LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Jerih Keringat Jasa Angkut Pelabuhan Tanjung Perak Meningkat di Lebaran 2024
Sumber :
  • tvOne - zainal azkhari

Jerih Keringat Jasa Angkut Pelabuhan Tanjung Perak Meningkat di Lebaran 2024

Musim mudik lebaran membawa berkah tersendiri bagi banyak orang. Salah satunya penjual jasa portir di area Pelabuhan Tanjung Perak.

Rabu, 10 April 2024 - 13:03 WIB

Surabaya, tvOnenews.com - Musim mudik lebaran membawa berkah tersendiri bagi banyak orang. Salah satunya penjual jasa portir di area Pelabuhan Tanjung Perak.

“Ji ro lu, ayo maju maju,” suara para portir membahana saat kapal akan sandar. Mereka berebut untuk bisa masuk ke dalam kapal duluan.

Bahkan puluhan portir pelabuhan rela berdesakan dengan sesamanya, di saat kapal yang mengangkut pemudik baru tiba dan sandar di dermaga.

Meski saling berhimpitan dengan sesama, namun tak ada keributan. Mereka pun lega saat jasa dari tenaga mereka di sewa pemudik dan keluar dari kapal membawa barang bawaan pemudik.

Baca Juga :

Melki, salah satu portir atau jasa pengangkut barang mengaku profesi sebagai portir sudah digeluti lebih dari lima tahun lamanya. Pria asal Sulawesi ini mengakui jika pendapatan dari pekerjaannya tak menentu.

“Saya asli Manado dan saya sudah bekerja di sini 15 tahun, honor dalam setiap mengangkut pun tak menentu dan saling tawar menawar dengan pemilik barang atau penumpang berkisar 50 ribu hingga 150 ribu rupiah tergantung besar kecilnya barang dan jarak antar barang,” ujar Melki.

Menurut para portir pelabuhan ini musim mudik kali ini lebih ramai jika dibandingkan dengan tahun sebelumnya terutama saat pandemi covid melanda.

Keringat lelah dan rela berlebaran di pelabuhan dijalani demi mengais rezeki bagi anak istri di kampung halaman.

“Tahun ini sangat lumayan hampir setiap hari kita bekerja kedatangan kapal dan penumpang terus-menerus tiada henti, lumayanlah rezeki anak istri di rumah,” ucapnya.

Cerita lainnya, meski berat karena harus berlarian berdesakan berebut untuk bisa mendapatkan jasa angkut, sebagian dari para kuli angkut atau jasa portir tetap menjalankan ibadah pusaa, termasuk Matt Hosen.

“Setiap Ramdhan hingga lebaran adalah berkah bagi kami para jasa porter, karena jumlahnya penumpang kapal meningkat terutama saat arus mudik,” ujar Mat Hosen, kuli panggil asal Madura.

“Bagi saya puasa adalah kesempatan menambah ke imanan, karena saya merasa dengan berpuasa tubuh saya malah semakin sehat,” tambahnya.

Suasana hiruk pikuk panas H-1 lebaran di dermaga Pelabuhan Tanjung Perak dimasa mudik lebaran 2024, puluhan portir pelabuhan langsung berebut menaiki tangga kapal ferry untuk masuk ke dalam kapal yang baru sandar di dermaga setempat.

Dari data pemudik dengan kapal laut di Pelabuhan Tanjung Perak sejak H-15 hingga H-5 atau 3 April mencapai 65.576 pemudik.

Jumlah ini ditaksir masih akan mengalami peningkatan hingga lebaran besok tingginya antusiasme pengguna kapal laut di tahun ini diprediksi akan meningkatkan jumlah pemudik hingga 20 persen. (zaz/gol) 

 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Alasan Timnas Indonesia Pakai Jersey Putih Kontra Filipina Dibongkar Shin Tae-yong

Alasan Timnas Indonesia Pakai Jersey Putih Kontra Filipina Dibongkar Shin Tae-yong

Pelatih Timnas Indonesia membeberkan alasan dirinya memilih untuk menggunakan jersey away berwarna putih pada saat Timnas Indonesia tampil menghadapi Filipina.
Partai Demokrat Resmi Usung Herman Deru-Cik Ujang di Pilgub Sumatera Selatan 2024, AHY Beberkan Restu SBY

