News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Alasan Tidak Terdaftar, Lurah di Sultra Tarik Bansos untuk Warga

Jumat, 12 Desember 2025 - 09:01 WIB
  • Reporter :

Baubau, tvOnenews.com - Sebuah video curhatan seorang warga kurang mampu di Kelurahan Baadia, Kota Baubau, Sulawesi Tenggara, viral di media sosial setelah mengungkap bantuan sosial ( Bansos) yang sempat diberikan ditarik kembali oleh aparat kelurahan. 

Dalam video tersebut, seorang warga yang akrab disapa Wak Muna mengaku kesal karena bansos beras dan minyak yang telah diterimanya diambil kembali dengan alasan namanya tidak terdaftar di data Bulog.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Usai video itu menyebar luas, pihak Kelurahan Baadia mengembalikan bansos kepada Wak Muna. 

Kelurahan menjelaskan bahwa terjadi kekeliruan akibat adanya dua warga dengan nama Wak Muna, sehingga bantuan semula diberikan kepada penerima yang tidak terdaftar dalam sistem. 

Aparat kelurahan menyatakan akan mengupayakan agar Wak Muna tetap masuk sebagai penerima bantuan ke depannya.

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Kehilangan Sahabatnya, Reza Pantau Pencarian Setiap Hari
03:20

Kehilangan Sahabatnya, Reza Pantau Pencarian Setiap Hari

Seorang anak bernama Reza (9) menjadi sorotan setelah setiap hari mendatangi area pencarian untuk menunggu kabar temannya yang masih hilang tertimbun longsor.
Pilu! Sang Ibu Sakit, Anak Mengasuh Adik Sambil Sekolah
02:24

Pilu! Sang Ibu Sakit, Anak Mengasuh Adik Sambil Sekolah

Kisah pilu dialami Ariendra Ralea Irgantari, siswa kelas 3 SD Negeri Gembongan, Sentolo, Kulonprogo.
Kebakaran Landa Tolikara, Ratusan Bangunan Hangus
01:11

Kebakaran Landa Tolikara, Ratusan Bangunan Hangus

Kebakaran dahsyat melanda Kabupaten Tolikara, Papua Pegunungan, dan menghanguskan sekitar 100 bangunan milik warga.
Karhutla Bikin Jalan Lintas Provinsi Aceh Diselimuti Asap Tebal
01:32

Karhutla Bikin Jalan Lintas Provinsi Aceh Diselimuti Asap Tebal

Kebakaran hutan dan lahan gambut di Kabupaten Aceh Barat, Aceh, terus meluas dan menyebabkan kabut asap tebal menyelimuti sejumlah wilayah.
Penjelasan Badan Geologi Penyebab Longsor di Bandung Barat
00:45

Penjelasan Badan Geologi Penyebab Longsor di Bandung Barat

Badan Geologi mengungkapkan bahwa longsor besar yang terjadi di lereng kaki Gunung Burangrang, Kecamatan Cisarua, Kabupaten Bandung Barat.
Indeks Harga Saham Gabungan Melemah
08:55

Indeks Harga Saham Gabungan Melemah

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) mengalami tekanan tajam hingga menyentuh batas penghentian sementara perdagangan atau trading halt dalam perdagangan pekan ini.
Aryanto Sutadi: Kapolres Sleman Masih Pakai Mindset Yang Lama
11:03

Aryanto Sutadi: Kapolres Sleman Masih Pakai Mindset Yang Lama

Polemik penetapan tersangka dalam kasus kecelakaan yang melibatkan korban penjambretan di Sleman terus menuai sorotan. 
Apes! Maling Motor di Tanjung Priok Tertangkap & Dihajar Warga
01:12

Apes! Maling Motor di Tanjung Priok Tertangkap & Dihajar Warga

Sebuah peristiwa viral terjadi di kawasan Jalan Swasembada, Tanjung Priok, Jakarta Utara, setelah seorang pelaku pencurian sepeda motor tertangkap warga dan nyaris menjadi sasaran aksi main hakim sendiri.
TNI AD Rampungkan Pembangunan Jembatan Bailey di Bireuen
01:35

TNI AD Rampungkan Pembangunan Jembatan Bailey di Bireuen

TNI Angkatan Darat merampungkan pembangunan jembatan Bailey di Desa Jangka Masjid, Kecamatan Jangka Bireun, Aceh, sebagai langkah pemulihan akses vital bagi masyarakat setempat.
Siapa Pengganti Thomas Djiwandono di Kursi Wamenkeu?
02:28

Siapa Pengganti Thomas Djiwandono di Kursi Wamenkeu?

Posisi Wamenkeu kosong setelah Thomas Djiwandono resmi disahkan menjadi Deputi Gubernur Bank Indonesia.
Pengemudi SUV Video Call Saat Berkendara, Petugas Marka Jalan Tewas Terseret 15 Meter
03:10

Pengemudi SUV Video Call Saat Berkendara, Petugas Marka Jalan Tewas Terseret 15 Meter

Insiden kecelakaan maut terjadi di Kota Pekanbaru, Riau. Seorang petugas marka jalan bernama Masrial (36) tewas setelah ditabrak mobil jenis SUV di Jalan Tuanku Tambusai.
Bid Propam Polda Jaya Usut Polisi yang Fitnah Tukang Es
01:50

Bid Propam Polda Jaya Usut Polisi yang Fitnah Tukang Es

Bid Propam Polda Metro Jaya dan Sie Propam Polres Metro Jakarta Pusat turun tangan mengusut anggota Bhabinkamtibmas Kelurahan Kampung Rawa, Aiptu Ikhwan Mulyadi.
Tembok Penahan Tanah Longsor, Seorang Lansia Tewas Tertimbun
01:10

Tembok Penahan Tanah Longsor, Seorang Lansia Tewas Tertimbun

Hujan deras mengakibatkan Tembok Penahan Tanah (TPT) setinggi dua meter longsor di Kelurahan Bondongan, Bogor Selatan, Kota Bogor.
Gegara Tersinggung, Adik Tega Bunuh Kakak Ipar dengan Sadis!
02:01

Gegara Tersinggung, Adik Tega Bunuh Kakak Ipar dengan Sadis!

Seorang pemuda di Kabupaten Musi Banyuasin, Sumatera Selatan, tega menganiaya dan menembak kakak iparnya hingga tewas hanya karena tersinggung dan sakit hati.
Terjaring Penertiban PKL, Pedagang Sate di Malioboro Tantrum!
01:28

Terjaring Penertiban PKL, Pedagang Sate di Malioboro Tantrum!

Video seorang perempuan pedagang sate yang berguling histeris di pedestrian Malioboro, Yogyakarta, viral di media sosial.
Menolak Masuk Dewan Perdamaian Trump, Kini China Tuntut Keadilan Warga Palestina
05:06

Menolak Masuk Dewan Perdamaian Trump, Kini China Tuntut Keadilan Warga Palestina

Seorang utusan Tiongkok mendesak Israel untuk mencabut pembatasan akses kemanusiaan di Jalur Gaza serta mendorong terwujudnya gencatan senjata yang komprehensif dan berkelanjutan di kawasan tersebut.
Bhabinkamtibmas dan Babinsa Memohon Maaf atas Tuduhan Terhadap Pedagang Es 'Spons'
02:41

Bhabinkamtibmas dan Babinsa Memohon Maaf atas Tuduhan Terhadap Pedagang Es 'Spons'

Sebuah video viral memperlihatkan seorang pedagang kue di kawasan Kemayoran, Jakarta Pusat, dituduh menjual es berbahan berbahaya yang disebut terbuat dari spons.
Debt Collector di Jombang jadi Korban Pembacokan OTK
02:06

Debt Collector di Jombang jadi Korban Pembacokan OTK

Seorang debt collector pinjaman online menjadi korban pembacokan oleh orang tidak dikenal di Kabupaten Jombang, Jawa Timur. Korban mengalami luka serius dan harus menjalani perawatan intensif di rumah sakit.
Jalur Lembah Anai Masih dalam Proses Perbaikan Pascabencana
02:28

Jalur Lembah Anai Masih dalam Proses Perbaikan Pascabencana

Perbaikan jalan nasional di kawasan Lembah Anai, Kabupaten Tanah Datar, Sumatera Barat, yang terdampak banjir bandang terus dikebut.

Jangan Lewatkan

Update Klasemen Sementara Liga Pro Saudi 2025/2026 Tanggal 31 Januari: Al Nassr Sukses Gusur Al Ahli

Update Klasemen Sementara Liga Pro Saudi 2025/2026 Tanggal 31 Januari: Al Nassr Sukses Gusur Al Ahli

Bagaimana persaingan di apan atas klasemen Liga Pro Saudi 2025/2026? Berikut update klasemennya per tanggal 31 Januari 2026.
Daftar Lengkap Pembalap F1 2026: Max Verstappen Dapat Tandem Baru

Daftar Lengkap Pembalap F1 2026: Max Verstappen Dapat Tandem Baru

Berikut daftar pembalap dan tim peserta F1 2026.
Bukan Hanya dapat Pahala, Zikir Juga Bisa Menggugurkan Dosa kata Ustaz Adi Hidayat

Bukan Hanya dapat Pahala, Zikir Juga Bisa Menggugurkan Dosa kata Ustaz Adi Hidayat

Cara mudah menggugurkan dosa
Kesempatan Emas: Atlet Indonesia Bisa Lanjutkan Pendidikan Tinggi Lewat Beasiswa Kemenpora

Kesempatan Emas: Atlet Indonesia Bisa Lanjutkan Pendidikan Tinggi Lewat Beasiswa Kemenpora

Kemenpora kembali membuka kesempatan bagi para atlet untuk mengikuti Program Beasiswa Bidang Keolahragaan bekerja sama dengan Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP).
Liverpool Tegas Pertahankan Curtis Jones, Proposal Inter Milan dan Tottenham Ditolak

Liverpool Tegas Pertahankan Curtis Jones, Proposal Inter Milan dan Tottenham Ditolak

Asa Inter Milan memboyong Curtis Jones pada menit-menit akhir bursa transfer Januari dipastikan kandas. Liverpool mengambil sikap tegas dengan menolak tawaran.
KOI Dorong Atlet Disabilitas Indonesia Terus Menginspirasi Generasi Muda

KOI Dorong Atlet Disabilitas Indonesia Terus Menginspirasi Generasi Muda

Raja Sapta Oktohari, mendorong para atlet disabilitas Indonesia untuk terus menjadi sumber inspirasi bagi generasi muda melalui prestasi mereka di panggung internasional.
Drama Penalti Al Nassr dan Kartu Merah untuk Kapten Al Kholood, Pengamat Tegaskan: Tidak Sportif

Drama Penalti Al Nassr dan Kartu Merah untuk Kapten Al Kholood, Pengamat Tegaskan: Tidak Sportif

Drama penalti dimulai saat wasit mengusir kapten Al Kholood, Hattan Bahebri, dari dalam lapangan, lalu memberi penalti untuk Al Nassr yang dieksekusi oleh Kinglsey Coman.
Buntut Pengunduran Diri Sejumlah Pimpinan OJK, Mohamad Hekal: DPR Tetap Awasi OJK dan BEI

Buntut Pengunduran Diri Sejumlah Pimpinan OJK, Mohamad Hekal: DPR Tetap Awasi OJK dan BEI

Buntut pengunduran diri sejumlah pimpinan OJK dan pejabat eksekutif Bursa Efek Indonesia yang bertepatan dengan terbitnya laporan evaluasi MSCI terhadap pasar
Tikung West Ham, Axel Disasi Pilih AC Milan di Detik-Detik Akhir Bursa Transfer Musim Dingin

Tikung West Ham, Axel Disasi Pilih AC Milan di Detik-Detik Akhir Bursa Transfer Musim Dingin

Bursa transfer musim dingin kembali menghadirkan drama yang menegangkan, kali ini melibatkan bek Chelsea, Axel Disasi yang putuskan gabung AC Milan.
Bicara Jujur, Luca Marini Sebut Francesco Bagnaia Jadi Satu-satunya Pembalap yang Bisa Saingi Marc Marquez

Bicara Jujur, Luca Marini Sebut Francesco Bagnaia Jadi Satu-satunya Pembalap yang Bisa Saingi Marc Marquez

Francesco Bagnaia diperkirakan akan kembali ke performa terbaiknya dan menjadi ancaman serius bagi Marc Marquez di MotoGP 2026.
ADVERTISEMENT