News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Rencana Saga Transfer AC Milan Musim Depan: Permanenkan Füllkrug, Masih Ngebet Rekrut Vlahovic demi Liga Champions

AC Milan mulai melangkah serius menyusun masa depan lini serangnya setelah merampungkan perekrutan Niclas Füllkrug. Satu nama kin masuk dalam daftar belanja.
Sabtu, 24 Januari 2026 - 16:07 WIB
Niclas Fullkrug rayakan golnya ke gawang Lecce
Sumber :
  • REUTERS/Alessandro Garofalo

Jakarta, tvOnenews.com - AC Milan mulai melangkah serius menyusun masa depan lini serangnya setelah merampungkan perekrutan Niclas Füllkrug. Kehadiran penyerang asal Jerman itu bukan sekadar solusi jangka pendek, melainkan bagian dari rencana besar Rossoneri untuk kembali bersaing di panggung Liga Champions.

Füllkrug langsung memberi kesan positif sejak pertama kali mengenakan seragam merah hitam. Penyerang berusia 32 tahun tersebut terlihat cepat beradaptasi dengan atmosfer Serie A dan tuntutan permainan Milan.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Debutnya bersama Milan terjadi pada awal Januari saat menghadapi Cagliari. Meski baru bergabung, ia langsung menunjukkan pemahaman taktik dan ketenangan yang mencerminkan pengalamannya di level tertinggi.

Performa Füllkrug semakin terasa ketika ia masuk sebagai pemain pengganti dalam laga melawan Genoa dan Fiorentina. Dalam dua pertandingan tersebut, kontribusinya dinilai signifikan karena mampu menghidupkan lini serang dan membuka ruang bagi rekan setim.

Puncaknya terjadi saat Milan berjumpa Lecce. Füllkrug mencetak gol kemenangan lewat sundulan kurang dari dua menit setelah menginjakkan kaki di lapangan, menjadi bukti insting tajam yang masih ia miliki.

Manajemen Milan disebut sangat mengapresiasi sikap profesional yang ditunjukkan Füllkrug. Semangat, dedikasi, dan antusiasmenya dinilai membawa energi positif ke ruang ganti tim.

Dilansir dari Tuttosport, jika tren performa ini terus berlanjut, opsi untuk mempermanenkan Füllkrug mulai dipertimbangkan secara serius. Nilai transfer yang relatif terjangkau, sekitar 5 juta euro, membuat skenario tersebut semakin realistis, terlebih jika Milan kembali tampil di Liga Champions.

Di balik performa menjanjikan Füllkrug, Milan juga tetap memikirkan sosok penyerang utama untuk jangka panjang. Nama Dusan Vlahovic kembali mencuat sebagai target ideal untuk memimpin lini depan Rossoneri di masa depan.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Vlahovic sejatinya bukan nama baru dalam radar Milan. Massimiliano Allegri disebut telah lama mengagumi penyerang asal Serbia tersebut, meski upaya merekrutnya pada bursa transfer musim panas lalu belum membuahkan hasil.

Kini, situasi Vlahovic dinilai lebih terbuka karena kontraknya bersama Juventus akan berakhir dalam beberapa bulan ke depan. Banyak pihak meyakini perpisahan dengan Bianconeri hampir tak terelakkan, sehingga membuka peluang bagi klub peminat untuk bergerak.

Halaman Selanjutnya :
Klasemen
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Indonesia Masters 2026: Menang Mudah di Semifinal, Alwi Farhan Sebut Lawannya Tertekan Main di Istora

Indonesia Masters 2026: Menang Mudah di Semifinal, Alwi Farhan Sebut Lawannya Tertekan Main di Istora

Pebulutangkis tunggal putra Indonesia, Alwi Farhan menang dua game langsung 21-11, 21-12 atas Chi Yu Jen asal Taiwan di babak semifinal Indonesia Masters 2026.
Pramono Anung Hadiri Pengukuhan Pengurus LDII DKI Jakarta di Balai Kota, Ingatkan Kolaborasi Strategis

Pramono Anung Hadiri Pengukuhan Pengurus LDII DKI Jakarta di Balai Kota, Ingatkan Kolaborasi Strategis

Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung menghadiri pelantikan pengurus DPW LDII DKI Jakarta masa bakti 2025-2030.
Prabowo Dikabarkan Kembali Bakal Reshuffle Kabinet Merah Putih, Ini Kata DPR RI

Prabowo Dikabarkan Kembali Bakal Reshuffle Kabinet Merah Putih, Ini Kata DPR RI

Isu perombakan menteri atau reshuffle dalam Kabinet Merah Putih oleh Presiden Prabowo Subianto kembali mencuat. Ketua Komisi VII DPR RI angkat bicara, katanya..
Dorong Aksesibilitas Gim Nasional di Pasar Lokal, Wamendag: Perlu Kita Sosialisasikan

Dorong Aksesibilitas Gim Nasional di Pasar Lokal, Wamendag: Perlu Kita Sosialisasikan

Wakil Menteri Perdagangan (Wamendag) Dyah Roro Esti Widya Putri mengatakan pemerintah mendorong komunitas pecinta gim lokal untuk menyosialisasikan gim buatan
Ayah Mendiang Lula Lahfah Ungkap Firasat Seminggu Sebelum Putrinya Meninggal: Ngajak Makan

Ayah Mendiang Lula Lahfah Ungkap Firasat Seminggu Sebelum Putrinya Meninggal: Ngajak Makan

Ayah Lula Lahfah ungkap firasat sebelum putrinya meninggal. Seminggu sebelumnya Lula tiba-tiba ajak keluarga makan bersama tanpa alasan.
Sempat Jadi Investasi Macet, Jashari Kini Siap Bayar Lunas Kepercayaan AC Milan Usai Pulih Total

Sempat Jadi Investasi Macet, Jashari Kini Siap Bayar Lunas Kepercayaan AC Milan Usai Pulih Total

Perjalanan Ardon Jashari bersama AC Milan dimulai dengan tantangan yang tidak ringan. Cedera patah kaki datang terlalu cepat dan memaksa sang gelandang menepi.
background

Pekan ke-22

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Lula Lahfah Sempat Ungkap Kronologi Gejala Penyakitnya, dari Meriang Kini Pacar Reza Arap itu Meninggal Dunia

Lula Lahfah Sempat Ungkap Kronologi Gejala Penyakitnya, dari Meriang Kini Pacar Reza Arap itu Meninggal Dunia

Selebgram Lula Lahfah, pacar Reza Arap ditemukan meninggal dunia di unit apartemen di Jaksel, Jumat (23/1/2026). Ia sempat mengungkap gejala penyakitnya viral.
Dikabarkan Overdosis? Polisi Bilang Begini Soal Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia

Dikabarkan Overdosis? Polisi Bilang Begini Soal Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia

Dunia maya digegerkan dengan adanya informasi soal selebgram Lula Lahfah ditemukan meninggal dunia di Apartemen Essence Dharmawangsa, Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026) malam.
Cuaca Hari Ini 24 Januari 2026: Ini Penyebab Angin Kencang dan Potensi Hujan di Sejumlah Wilayah

Cuaca Hari Ini 24 Januari 2026: Ini Penyebab Angin Kencang dan Potensi Hujan di Sejumlah Wilayah

Cuaca hari ini 24 Januari 2026 dipengaruhi hujan dan angin kencang. Simak penjelasan BMKG soal kenapa angin kencang hari ini dan wilayah terdampak.
Dirumorkan karena GERD, Surat Keterangan Meninggal Dunia Lula Lahfah Viral dan Terungkap Penyebab Kematiannya

Dirumorkan karena GERD, Surat Keterangan Meninggal Dunia Lula Lahfah Viral dan Terungkap Penyebab Kematiannya

Heboh kabar meninggalnya pacar Reza Arap, Lula Lahfah. Polisi pun memberikan penjelasan lengkapnya.
FIFA Beri Lampu Hijau, Kapten Liga Jepang Bisa Dinaturalisasi dan Dipilih John Herdman untuk Perkuat Timnas Indonesia di FIFA Series 2026

FIFA Beri Lampu Hijau, Kapten Liga Jepang Bisa Dinaturalisasi dan Dipilih John Herdman untuk Perkuat Timnas Indonesia di FIFA Series 2026

PSSI berpeluang menaturalisasi kapten klub Liga Jepang berdarah Jawa. Striker ini bisa debut bersama Timnas Indonesia dalam turnamen FIFA Series 2026 mendatang.
Bukan Reza Arab, Ini Orang Pertama yang Punya Firasat Soal Keadaan Lula Lahfah Sebelum Ditemukan Meninggal Dunia

Bukan Reza Arab, Ini Orang Pertama yang Punya Firasat Soal Keadaan Lula Lahfah Sebelum Ditemukan Meninggal Dunia

Kabar duka datang dari kekasih Reza Arab, Lula Lahfah yang ditemukan meninggal dunie di apartemennya di kawasan Jakarta Selatan.
Tak Ada Angin Tak Ada Hujan, Media Vietnam Sebut Timnas Indonesia Bakal Naturalisasi 3 Pemain Eropa

Tak Ada Angin Tak Ada Hujan, Media Vietnam Sebut Timnas Indonesia Bakal Naturalisasi 3 Pemain Eropa

Media Vietnam menyoroti peluang Timnas Indonesia menambah tiga pemain naturalisasi kelas Eropa usai pernyataan John Herdman soal proyek Piala Dunia 2030.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT