LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Siswa yang yang keracunan dibawa ke puskesmas.
Sumber :
  • Aditya Tri Wahyudi

Puluhan Siswa SD Keracunan Massal di Banjar, Ini Jajanan yang Diduga Menjadi Penyebabnya

Siswa keracunan terjadi di SD Negeri 1 BJB Langensari dan SD Negeri Batulawanag, di mana korban mengalami gejala mual, muntah, pusing hingga buang air besar.

Kamis, 29 Februari 2024 - 15:11 WIB

Banjar, tvOnenews.com - Diduga keracunan jajanan, sebanyak 20 siswa sekolah dasar di dua SD di Kota Banjar, Jawa Barat, keracunan massal. Dua SD tersebut yakni SD Negeri 1 BJB Langensari dan SD Negeri 2 Batulawang. Seluruh korban mengalami gejala mual, muntah dan pusing setelah mengonsumsi makanam jenis jeli dengan bungkus berwarna orange merek Daya.

Peristiwa keracunan ini terjadi beruntun sejak beberapa hari lalu. Dinas Kesehatan Kota Banjar bersama TNI-Polri langsung mendatangi sekolah dan mengamankan jajanan tersebut dari pedagang keliling. 

"Hampir semua siswa menderita mual, muntah hingga buang air besar," tutur Kepala Sekolah SD Negeri 1 BJB Langensari, Tatang Mugiyana kepada tvOnenews.com, Kamis (29/2/2024).

Di SD Negeri 1 BJB Langensari terdapat 12 siswa yamg keracunan. Sementara pihak Dinas Kesehatan Kota Banjar menyebut, jajanan jenis jeli itu sudah diamankan namun belum bisa diperiksa ke Laboratorium Kesehatan Daerah (Labkesda) lantaran jumlahnya kurang dari 500 gram.

Baca Juga :

"Kami akan berkoordinasi lintas sektor untuk mendapatkan sampel makanan agar bisa diperiksa di Labkesda," ucap Kepala Dinas Kesehatan Kota Banjar, Saefudin kepada awak media.

Fikri (9) salah satu siswa SD Negeri 1 BJB Langensari yang selamat mengaku dirinya sempat membeli jajanan jeli Daya tersebut sebesar Rp 1.000. Tetapi Fikri enggan memakan jeli Daya itu karena aroma bau yang tidak sedap.

"Jelinya bau sih, jadi saya tidak mau makan," kata Fikri.

Peristiwa yang sama juga terjadi di SD Negeri 2 Batulawang. Sebanyak 9 siswanya keracunan usai mengkonsumsi jeli Daya. Siswa membeli jeli juga dari pedagang keliling.

"Ada 9 siswa kami yang mengalami gejala mual muntah akibat makan jeli Daya," ujar Hasanah, Kepala Sekolah SD Negeri 2 Batulawang.

Puluhan siswa yang keracunan kini kondisinya mulai membaik namun terdapat 1 orang siswa di SD Negeri 1 BJB Langensari yang belum pulih dan tidak masuk sekolah.(atw/rfi)
 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Soal Dana Hibah Pilkad Cirebon, Pemkot Pastikan Disalurkan Pada Juni 2024

Soal Dana Hibah Pilkad Cirebon, Pemkot Pastikan Disalurkan Pada Juni 2024

Pemerintah Kota Cirebon, Jawa Barat, memastikan penyaluran dana hibah sekitar Rp36 miliar untuk menunjang pelaksanaan pilkada pada bulan Juni 2024.
Ratusan Peserta Ikut Longetivity Walk 5K

Ratusan Peserta Ikut Longetivity Walk 5K

Ratusan peserta turut meramaikan longetivity walk 5K.
PBNU Bakal Diberi Konsesi Tambang Batubara, Luas Tambangnya Bukan Main - Main Tetapi Tambang Besar Eks-PKP2B, Ini Daftarnya...

PBNU Bakal Diberi Konsesi Tambang Batubara, Luas Tambangnya Bukan Main - Main Tetapi Tambang Besar Eks-PKP2B, Ini Daftarnya...

Wilayah Izin Usaha Pertambangan Khusus (IUPK) atau konsesi tambang yang akan diberikan kepada PBNU adalah konsesi tambang batubara besar atau eks PKP2B.
Absennya Elkan Baggott dan Jay Idzes Justru Jadi Kabar Baik Buat Timnas Indonesia, Kata Pandit Senior Tandanya...

Absennya Elkan Baggott dan Jay Idzes Justru Jadi Kabar Baik Buat Timnas Indonesia, Kata Pandit Senior Tandanya...

Begini kata pandit senior, Bung Binder soal absennya Elkan Baggott dan Jay Idzes. Ternyata kata Bung Binder justru itu kabar baik buat Timnas Indonesia, kenapa?
Jelang Haji 2024, Gelombang 1 Sudah Laksanakan Seluruh Rangkaian Ibadah di Madinah dan Sebanyak 154 Ribu Lebih Jemaah Indonesia Sudah Tiba

Jelang Haji 2024, Gelombang 1 Sudah Laksanakan Seluruh Rangkaian Ibadah di Madinah dan Sebanyak 154 Ribu Lebih Jemaah Indonesia Sudah Tiba

Meski ada jemaah yang sakit, seluruh Gelombang 1 sudah melakukan serangkaian ibadah di Madinah, Jelang Haji 2024.
Timnas Irak Bingung Shin Tae-yong Bikin Tipuan untuk Timnas Indonesia di Laga Uji Coba Kontra Tanzania

Timnas Irak Bingung Shin Tae-yong Bikin Tipuan untuk Timnas Indonesia di Laga Uji Coba Kontra Tanzania

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, memberi kebingungan untuk lawannya dalam laga uji coba kontra Tanzania di Stadion Madya, Senayan, Minggu (2/6/2024).
Trending
Susno Duadji 'Tuding' Melmel dan Aep Bohong Soal Kasus Vina, Bahkan Layak Dijebloskan ke Penjara, Ini Alasannya..

Susno Duadji 'Tuding' Melmel dan Aep Bohong Soal Kasus Vina, Bahkan Layak Dijebloskan ke Penjara, Ini Alasannya..

Mantan Kabareskrim Polri Komjen (Purn) Susno Duadji secara terang-terangan menyebut saksi kasus Vina Cirebon, Melmel dan Aep berbohong. Susno beberkan alasannya
Ini Identitas Ibu yang Lecehkan Anak Laki-lakinya Sendiri, Diduga Langsung Kabur Begitu Video Tak Senonohnya Viral

Ini Identitas Ibu yang Lecehkan Anak Laki-lakinya Sendiri, Diduga Langsung Kabur Begitu Video Tak Senonohnya Viral

Beredar video viral memperlihatkan diduga ibu dan anak laki-laki balita melakukan tindakan pelecehan seksual. Ternyata perempuan yang diduga ibu dari anak itu..
Ini Saran Tegas Susno Duadji untuk Pegi yang Ditetapkan Jadi Tersangka Kasus Vina: Jangan Mau Memerankan Rekonstruksi

Ini Saran Tegas Susno Duadji untuk Pegi yang Ditetapkan Jadi Tersangka Kasus Vina: Jangan Mau Memerankan Rekonstruksi

Jelang prarekonstruksi kasus Vina Cirebon, eks Kabareskrim Polri, Komjen (Purn) Susno Duadji berikan saran kepada Pegi Setiawan alias Perong selaku tersangka.
Bos Persib Isyaratkan Mundur, LIB Resmi Umumkan Kick Off Liga 1 2024/2025 Regulasi Pemain Asing Ikut Diubah

Bos Persib Isyaratkan Mundur, LIB Resmi Umumkan Kick Off Liga 1 2024/2025 Regulasi Pemain Asing Ikut Diubah

Bos Persib mengisyaratkan mundur dan LIB resmi mengumumkan kick off Liga 1 2024/2025 regulasi pemain asing ikut diubah adalah dua berita paling banyak dibaca.
Tampang dan Identitas Pelaku Video Asusila Anak Baju Biru yang Viral Disebar, Buat Emosi Netizen

Tampang dan Identitas Pelaku Video Asusila Anak Baju Biru yang Viral Disebar, Buat Emosi Netizen

Pelaku video asusila terhadap anak kecil yang viral di sosial media TikTok buat banyak netizen emosi.
Tanzania Rela Jauh-jauh Terbang ke Indonesia Demi Hadapi Skuad Garuda, Ternyata Ini Alasannya...

Tanzania Rela Jauh-jauh Terbang ke Indonesia Demi Hadapi Skuad Garuda, Ternyata Ini Alasannya...

Meski bukan masuk dalam FIFA Matchday, ternyata tim asuhan Hemed Sulaiman ini rela datang jauh-jauh demi hadapi skuad Garuda.
Polda Jabar Sita Handpone Milik Bondol dan Suparman, Saksi Kunci Baru Melmel Beberkan Detik-detik Penyiksaan Sadis Vina dan Eky

Polda Jabar Sita Handpone Milik Bondol dan Suparman, Saksi Kunci Baru Melmel Beberkan Detik-detik Penyiksaan Sadis Vina dan Eky

Polda Jabar sita handphone milik Suharso alias Bondol dan Suparman serta saksi kunci baru melmel beberkan detik-detik penyiksaan sadis Vina dan Eky menjadi dua berita paling banyak dibaca per Sabtu (1/6/2024) di tvOnenews.com.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Kabar Petang Pilihan
17:00 - 18:30
Kabar Petang
18:30 - 20:00
Apa Kabar Indonesia Malam
20:00 - 21:00
Kabar Utama
21:00 - 22:00
E-Talkshow
22:00 - 23:00
Kabar Hari Ini
Selengkapnya