LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Dipicu Dendam, Juragan Rongsok Tewas Ditembak

Senin, 11 Juli 2022

Sidoarjo, Jawa Timur - Sabar (43)  juragan pengepul besi tua di daerah Tanggulangin, Candi, Sidoarjo Jawa Timur tak pernah menyangka jika Senin (27/6/2022) malam,  maut mengintainya. 

Pria tersebut terkapar di depan gudang miliknya usai ditembak orang tak dikenal dengan senapan api laras pendek sebanyak dua kali. Warga sekitar segera melarikannya ke Rumah Sakit Umum Sidoarjo agar Sabar cepat mendapatkan pertolongan. Timah  panas itu menerjang bahu Sabar hingga menembus dada dan lehernya.

Sebelum insiden penembakan itu, Sabar disebut-sebut pernah diteror oleh orang tidak dikenal. Meski begitu Wiwin istri korban membantah tudingan jika sabar pernah mengganggu istri Eko beberapa tahun sebelumnya.

Sehari usai insiden penembakan itu, polisi berhasil meringkus pelaku. Joko Waluyo begitu nama pelaku penembakan ditangkap di persembunyiannya di Sokobanah, Sampang.

Begitu diselidiki Jogo ternyata hanyalah orang suruhan. Orang yang menyuruh Jogo mengeksekusi Sabar adalah Eko yang tak lain merupakan sepupu pelaku. Oleh Eko pelaku dijanjikan imbalan Rp100 juta jika sukses mengeksekusi korban.

Eko, si otak pelaku disebut-sebut Dendam terhadap Sabar karena Sabar pernah mengganggu istrinya. 

Dua hari mendapat perawatan intensif, nyawa Sabar tak tertolong. Sabar menghembuskan nafas terakhirnya pada Rabu sekitar pukul 20.00 WIB.

Keesokan harinya, jenazah semacam kasih kampung halamannya di Pasuruan, Jawa Timur. Walau keluarga korban telah mengikhlaskan kepergian Sabar tetapi mereka tetap menanti keadilan atas kasus tersebut.(awy

Baca Juga :
Berita Terkait
Topik Terkait
Jangan Lewatkan
Berdoalah di Waktu Ini, Berikut Waktu dan Tempat Paling Baik untuk Berdoa

Berdoalah di Waktu Ini, Berikut Waktu dan Tempat Paling Baik untuk Berdoa

Simak waktu-waktu dan tempat-tempat terbaik untuk berdoa, lebih mustajab dan mempercepat dikabulkan oleh Allah SWT, berdoalah di waktu-waktu dan tempat ini.
Tak Sakit Hati, Publik Korea Selatan Restui Shin Tae-yong Bawa Timnas Indonesia U-23 ke Olimpiade Paris 2024

Tak Sakit Hati, Publik Korea Selatan Restui Shin Tae-yong Bawa Timnas Indonesia U-23 ke Olimpiade Paris 2024

Publik Korea Selatan tak sakit hati kepada Shin Tae-yong setelah menyingkirkan negaranya sendiri, dan malah mendukung timnas Indonesia U-23 menembus Olimpiade.
Terjerat Pinjol, Karyawan di Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali Nekat Gasak ATM dan Curi Uang Jutaan Rupiah Milik Temannya

Terjerat Pinjol, Karyawan di Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali Nekat Gasak ATM dan Curi Uang Jutaan Rupiah Milik Temannya

Seorang pemuda berinisial WAS (20) yang bekerja di PT GPR di bagian cek in counter Bandara I Gusti Ngurah Rai, Bali nekat mencuri kartu ATM milik temannya sendiri, karena terjerat pinjaman online atau Pinjol. Sebanyak Rp2,7 juta milik korban berhasil ditarik melalui kartu ATM Bank BNI.
Timnas Indonesia U-23 Meroket, Ketum PSSSI Erick Thohir Beberkan Sumbangan Finansial Rp23 Miliar dari Penguasaha

Timnas Indonesia U-23 Meroket, Ketum PSSSI Erick Thohir Beberkan Sumbangan Finansial Rp23 Miliar dari Penguasaha

Ketum PSSI Erick Thohir membeberkan dukungan finansial Rp23 miliar dari para pengusaha kepada Timnas Indonesia yang meroket melaju ke Semifimal Piala Asia U-23 Qatar.
Klasemen Liga Inggris 2023/2024: Manchester City dan Arsenal Sikut-sikutan, Liverpool Menghilang dari Perburuan Gelar

Klasemen Liga Inggris 2023/2024: Manchester City dan Arsenal Sikut-sikutan, Liverpool Menghilang dari Perburuan Gelar

Liverpool kini tertinggal lima poin dari Arsenal yang masih memuncaki klasemen sementara Liga Inggris 2023/2024, namun Manchester City masih terus menempel.
Satu Korban Tertimbun Longsor di Padalarang Bandung Barat Nihil Ditemukan Dihari Ketiga

Satu Korban Tertimbun Longsor di Padalarang Bandung Barat Nihil Ditemukan Dihari Ketiga

Pada hari ketiga pasca hilangnya korban tertimbun longsor, Tim SAR Gabungan terus melakukan upaya pencarian korban yang terjadi di Kampung Cimanggu, RT 01 RW 16, Desa Campaka Mekar, Kecamatan Padalarang, Kabupaten Bandung Barat(KBB) Jawa Barat, Minggu (28/4/2024). 
Media Asing Soroti Timnas Indonesia U-23 Mengukir Sejarah Baru di Piala Asia U-23 2024, Sempat Singgung Shin Tae-yong

Media Asing Soroti Timnas Indonesia U-23 Mengukir Sejarah Baru di Piala Asia U-23 2024, Sempat Singgung Shin Tae-yong

Sejumlah media internasional, Qatar Tribune dan Gulf Times ulas kesuksesan Timnas Indonesia U-23 setelah berhasil ukir sejarah baru di Piala Asia U-23 2024.
Seusai Viral Pelarangan Nobar Timnas Indonesia U-23 oleh MNC, Ketum PSSI Erick Thohir Minta Netizen Beri Doa Buat Garuda Muda

Seusai Viral Pelarangan Nobar Timnas Indonesia U-23 oleh MNC, Ketum PSSI Erick Thohir Minta Netizen Beri Doa Buat Garuda Muda

Kabar viral pelarangan nonton bareng atau nobar Timnas Indonesia U-23 oleh MNC Group menjadi perbincangan hangat, serta mendapat perhatian netizen di media sosial.
Hasil Liga Italia 2023/2024: Tammy Abraham Selamatkan AS Roma dari Kekalahan Kontra Napoli

Hasil Liga Italia 2023/2024: Tammy Abraham Selamatkan AS Roma dari Kekalahan Kontra Napoli

Gol Tammy Abraham menyelamatkan AS Roma dari kekalahan dan memaksa hasil imbang dengan skor 2-2 pada saat menghadapi Napoli di Stadio Diego Armando Maradona.
Hasil Liga Inggris 2023/2024: Gulung Nottingham Forest 2-0, Manchester City Tempel Arsenal di Klasemen

Hasil Liga Inggris 2023/2024: Gulung Nottingham Forest 2-0, Manchester City Tempel Arsenal di Klasemen

Manchester City memastikan Arsenal tak lepas dari terkamannya di klasemen sementara Liga Inggris setelah berhasil mengalahkan Nottingham Forest dengan skor 2-0.
Trending
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Sidik Jari
04:00 - 04:30
Assalamualaikum Nusantara
04:30 - 06:00
Kabar Pagi
06:00 - 06:30
Kabar Arena Pagi
06:30 - 07:57
Apa Kabar Indonesia Pagi
08:00 - 09:00
Rumah Mamah Dedeh
Selengkapnya