Miliar yang Disebut Siap Merapat ke Persib Bandung Gantikan Federico Barba

Gaston Avila, bek Argentina milik Ajax dengan nilai Rp43 miliar, ramai dikaitkan dengan Persib Bandung. Siap gantikan Federico Barba? Ini profil dan faktanya.
SBY: Demokrat dan Prabowo Harus Menjadi Bagian dari Solusi

SBY: Demokrat dan Prabowo Harus Menjadi Bagian dari Solusi

Presiden ke-6 RI sekaligus Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menegaskan bahwa partainya bersama Presiden Prabowo harus menjadi solusi mengentaskan masalah bangsa.
Kasus Dugaan Penipuan Kripto Seret Nama Timothy Ronald, Ini Penjelasan Lengkap soal Koin Manta Network

Kasus Dugaan Penipuan Kripto Seret Nama Timothy Ronald, Ini Penjelasan Lengkap soal Koin Manta Network

Kasus dugaan penipuan kripto menyeret nama Timothy Ronald. Korban rugi Rp3 miliar usai beli koin Manta Network. Ini penjelasan MANTA.
Rezeki Datang Bertubi-tubi! Kondisi Finansial Zodiak 14 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Rezeki Datang Bertubi-tubi! Kondisi Finansial Zodiak 14 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Berikut ramalan kondisi finansial zodiak pada 14 Januari 2026 untuk enam zodiak pertama, Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo.
Ramalan Zodiak Besok, 14 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Ramalan Zodiak Besok, 14 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Simak ramalan zodiak besok, 14 Januari 2026 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo. Prediksi lengkap seputar asmara, karier, dan keuangan di sini!
Resmi! Real Madrid Pecat Xabi Alonso usai Ditaklukkan Barcelona, Alvaro Arbeloa Jadi Interim

Resmi! Real Madrid Pecat Xabi Alonso usai Ditaklukkan Barcelona, Alvaro Arbeloa Jadi Interim

Real Madrid resmi mengumumkan pemecatan Xabi Alonso pada Selasa (13/1/2026) dini hari WIB. Keputusan ini diambil setelah kekalahan dari Barcelona di final Piala Super Spanyol.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT