News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Debut Alvaro Arbeloa Diledek San Marino, Real Madrid Diajak Sparring Negara Rangking Bawah FIFA

Laga perdana Alvaro Arbeloa bersama Real Madrid malah disingkirkan Albacete dari 16 besar Copa Del Rey, tim ranking terbawah FIFA San Marino ajak uji tanding.
Kamis, 15 Januari 2026 - 11:17 WIB
Real Madrid
Sumber :
  • Real Madrid

“Hai, @realmadrid. Kami melihat kalian tersingkir oleh tim divisi dua dari Spanyol dan kalian kembali mempermalukan diri sendiri,“ tulis @sanmarinoteam. 

“Saya rasa kita berada di posisi yang tepat untuk bermain melawan kalian; saya rasa kita berada di level yang sama karena kita juga sering mempermalukan diri sendiri. Mari kita bermain kapan pun kalian siap. Salam,“ lanjutnya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Ini bukan kali pertama San Marino meledek Real Madrid. Pada November 2024 lalu, mereka melakukan hal serupa usai El Real raih dua kekalahan beruntun di Bernabeu atas Barcelona (0-4) dan AC Milan (1-3).

Lagi-lagi, San Marino mengajak Real Madrid uji tanding lantaran klub asal Spanyol tersebut telah kebobolan tujuh gol, jumlah yang sama ketika negara itu dibantai dalam satu laga.

Sekadar informasi, San Marino merupakan negara dengan ranking paling buncit di klasemen dunia menurut FIFA. Mereka berada di posisi 210 dari 210 tim yang terdaftar.

Saking buruknya, San Marino harus menunggu bertahun-tahun untuk menang. Ini karena pemain dari negara tersebut bukanlah berprofesi sebagai pesepakbola secara penuh.

Terakhir kali San Marino meraih kemenangan adalah di UEFA Nations League 2024/2025. Ketika itu, mereka mengalahkan Liechtenstein dengan skor tipis 1-0.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Sebelum menang atas Liechtenstein, San Marino sempat puasa kemenangan selama 140 laga. Terakhir kali mereka raih hasil positif adalah pada bulan April 2004.

(han)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Psikiater Ungkap Pola Manipulasi dalam Hubungan Toxic di Buku Aurelie Moeremans, Orang Tua Wajib Tahu

Psikiater Ungkap Pola Manipulasi dalam Hubungan Toxic di Buku Aurelie Moeremans, Orang Tua Wajib Tahu

Psikiater ungkap tiga pola manipulasi dalam hubungan toxic dalam buku Aurelie Moeremans, penting dipahami orang tua untuk lindungi anak.
Reaksi Malu Ko Hee-jin Usai Red Sparks Gagal Total di Liga Voli Korea 2025-2026, Mantan Pelatih Megawati Hangestri Kehabisan Kata-Kata

Reaksi Malu Ko Hee-jin Usai Red Sparks Gagal Total di Liga Voli Korea 2025-2026, Mantan Pelatih Megawati Hangestri Kehabisan Kata-Kata

Pelatih Red Sparks, Ko Hee-jin tak kuasa menahan malu karena mantan tim Megawati Hangestri tersebut gagal tampil gemilang di awal musim Liga Voli Korea 2025-2026.
Bakal Jumpa Denada di Sidang Mediasi, Ternyata Dua Tuntutan ini yang Ressa Perjuangkan

Bakal Jumpa Denada di Sidang Mediasi, Ternyata Dua Tuntutan ini yang Ressa Perjuangkan

Media sosial dihebohkan dengan kabar dugaan penelantaran anak oleh Denada. Hal ini belum bisa dipastikan, karena hari ini akan ada sidang mediasi.
Bursa Transfer Juventus: Fabrizio Romano Sampaikan Kabar Buruk untuk Upaya Bianconeri Datangkan Oscar Mingueza

Bursa Transfer Juventus: Fabrizio Romano Sampaikan Kabar Buruk untuk Upaya Bianconeri Datangkan Oscar Mingueza

Jurnalis Fabrizio Romano seakan menyampaikan kabar buruk kepada Juventus soal Oscar Mingueza. Sebab, Celta Vigo enggan menjualnya di bursa transfer Januari.
Mengenal Jon Toral Pemain Baru Persik Kediri, Produk Akademi Barcelona, Wonderkid 'Gagal' di Arsenal

Mengenal Jon Toral Pemain Baru Persik Kediri, Produk Akademi Barcelona, Wonderkid 'Gagal' di Arsenal

Di tengah isu Federico Barba yang akan meninggalkan Persib Bandung, justru Persik Kediri menambah amunisi di bursa transfer paruh musim, mendatangkan Jon Toral.
Baru Tunjuk Carrick sebagai Pelatih, Manajemen Manchester United Bikin Keputusan Gila di Bursa Transfer Januari

Baru Tunjuk Carrick sebagai Pelatih, Manajemen Manchester United Bikin Keputusan Gila di Bursa Transfer Januari

Keputusan mengejutkan diambil Manchester United jelang penutupan bursa transfer Januari.
background

Pekan ke-18

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Istri Federico Barba Tiba-tiba Speak Up di Tengah Panasnya Isu Kepergian Sang Pemain dari Persib Bandung

Istri Federico Barba Tiba-tiba Speak Up di Tengah Panasnya Isu Kepergian Sang Pemain dari Persib Bandung

Di tengah panasnya isu transfer Federico Barba dari Persib Bandung ke klub liga Italia, sang istri tiba-tiba buat unggahan yang justru bikin Bobotoh geram.
3 Bek Kelas Dunia yang Bisa Didatangkan Persib Jika Barba Out, Nomor 1 Sergio Ramos

3 Bek Kelas Dunia yang Bisa Didatangkan Persib Jika Barba Out, Nomor 1 Sergio Ramos

Persib Bandung harus mulai memikirkan langkah strategis untuk mengantisipasi kepergian Federico Barba. Salah satu opsi yang bisa diambil adalah merekrut pemain kelas dunia di sektor pertahanan.
Heboh Khairun Nisya Diterima Jadi Pramugari Garuda Indonesia, Ini Faktanya

Heboh Khairun Nisya Diterima Jadi Pramugari Garuda Indonesia, Ini Faktanya

Sebelumnya, publik dihebohkan dengan aksi Khairun Nisya yang menyamar sebagai pramugari Batik Air.
Khutbah Jumat 16 Januari 2026: Isra Miraj, Meneladani Ketaatan Rasulullah SAW saat Perintah Shalat Diturunkan

Khutbah Jumat 16 Januari 2026: Isra Miraj, Meneladani Ketaatan Rasulullah SAW saat Perintah Shalat Diturunkan

Berikut tema teks khutbah Jumat singkat terbaru untuk shalat Jumat, dengan judul "Isra Miraj, Meneladani Ketaatan Rasulullah SAW saat Perintah Shalat Diturunkan".
Terungkap Pesan Terakhir Syafiq Ali Sebelum Dinyatakan Hilang di Gunung Slamet, Diduga Sempat Alami Hipotermia

Terungkap Pesan Terakhir Syafiq Ali Sebelum Dinyatakan Hilang di Gunung Slamet, Diduga Sempat Alami Hipotermia

Medsos sempat dihebohkan dengan kabar hilangnya pendaki di gunung Slamet beberapa waktu lalu. Kini pendaki tersebut ditemukan dalam keadaan meninggal.
Fakta-Fakta Pencarian Syafiq Ali di Gunung Slamet: Dua Pendaki Sempat Bertemu Lalu Hilang dari Pandangan

Fakta-Fakta Pencarian Syafiq Ali di Gunung Slamet: Dua Pendaki Sempat Bertemu Lalu Hilang dari Pandangan

Inilah fakta-fakta pencarian Syafiq Ali di Gunung Slamet. Ada sejumlah fakta yang menjadi kunci ditemukannya anak laki-laki berusia 18 tahun itu.
Terungkap Kejanggalan Selama Pencarian Syafiq Ali di Gunung Slamet, Ditemukan di Area yang Dilalui Tim Pencari Berkali-kali

Terungkap Kejanggalan Selama Pencarian Syafiq Ali di Gunung Slamet, Ditemukan di Area yang Dilalui Tim Pencari Berkali-kali

Syafiq Ali diketahui mendaki Gunung Slamet bersama rekannya, Himawan, melalui Basecamp Dipajaya, Desa Clekatakan, Pemalang, pada Sabtu (30/12/2025).
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT