News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Viral! Aksi Pendakwah Cium Anak Kecil Tuai Kecaman

Rabu, 12 November 2025 - 09:41 WIB
  • Reporter :

Jakarta, tvOnenews.com - Pendakwah muda asal Kediri, Jawa Timur, Gus elham yahya, menjadi sorotan publik setelah video dirinya mencium anak perempuan saat berdakwah viral di media sosial. 

Aksi tersebut menuai kecaman warganet karena dinilai tidak pantas dilakukan oleh seorang tokoh agama di hadapan jemaah.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Dalam video yang beredar, Gus Elham atau Muhammad Ilham Yahya Almaliki, pemimpin Majelis Taklim Ibadah Desa Kaliboto, terlihat mencium anak perempuan di tengah kegiatan dakwah. Peristiwa tersebut dinilai publik melanggar norma kepantasan dan etika sosial.

Menanggapi polemik itu, Gus Elham menyampaikan permohonan maaf secara terbuka. Ia mengaku khilaf dan menyesal atas tindakannya yang menimbulkan kegaduhan di masyarakat. 

Gus Elham juga menjelaskan bahwa video yang viral merupakan rekaman lama dan telah dihapus dari seluruh platform media sosial milik majelis taklim. 

Ia menegaskan bahwa anak-anak yang ada dalam video tersebut berada di bawah pengawasan orang tua mereka.

Sementara itu, Sekretaris Majelis Ulama Indonesia (MUI) Jawa Timur, KH Hasan Ubaidillah, mengatakan pihaknya belum menerima laporan resmi terkait peristiwa tersebut. 

Namun, MUI menilai tindakan yang dilakukan dalam video itu tidak pantas ditampilkan di ruang publik, terlebih dalam konteks kegiatan keagamaan.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Ia menambahkan bahwa MUI akan berkoordinasi dengan MUI di wilayah Kediri untuk melakukan klarifikasi atau tabayyun terkait kasus ini. 

MUI juga menegaskan pentingnya edukasi dan sertifikasi bagi para pendakwah agar memahami etika berdakwah di ruang publik maupun di media sosial.

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Kehilangan Sahabatnya, Reza Pantau Pencarian Setiap Hari
03:20

Kehilangan Sahabatnya, Reza Pantau Pencarian Setiap Hari

Seorang anak bernama Reza (9) menjadi sorotan setelah setiap hari mendatangi area pencarian untuk menunggu kabar temannya yang masih hilang tertimbun longsor.
Pilu! Sang Ibu Sakit, Anak Mengasuh Adik Sambil Sekolah
02:24

Pilu! Sang Ibu Sakit, Anak Mengasuh Adik Sambil Sekolah

Kisah pilu dialami Ariendra Ralea Irgantari, siswa kelas 3 SD Negeri Gembongan, Sentolo, Kulonprogo.
Kebakaran Landa Tolikara, Ratusan Bangunan Hangus
01:11

Kebakaran Landa Tolikara, Ratusan Bangunan Hangus

Kebakaran dahsyat melanda Kabupaten Tolikara, Papua Pegunungan, dan menghanguskan sekitar 100 bangunan milik warga.
Karhutla Bikin Jalan Lintas Provinsi Aceh Diselimuti Asap Tebal
01:32

Karhutla Bikin Jalan Lintas Provinsi Aceh Diselimuti Asap Tebal

Kebakaran hutan dan lahan gambut di Kabupaten Aceh Barat, Aceh, terus meluas dan menyebabkan kabut asap tebal menyelimuti sejumlah wilayah.
Penjelasan Badan Geologi Penyebab Longsor di Bandung Barat
00:45

Penjelasan Badan Geologi Penyebab Longsor di Bandung Barat

Badan Geologi mengungkapkan bahwa longsor besar yang terjadi di lereng kaki Gunung Burangrang, Kecamatan Cisarua, Kabupaten Bandung Barat.
Indeks Harga Saham Gabungan Melemah
08:55

Indeks Harga Saham Gabungan Melemah

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) mengalami tekanan tajam hingga menyentuh batas penghentian sementara perdagangan atau trading halt dalam perdagangan pekan ini.
Aryanto Sutadi: Kapolres Sleman Masih Pakai Mindset Yang Lama
11:03

Aryanto Sutadi: Kapolres Sleman Masih Pakai Mindset Yang Lama

Polemik penetapan tersangka dalam kasus kecelakaan yang melibatkan korban penjambretan di Sleman terus menuai sorotan. 
Apes! Maling Motor di Tanjung Priok Tertangkap & Dihajar Warga
01:12

Apes! Maling Motor di Tanjung Priok Tertangkap & Dihajar Warga

Sebuah peristiwa viral terjadi di kawasan Jalan Swasembada, Tanjung Priok, Jakarta Utara, setelah seorang pelaku pencurian sepeda motor tertangkap warga dan nyaris menjadi sasaran aksi main hakim sendiri.
TNI AD Rampungkan Pembangunan Jembatan Bailey di Bireuen
01:35

TNI AD Rampungkan Pembangunan Jembatan Bailey di Bireuen

TNI Angkatan Darat merampungkan pembangunan jembatan Bailey di Desa Jangka Masjid, Kecamatan Jangka Bireun, Aceh, sebagai langkah pemulihan akses vital bagi masyarakat setempat.
Siapa Pengganti Thomas Djiwandono di Kursi Wamenkeu?
02:28

Siapa Pengganti Thomas Djiwandono di Kursi Wamenkeu?

Posisi Wamenkeu kosong setelah Thomas Djiwandono resmi disahkan menjadi Deputi Gubernur Bank Indonesia.
Pengemudi SUV Video Call Saat Berkendara, Petugas Marka Jalan Tewas Terseret 15 Meter
03:10

Pengemudi SUV Video Call Saat Berkendara, Petugas Marka Jalan Tewas Terseret 15 Meter

Insiden kecelakaan maut terjadi di Kota Pekanbaru, Riau. Seorang petugas marka jalan bernama Masrial (36) tewas setelah ditabrak mobil jenis SUV di Jalan Tuanku Tambusai.
Bid Propam Polda Jaya Usut Polisi yang Fitnah Tukang Es
01:50

Bid Propam Polda Jaya Usut Polisi yang Fitnah Tukang Es

Bid Propam Polda Metro Jaya dan Sie Propam Polres Metro Jakarta Pusat turun tangan mengusut anggota Bhabinkamtibmas Kelurahan Kampung Rawa, Aiptu Ikhwan Mulyadi.
Tembok Penahan Tanah Longsor, Seorang Lansia Tewas Tertimbun
01:10

Tembok Penahan Tanah Longsor, Seorang Lansia Tewas Tertimbun

Hujan deras mengakibatkan Tembok Penahan Tanah (TPT) setinggi dua meter longsor di Kelurahan Bondongan, Bogor Selatan, Kota Bogor.
Gegara Tersinggung, Adik Tega Bunuh Kakak Ipar dengan Sadis!
02:01

Gegara Tersinggung, Adik Tega Bunuh Kakak Ipar dengan Sadis!

Seorang pemuda di Kabupaten Musi Banyuasin, Sumatera Selatan, tega menganiaya dan menembak kakak iparnya hingga tewas hanya karena tersinggung dan sakit hati.
Terjaring Penertiban PKL, Pedagang Sate di Malioboro Tantrum!
01:28

Terjaring Penertiban PKL, Pedagang Sate di Malioboro Tantrum!

Video seorang perempuan pedagang sate yang berguling histeris di pedestrian Malioboro, Yogyakarta, viral di media sosial.
Menolak Masuk Dewan Perdamaian Trump, Kini China Tuntut Keadilan Warga Palestina
05:06

Menolak Masuk Dewan Perdamaian Trump, Kini China Tuntut Keadilan Warga Palestina

Seorang utusan Tiongkok mendesak Israel untuk mencabut pembatasan akses kemanusiaan di Jalur Gaza serta mendorong terwujudnya gencatan senjata yang komprehensif dan berkelanjutan di kawasan tersebut.
Bhabinkamtibmas dan Babinsa Memohon Maaf atas Tuduhan Terhadap Pedagang Es 'Spons'
02:41

Bhabinkamtibmas dan Babinsa Memohon Maaf atas Tuduhan Terhadap Pedagang Es 'Spons'

Sebuah video viral memperlihatkan seorang pedagang kue di kawasan Kemayoran, Jakarta Pusat, dituduh menjual es berbahan berbahaya yang disebut terbuat dari spons.
Debt Collector di Jombang jadi Korban Pembacokan OTK
02:06

Debt Collector di Jombang jadi Korban Pembacokan OTK

Seorang debt collector pinjaman online menjadi korban pembacokan oleh orang tidak dikenal di Kabupaten Jombang, Jawa Timur. Korban mengalami luka serius dan harus menjalani perawatan intensif di rumah sakit.
Jalur Lembah Anai Masih dalam Proses Perbaikan Pascabencana
02:28

Jalur Lembah Anai Masih dalam Proses Perbaikan Pascabencana

Perbaikan jalan nasional di kawasan Lembah Anai, Kabupaten Tanah Datar, Sumatera Barat, yang terdampak banjir bandang terus dikebut.

Jangan Lewatkan

Masih Suka Menunda Shalat? Ustaz Adi Hidayat Ingatkan Bahayanya

Masih Suka Menunda Shalat? Ustaz Adi Hidayat Ingatkan Bahayanya

Shalat menjadi ibadah wajib umat muslim. Namun hobi menunda shalat perlu diwaspadai
Fraksi PDIP Sarankan Beberapa Langkah Terkait Merosotnya IHSG hingga Mundurnya Para Pejabat BEI dan OJK

Fraksi PDIP Sarankan Beberapa Langkah Terkait Merosotnya IHSG hingga Mundurnya Para Pejabat BEI dan OJK

Wakil Ketua Komisi XI dari Fraksi PDI Perjuangan (PDIP) DPR RI, Dolfie Othniel Frederic Palit merespons terkait merosotnya Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG).
OJK Umumkan 2 Orang Pejabat Pengganti Anggota Dewan Komisioner, Ini Daftarnya!

OJK Umumkan 2 Orang Pejabat Pengganti Anggota Dewan Komisioner, Ini Daftarnya!

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) resmi menetapkan dua orang sebagai pejabat pengganti anggota Dewan Komisioner usai sejumlah pimpinan mundur pada Jumat (30/1/2026).
Tak Disangka, Ressa Rizky Rossano Belum Puas meski Sudah Diakui oleh Denada, Desak Harus Keluar dari Mulutnya

Tak Disangka, Ressa Rizky Rossano Belum Puas meski Sudah Diakui oleh Denada, Desak Harus Keluar dari Mulutnya

Pemuda asal Banyuwangi, Al Ressa Rizky Rossano merespons pernyataan kuasa hukum Denada Tambunan, Muhammad Iqbal terkait Denada mengakui ia sebagai anak kandung.
Ingatkan Indonesia di Wilayah 'Ring of Fire', PDIP Berangkatkan Tiga Bus Baguna

Ingatkan Indonesia di Wilayah 'Ring of Fire', PDIP Berangkatkan Tiga Bus Baguna

Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan (PDIP), Hasto Kristiyanto bersama Ketua DPP Dedi Sitorus dan Ribka Tjiptaning memberangkatkan tiga unit bus Badan Penanggulangan Bencana (Baguna). 
Gelombang Pertama Pemulangan: 36 WNI Tiba di Tanah Air, Ribuan Lainnya Masih Menunggu di Kamboja

Gelombang Pertama Pemulangan: 36 WNI Tiba di Tanah Air, Ribuan Lainnya Masih Menunggu di Kamboja

Pemerintah Indonesia mulai merealisasikan pemulangan Warga Negara Indonesia (WNI) yang terjerat sindikat penipuan daring di Kamboja.
5 Rekomendasi Reed Diffuser Rumah, Bikin Ruangan Selalu Harum dan Mudah Diisi Ulang

5 Rekomendasi Reed Diffuser Rumah, Bikin Ruangan Selalu Harum dan Mudah Diisi Ulang

Lima rekomendasi reed diffuser rumah dengan aroma menenangkan dan bisa diisi ulang. Bikin ruangan harum lebih lama tanpa boros!
Polisi Ungkap Penculik Anak di Bekasi Terancam Hukuman 15 Tahun Penjara, Ini Alasannya

Polisi Ungkap Penculik Anak di Bekasi Terancam Hukuman 15 Tahun Penjara, Ini Alasannya

Polisi mengungkap fakta baru dibalik penangkapan pelaku penculikan berinisial MAR alias L terhadap anak berinisial MAA, di wilayah Desa Setiamekar, Tambun Selatan, Kabupaten Bekasi, Minggu (25/1).
Pelatih Vietnam Beberkan Untung Rugi Jika Bertemu Timnas Futsal Indonesia di Perempat Final Piala Asia 2026

Pelatih Vietnam Beberkan Untung Rugi Jika Bertemu Timnas Futsal Indonesia di Perempat Final Piala Asia 2026

Pelatih Vietnam Diego Giustozzi mengungkap keuntungan dan kerugian jika menghadapi Timnas Futsal Indonesia di perempat final Piala Asia 2026.
Jose Mourinho Jadi Pelatih Real Madrid jika Mampu Bawa Benfica Singkirkan Los Blancos dari Liga Champions?

Jose Mourinho Jadi Pelatih Real Madrid jika Mampu Bawa Benfica Singkirkan Los Blancos dari Liga Champions?

Nama Jose Mourinho mencuat sebagai calon pelatih Real Madrid lagi. The Special One bisa membuktikannya di babak playoff 16 besar Liga Champions nanti.
ADVERTISEMENT