News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Dua Bintang Liverpool Masuk Daftar, Inilah Pemain yang Diminta Jurgen Klopp Jika Latih Real Madrid

Sempat membantah, namun media Spanyol mengabarkan bahwa Jurgen Klopp telah meminta Real Madrid untuk belanjakan tiga pemain incarannya jika melatih Los Blancos.
Jumat, 23 Januari 2026 - 11:30 WIB
Jurgen Klopp, mantan pelatih Liverpool yang kabarnya diincar Real Madrid
Sumber :
  • Reuters/David Klein

“Klopp tidak menganggap mereka sebagai masalah disiplin, tetapi dia percaya mereka tidak memiliki level yang dituntut Real Madrid dan tidak sesuai dengan gaya bermainnya,“ sambungnya.

Adapun untuk tiga pemain baru yang dimaksud, Jurgen Klopp meminta agar Real Madrid memboyong mantan anak asuhnya di Liverpool, Dominik Szoboszlai dan Alexis Mac Allister.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Dominik Szoboszlai dan Alexis Mac Allister akan dibawa Jurgen Klopp jika latih Real Madrid
Dominik Szoboszlai dan Alexis Mac Allister akan dibawa Jurgen Klopp jika latih Real Madrid
Sumber :
  • Instagram @szoboszlaidominik/@alemacallister

Klopp beralasan bahwa Dominik Szoboszlai dibutuhkan untuk mendongkrak permainan ofensif Real Madrid sedangkan Alexis Mac Allister demi stabilitas lini tengah.

“Mengenai pemain baru, Klopp telah menyebutkan tiga nama spesifik. Untuk lini tengah, prioritasnya adalah Dominik Szoboszlai dan Alexis Mac Allister,” jelas media Spanyol itu.

Lebih lanjut, nama terakhir yang ingin diboyong Jurgen Klopp ke Real Madrid adalah bek Borussia Dortmund Nico Schlotterbeck. Ia dianggap cocok menambal lini belakang El Real.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Di lini pertahanan, pilihan utamanya adalah Nico Schlotterbeck. Klopp menganggapnya sebagai opsi nomor satu untuk memperkuat lini belakang,“ ungkapnya.

(han)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Langkah Penting Lindungi Bukti Kepemilikan Rumah agar Legal dan Bebas Sengketa

Langkah Penting Lindungi Bukti Kepemilikan Rumah agar Legal dan Bebas Sengketa

Agar rumah aman secara hukum, pastikan bukti kepemilikan legal dan bebas sengketa. Simak 7 langkah penting sebelum membeli properti.
Akselerasi Transformasi Digital Bank Pembangunan Daerah, Telkom Gandeng Sejumlah Mitra Global

Akselerasi Transformasi Digital Bank Pembangunan Daerah, Telkom Gandeng Sejumlah Mitra Global

Telkom melakukan kerja sama strategis dengan sejumlah mitra global untuk mhadirkan solusi digital secara end-to-end untuk tingkatkan kapabilitas BPD anggota Asbanda.
Indonesia Masters 2026: Lolos ke Semifinal, Alwi Farhan Akui Tak Dalam Kondisi 100 Persen saat Hadapi Yushi Tanaka

Indonesia Masters 2026: Lolos ke Semifinal, Alwi Farhan Akui Tak Dalam Kondisi 100 Persen saat Hadapi Yushi Tanaka

Alwi Farhan memastikan diri ke semifinal Indonesia Masters 2026 usai mengalahkan tunggal putra asal Jepang, Yushi Tanaka lewat dua game langsung 22-20, 21-16
Belum Juga Diresmikan Persib, Layvin Kurzawa Sudah Dihantam Kenyataan Pahit di Super League

Belum Juga Diresmikan Persib, Layvin Kurzawa Sudah Dihantam Kenyataan Pahit di Super League

Belum juga diperkenalkan sebagai pemain Persib, Layvin Kurzawa sudah harus terima kenyataan pahit soal statusnya sebagai pemain Super League 2025/2026. Apa?
Tottenham Lakukan Transfer Mengejutkan, Siap Boyong Bintang Liverpool

Tottenham Lakukan Transfer Mengejutkan, Siap Boyong Bintang Liverpool

Tottenham dikabarkan hampir merekrut Andy Robertson dari Liverpool pada Januari ini. Minim menit bermain dan kontrak menipis jadi pemicu transfer mengejutkan ini.
Menunda Nikah Makin Jadi Tren, Menag Serukan Ekspansi Nikah Fest hingga Bimwin untuk Kalangan Muda

Menunda Nikah Makin Jadi Tren, Menag Serukan Ekspansi Nikah Fest hingga Bimwin untuk Kalangan Muda

Menag RI menyerukan Gerakan Sadar Pencatatan Nikah (Gas Nikah), Sakinah Funwalk, Nikah Fest, bimbingan perkawinan (Bimwin) untuk menghadapi tren menunda nikah.
background

Pekan ke-18

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Sudah di Indonesia, 3 Pemain Keturunan Eropa Bisa OTW Dinaturalisasi dan Dipanggil John Herdman ke Timnas untuk Piala AFF

Sudah di Indonesia, 3 Pemain Keturunan Eropa Bisa OTW Dinaturalisasi dan Dipanggil John Herdman ke Timnas untuk Piala AFF

John Herdman mulai menyusun kerangka Timnas Indonesia jelang Piala AFF 2026. Tiga pemain keturunan di Liga 1 disebut bisa menjadi opsi naturalisasi buat Garuda.
Top 3 Bola 23 Januari 2026: Gaji Jesse Lingard di Persib Bandung, Thom Haye Gigit Jari, hingga Al Nassr Bangkit

Top 3 Bola 23 Januari 2026: Gaji Jesse Lingard di Persib Bandung, Thom Haye Gigit Jari, hingga Al Nassr Bangkit

Rangkuman Top 3 Bola hari ini: rumor Jesse Lingard ke Persib, peluang jadi pemain termahal Liga 1, dan kebangkitan Al Nassr.
Cole Palmer Dirumorkan Merapat ke Manchester United, Siap Gantikan Bruno Fernandes?

Cole Palmer Dirumorkan Merapat ke Manchester United, Siap Gantikan Bruno Fernandes?

Manchester United, Michael Carrick, MU, Bursa Transfer, Cole Palmer, Manchester City, Setan Merah, Chelsea, Bruno Fernandes. Dalam laporan Berita transfer MU
Pemain MU Berdarah Belanda Ini Blak-blakan Ingin Dinaturalisasi dan Bela Timnas Indonesia, John Herdman Panggil untuk FIFA Series 2026?

Pemain MU Berdarah Belanda Ini Blak-blakan Ingin Dinaturalisasi dan Bela Timnas Indonesia, John Herdman Panggil untuk FIFA Series 2026?

Pemain keturunan Belanda yang kini membela MU membuka peluang dinaturalisasi. John Herdman berpeluang memanggilnya ke FIFA Series 2026.
Jadwal Proliga 2026, Jumat 23 Januari: Megawati Hangestri Main Lagi, Lakoni Laga Ulangan Grand Final Musim Lalu

Jadwal Proliga 2026, Jumat 23 Januari: Megawati Hangestri Main Lagi, Lakoni Laga Ulangan Grand Final Musim Lalu

Jadwal Proliga 2026 pada Jumat 23 Januari yang merupakan hari kedua seri ketiga putaran pertama akan menyuguhkan dua pertandingan menarik dari sektor putri.
Resmi! AFC Jatuhkan Sanksi Berat Kepada Persib Bandung Jelang ACL 2 Hadapi Ratchaburi, Flare Bobotoh di GBLA Lawan Bangkok Berakibat Fatal

Resmi! AFC Jatuhkan Sanksi Berat Kepada Persib Bandung Jelang ACL 2 Hadapi Ratchaburi, Flare Bobotoh di GBLA Lawan Bangkok Berakibat Fatal

AFC menjatuhkan sanksi berat kepada Persib Bandung usai laga penentuan ACL 2 kontra Bangkok United. Bobotoh menyalakan flare, denda tembus Rp500 juta.
Hasil Proliga 2026, Putri: 4 Service Ace Megawati Hangestri Bawa Jakarta Pertamina Enduro Mengakhiri Tren Negatif

Hasil Proliga 2026, Putri: 4 Service Ace Megawati Hangestri Bawa Jakarta Pertamina Enduro Mengakhiri Tren Negatif

Hasil Proliga 2026 Jumat 23 Januari, hari kedua seri Bandung menyajikan laga ulangan grand final musim lalu, antara Jakarta Pertamina Enduro vs Popsivo Polwan.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT