News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Timnas Indonesia akan Hadapi Bulgaria di FIFA Series 2026

Kepastian mengenai daftar negara peserta ajang FIFA Series yang akan berlangsung di Indonesia pada 23–31 Maret 2026 kian mengerucut
Rabu, 14 Januari 2026 - 18:54 WIB
Timnas Indonesia Vs Irak
Sumber :
  • AFC

Jakarta, tvOnenews.com - Kepastian mengenai daftar negara peserta ajang FIFA Series yang akan berlangsung di Indonesia pada 23–31 Maret 2026 kian mengerucut. Salah satu tim yang santer dikabarkan bakal hadir adalah tim nasional Bulgaria yang berpotensi menjadi lawan resmi Timnas Indonesia dalam agenda FIFA Matchday tersebut.

Sebelumnya, Bulgaria sempat masuk daftar kandidat tuan rumah turnamen ini sebelum FIFA menetapkan sembilan negara penyelenggara, dengan Indonesia sebagai salah satunya. Keputusan tersebut membuka peluang besar bagi publik Tanah Air untuk menyaksikan duel lintas konfederasi yang jarang terjadi di level internasional.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Kabar keikutsertaan Bulgaria mencuat setelah media lokal setempat, Fakti, melaporkan bahwa tim asuhan Alexander Dimitrov tengah menyiapkan agenda perjalanan menuju Indonesia. Pengumuman resmi terkait partisipasi Bulgaria di FIFA Series Indonesia disebut hanya tinggal menunggu waktu.

"Tim nasional sepak bola Bulgaria akan berpartisipasi dalam edisi kedua turnamen FIFA Series. Turnamen ini akan diadakan antara 23-31 Maret 2026," tulis Fakti.

Selain Timnas Indonesia dan Bulgaria, salah satu tim yang akan mengikuti turnamen tersebut di Jakarta adalah Saint Kitts and Nevis. Sementara satu negara lain masih belum terungkap.

"Saat ini, Saint Kitts dan Nevis juga telah mengkonfirmasi partisipasi mereka di grup di Indonesia," tulis Fakti.

Menariknya, sosok Alexander Dimitrov bukanlah nama asing bagi sepak bola Indonesia. Pelatih Bulgaria itu pernah merumput bersama Persipura Jayapura dan juga tercatat sebagai asisten pelatih Ivan Kolev saat Timnas Indonesia tampil di Piala Asia 2007.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Sebagai catatan, Bulgaria juga pernah ambil bagian pada edisi perdana FIFA Series yang digelar Maret 2024 di Azerbaijan. Dalam turnamen tersebut, Bulgaria sukses menaklukkan Tanzania dengan skor 1-0 dan bermain imbang 1-1 kontra tuan rumah.

FIFA Series sendiri merupakan ajang uji coba resmi berlabel FIFA yang digelar berdasarkan sistem undangan. Turnamen ini dirancang untuk mempertemukan tim nasional dari berbagai konfederasi yang jarang atau bahkan belum pernah saling berhadapan di kompetisi resmi. (fan)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Massimiliano Allegri Bawa Kabar Campur Aduk soal Kondisi Terkini Skuad AC Milan Jelang Hadapi Como

Massimiliano Allegri Bawa Kabar Campur Aduk soal Kondisi Terkini Skuad AC Milan Jelang Hadapi Como

Pelatih AC Milan, Massimiliano Allegri, menyampaikan kabar campur aduk mengenai kondisi terkini skuadnya. Ada tiga pemain yang bakal absen, termasuk Niclas Fullkrug, namun ada pula kabar baik.
Usulan Wenger Soal Perubahan Aturan Offside Ditolak UEFA

Usulan Wenger Soal Perubahan Aturan Offside Ditolak UEFA

Gagasan besar yang dilontarkan mantan pelatih Arsenal, Arsene Wenger terkait perubahan aturan offside kini menghadapi hambatan serius setelah mendapat penolakan dari UEFA serta asosiasi sepak bola Inggris.
4 Zodiak Paling Beruntung yang Akan Memulai Fase Keemasan Tahun Ini

4 Zodiak Paling Beruntung yang Akan Memulai Fase Keemasan Tahun Ini

Berikut 4 zodiak yang diprediksi paling beruntung yang akan memulai fase keemasan tahun 2026 ini.
Jumlah Pengungsi Akibat Banjir di Kabupaten Kudus Terus Bertambah

Jumlah Pengungsi Akibat Banjir di Kabupaten Kudus Terus Bertambah

Jumlah pengungsi akibat bencana banjir di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, terus bertambah pada Rabu (14/1/2026).
Sambut Era Regulasi Baru di Formula 1 pada Musim Depan, McLaren Siap Hadapi F1 2026 dengan Penuh Percaya Diri

Sambut Era Regulasi Baru di Formula 1 pada Musim Depan, McLaren Siap Hadapi F1 2026 dengan Penuh Percaya Diri

Hadapi Regulasi Baru F1 2026, McLaren Tunjukkan Optimisme Tinggi Sambut Era baru di Formula 1.
Manchester United Krisis Uang, Setan Merah Minta "Bantuan" Cristiano Ronaldo

Manchester United Krisis Uang, Setan Merah Minta "Bantuan" Cristiano Ronaldo

Pelatih interim Manchester United, Michael Carrick, disebut tengah membuka peluang terjadinya reuni mengejutkan dengan Cristiano Ronaldo dalam sebuah agenda laga persahabatan bergengsi.
background

Pekan ke-18

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Kabar Terbaru Pramugari Gadungan Khairun Nisa, Usai Viral Nyamar Jadi Kru Batik Air, Kini Ditawari Sekolah Pramugari Gratis

Kabar Terbaru Pramugari Gadungan Khairun Nisa, Usai Viral Nyamar Jadi Kru Batik Air, Kini Ditawari Sekolah Pramugari Gratis

Kisah pilu pramugari gadungan Batik Air, Khairun Nisa nekat nyamar jadi kru kabin karena malu ditipu di hadapan orang tuanya. Kini ditawari pendidikan gratis.
Kronologi Syafiq Ali Mendaki Gunung Slamet, Hilang 19 Hari hingga Ditemukan Meninggal Dunia

Kronologi Syafiq Ali Mendaki Gunung Slamet, Hilang 19 Hari hingga Ditemukan Meninggal Dunia

Syafiq dilaporkan hilang sejak Minggu (28/12/2025). Pada hari itu, ia seharusnya sudah turun dari pendakian Gunung Slamet.
Di Hadapan Publik Argentina, Gaston Avila Tegaskan Arah Kariernya, Sinyal ke Persib Bandung Mulai Terbaca

Di Hadapan Publik Argentina, Gaston Avila Tegaskan Arah Kariernya, Sinyal ke Persib Bandung Mulai Terbaca

Nama Gaston Avila mendadak jadi sorotan Bobotoh Persib seiring rumor hengkangnya Federico Barba. Kepada publik Argentina, Avila tegas bilang ini soal kariernya.
Syafiq Ali Pendaki Gunung Slamet Ditemukan Meninggal Dunia, Izin ke Keluarga Pergi ke Gunung Sumbing Bukan Gunung Slamet

Syafiq Ali Pendaki Gunung Slamet Ditemukan Meninggal Dunia, Izin ke Keluarga Pergi ke Gunung Sumbing Bukan Gunung Slamet

Syafiq Ali pendaki Gunung Slamet ditemukan meninggal dunia pada Rabu (14/1/2026). Pencarian Syafiq pada akhirnya membuahkan hasil. 
Selangkah Lagi Jadi Pramugari Sungguhan, Aeronef Indonesia Beri Khairun Nisa Pendidikan Pramugari 100 Persen Gratis: Kami Ingin Bantu Wujudkan Mimpinya

Selangkah Lagi Jadi Pramugari Sungguhan, Aeronef Indonesia Beri Khairun Nisa Pendidikan Pramugari 100 Persen Gratis: Kami Ingin Bantu Wujudkan Mimpinya

Selangkah lagi Khairun Nisa (23) bisa menjadi pramugari sungguhan.  Aeronef Indonesia memberi Nisa pendidikan pramugari 100 persen gratis kepadanya. 
Top 3 Bola 14 Januari 2026: Bung Binder Soroti Persib Bandung, John Herdman Terpikat Rizky Ridho, hingga MU Rugi Besar

Top 3 Bola 14 Januari 2026: Bung Binder Soroti Persib Bandung, John Herdman Terpikat Rizky Ridho, hingga MU Rugi Besar

Top 3 Bola Rabu, 14 Januari 2026 seputar rekor kandang sempurna Persib Bandung, sorotan John Herdman pada Rizky Ridho, serta kerugian besar Manchester United.
Berapa Gaji Gaston Avila? Mantan Bek Ajax Amsterdam yang Diisukan Bakal Gantikan Peran Federico Barba di Persib Bandung

Berapa Gaji Gaston Avila? Mantan Bek Ajax Amsterdam yang Diisukan Bakal Gantikan Peran Federico Barba di Persib Bandung

Segini gaji Gaston Avila, bek Ajax Amsterdam asal Argentina yang kabarnya masuk radar Persib Bandung sebagai suksesor Federico Barba di jantung pertahanan.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT