LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Ilalang dekat jalur kereta api terbakar.
Sumber :
  • tvOnenews - Miftakhul Erfan

PT KAI Daop 7 Madiun Imbau Warga Tidak Bakar Sampah dan Ilalang Bekas Panen

PT KAI Daop 7 Madiun mengimbau warga agar tidak membakar atau melakukan aktivitas yang dapat memicu kebakaran di sekitar jalur kereta api.

Rabu, 16 Agustus 2023 - 15:16 WIB

tvOnenews.com - PT KAI Daop 7 Madiun mengimbau warga agar tidak membakar atau melakukan aktivitas yang dapat memicu kebakaran di sekitar jalur kereta api.

Manager Humas PT KAI Daop 7 Madiun, Supriyanto mengatakan dalam dua minggu ini, pihaknya telah menerima laporan dari masinis telah terjadi tiga kebakaran yang berdekatan dengan jalur kereta api.

“Selain asap yang dapat menghalangi pandangan Masinis KA, api dari pembakaran sampah,ilalang bekas panen tersebut juga dapat mengancam keselamatan perjalanan kereta api, mengingat BBM yang ada di lokomotif, rangkaian, ataupun jika terdapat kereta api barang yang membawa muatan mudah terbakar dapat memicu terjadinya kebakaran,” ujar Supriyanto.

PT KAI khususnya di wilayah Daop 7 Madiun tentunya tidak membenarkan tindakan tersebut, mengingat saat ini musim kemarau dan kering yang dibarengi dengan angin kencang. Tindakan sembarangan membakar, membuang sampah dan membuang puntung rokok di jalur KA, akan sangat membahayakan bagi keselamatan perjalanan KA.

Baca Juga :

Ilalang dekat jalur kereta api terbakar.

“Selain itu kebakaran di sekitar jalur KA juga dapat tejadi karena perilaku membuang puntung rokok sembarangan, sehingga membuat rumput atau ilalang yang sudah kering terbakar di sekitar jalur KA terbakar,” sambung Supriyanto.

Kemudian pada hari Selasa, 15 Agustus 2023, pukul 16.29 WIB, kebakaran tanaman dan semak belukar terjadi di dekat jalur KA yang berlokasi di KM 137+9 s/d 138+0 antara Stasiun Bagor–Saradan Madiun.

Setelah mendapat laporan tersebut, petugas dari stasiun Bagor dan Saradan menuju ke lokasi kejadian dan melakukan pemadaman api. Api berhasil dipadamkan dan perjalanan kereta api BBM dapat berlanjut, namun mengalami keterlambatan.

“Akibat kejadian tersebut asap dari kebakaran membuat pandangan Masinis terganggu dan api sangat membahayakan perjalanan KA yang mengangkut BBM, sehingga perjalanan KA  berhenti di jalur pada km 137+7 antara Stasiun Bagor – Saradan yang terpaksa menunggu pemadaman api oleh petugas,” pungkas Supriyanto.(men/chm)
 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Rahasia Resep Bakso Sapi Kenyal ala Chef Devina Hermawan, Cocok Untuk Olahan Daging Sapi Kurban Idul Adha 2024

Rahasia Resep Bakso Sapi Kenyal ala Chef Devina Hermawan, Cocok Untuk Olahan Daging Sapi Kurban Idul Adha 2024

Berikut rahasia resep bakso sapi kenyal ala Chef Devina Hermawan cocok untuk mengolah daging sapi kurban Idul Adha 2024 atau 1445 H, simak selengkapnya di sini.
Lirik Lagu Badder Love - EVNNE dengan Romanization Hangul dan Terjemahan Bahasa Indonesia

Lirik Lagu Badder Love - EVNNE dengan Romanization Hangul dan Terjemahan Bahasa Indonesia

Lirik lagu Badder Love yang menjadi title track dari mini album ketiga bertajuk RIDE or DIE milik boy group EVNNE yang dirilis pada Senin (17/6/2024).
Kurban Sapi Jumbo Presiden Jokowi di Kulon Progo Dibagikan ke Ratusan Warga Jatimulyo

Kurban Sapi Jumbo Presiden Jokowi di Kulon Progo Dibagikan ke Ratusan Warga Jatimulyo

Sapi kurban pemberian Presiden RI, Joko Widodo yang bernama Satrio Bimo untuk Masjid Al Huda di Dusun Pringtali, Kalurahan Jatimulyo, Kapanewon Girimulyo, Kabupaten Kulon Progo telah disembelih hari ini.
Momen-Momen Sapi Kurban Terlepas di Jakarta, Ada Yang Tercebur ke Kali Hingga Mengejar Emak-Emak

Momen-Momen Sapi Kurban Terlepas di Jakarta, Ada Yang Tercebur ke Kali Hingga Mengejar Emak-Emak

Video-video lucu sapi kurban terlepas pun beredar di media sosial. Tak hanya di daerah lain, momen sapi terlepas dan mengamuk juga terjadi di wilayah Jakarta. 
Dibungkus Daun Jati, Distribusi Daging Kurban di Blora Ramah Lingkungan

Dibungkus Daun Jati, Distribusi Daging Kurban di Blora Ramah Lingkungan

Tradisi Iduladha di Kabupaten Blora tahun ini terasa lebih istimewa dengan langkah ramah lingkungan yang diambil panitia kurban di Masjid Moetiah Sawahan, Senin (17/6/2024) 
Pelajar SMK Tewas Dibacok Segerombolan Geng Motor di Cianjur, Ini Kronologinya

Pelajar SMK Tewas Dibacok Segerombolan Geng Motor di Cianjur, Ini Kronologinya

Geng motor kembali berulah. Kali ini gerombolan geng motor beraksi di Cianjur. Dua pelajar SMK di Cianjur, menjadi korban penganiayaan segerombolan geng motor.
Trending
Adu Akal Polisi Dengan Pelaku Pengeroyokan Bos Rental Mobil Hingga Tewas di Desa Sukolilo

Adu Akal Polisi Dengan Pelaku Pengeroyokan Bos Rental Mobil Hingga Tewas di Desa Sukolilo

Polda Jawa Tengah menetapkan 10 orang tersangka kasus pengeroyokan bos rental mobil asal Jakarta usai tewas di Desa Sukolilo, Pati, Jawa Tengah.
Jay Idzes Akhirnya akan Punya Duet Bek Elite Eropa di Timnas Indonesia, Erick Thohir Kantongi Nama Ini

Jay Idzes Akhirnya akan Punya Duet Bek Elite Eropa di Timnas Indonesia, Erick Thohir Kantongi Nama Ini

Bek Timnas Indonesia, Jay Idzes tidak lama lagi akan memiliki tandem pemain 'Grade A' Eropa yang pernah bermain di Liga Champions.
Trio Liga Belanda akan Hiasi Lini Serang Timnas Indonesia, Erick Thohir Sudah Bidik Striker Berdarah Medan

Trio Liga Belanda akan Hiasi Lini Serang Timnas Indonesia, Erick Thohir Sudah Bidik Striker Berdarah Medan

Timnas Indonesia akan memiliki trio lini depan menakutkan setelah Ketua Umum PSSI, Erick Thohir memastikan tengah memantau striker dari Liga Belanda.
Respons Justin Hubner soal Potensi Kevin Diks Dinaturalisasi Jadi Pemain Timnas Indonesia

Respons Justin Hubner soal Potensi Kevin Diks Dinaturalisasi Jadi Pemain Timnas Indonesia

Pemain Timnas Indonesia, Justin Hubner, memberi respons soal potensi PSSI menaturalisasi pemain keturunan lainnya, Kevin Diks, yang berpotensi menggesernya.
Dijuluki Timnas Pusat, Suporter Indonesia Berbondong-bondong Kirim Pesan kepada Belanda Usai Kalahkan Polandia di Euro 2024

Dijuluki Timnas Pusat, Suporter Indonesia Berbondong-bondong Kirim Pesan kepada Belanda Usai Kalahkan Polandia di Euro 2024

Suporter Indonesia berbondong-bondong mengirim pesan kepada Timnas Belanda setelah kemenangan atas Polandia di Euro 2024 pada Minggu (16/6/2024) malam WIB.
Momen Rafael Struick Bantu Nathan Tjoe-A-On Pahami Bahasa Indonesia Bikin Salah Fokus, Sampai Cubit-cubitan

Momen Rafael Struick Bantu Nathan Tjoe-A-On Pahami Bahasa Indonesia Bikin Salah Fokus, Sampai Cubit-cubitan

Pemain Timnas Indonesia, Nathan Tjoe-A-On, Rafael Struick dan Yance Sayuri berkumpul untuk bermain gim "Pernah Ga Pernah" dalam kanal YouTube Freeport Indonesia
Ungkapan Hati Shin Tae-yong pada Anak Kandungnya Usai Umbar Janji Bawa Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026

Ungkapan Hati Shin Tae-yong pada Anak Kandungnya Usai Umbar Janji Bawa Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026

Untuk pertama kalinya dalam sejarah, Timnas Indonesia lolos ke putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. 
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Kabar Petang Pilihan
17:00 - 18:30
Kabar Petang
18:30 - 20:00
Apa Kabar Indonesia Malam
20:00 - 21:00
Fakta
21:00 - 22:00
Kabar Utama
22:00 - 22:30
Menyingkap Tabir
Selengkapnya