Partai Demokrat Resmi Usung Herman Deru-Cik Ujang di Pilgub Sumatera Selatan 2024, AHY Beberkan Restu SBY

Partai Demokrat resmi mengusung Herman Deru dan Cik Ujang sebagai cagub-cawagub di Pilgub Sumsel 2024.
5 Fakta Kemenangan Timnas Indonesia Atas Filipina, Dari Gol Cantik Thom Haye Hingga Anang Ashanti Hentikan Nyanyian Lebih Awal

5 Fakta Kemenangan Timnas Indonesia Atas Filipina, Dari Gol Cantik Thom Haye Hingga Anang Ashanti Hentikan Nyanyian Lebih Awal

Pada pertandingan ini, Timnas Indonesia menang dengan skor 2-0 di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, Selasa (11/6/2024). 
Baru Mulai Shalat, Tiba-tiba Terasa Ingin Kentut, Lebih Baik Dilepaskan atau Ditahan? Kata Ustaz Adi Hidayat  Sebaiknya…

Baru Mulai Shalat, Tiba-tiba Terasa Ingin Kentut, Lebih Baik Dilepaskan atau Ditahan? Kata Ustaz Adi Hidayat Sebaiknya…

Ketika baru mulai shalat namun tiba-tiba terasa ingin kentut, bahkan hingga memecah konsentrasi dan mengganggu kekhusyukan. Ustaz Adi Hidayat bilang sebaiknya..
Bawa Timnas Indonesia Lolos Ke Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026, Nama Shin Tae-yong Menggema di Stadion GBK

Bawa Timnas Indonesia Lolos Ke Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026, Nama Shin Tae-yong Menggema di Stadion GBK

Shin Tae-yong berhasil membawa Timnas Indonesia ke putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia setelah menaklukan Filipina dengan skor 2-0. 
Siap-siap Rezeki Datang Berjubel, Ternyata Hanya Biasakan dengan Mengucap Kalimat ini, Ustaz Khalid Basalamah Bilang…

Siap-siap Rezeki Datang Berjubel, Ternyata Hanya Biasakan dengan Mengucap Kalimat ini, Ustaz Khalid Basalamah Bilang…

Meski setiap makhluk telah diatur sesuai porsinya untuk mendapatkan rezeki. Ustaz Khalid Basalamah menjelaskan terdapat amalan yang dapat memperlancar rezeki
Trending
AFC Sorot Timnas Indonesia Karena Hal ini, Bahkan Jika Lolos putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Skuad Garuda Disebut Berpotensi...

AFC Sorot Timnas Indonesia Karena Hal ini, Bahkan Jika Lolos putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Skuad Garuda Disebut Berpotensi...

AFC sorot Timnas Indonesia jelang laga kontra Filipina 11 Juni 2024. Konfederasi Sepak Bola Asia tersebut bahkan memprediksi jika Skuad Garuda berpotensi ukir
Akhirnya Ayah Eky Muncul, Hotman Sebut Perwakilan Iptu Rudiana Mendatanginya Minta Jadi Kuasa Hukum dan Ada Pesan Terselubung...

Akhirnya Ayah Eky Muncul, Hotman Sebut Perwakilan Iptu Rudiana Mendatanginya Minta Jadi Kuasa Hukum dan Ada Pesan Terselubung...

Tim kuasa hukum keluarga Vina, Hotman Paris mengungkapkan ayah Eky Iptu Rudiana sempat menemuinya melalui seorang perwakilan minta mewakili jadi pengacara.
Tak Ingin Rugi Lagi, KNVB Siap Ambil Paksa Dua Bintang Muda Belanda yang Jadi Andalan Indra Sjafri di Timnas Indonesia U20

Tak Ingin Rugi Lagi, KNVB Siap Ambil Paksa Dua Bintang Muda Belanda yang Jadi Andalan Indra Sjafri di Timnas Indonesia U20

Main bagus di bawah asuhan Indra Sjafri, Federasi Sepak Bola Belanda (KNVB) siap ambil paksa bintang muda Belanda yang kini tampil untuk Timnas Indonesia U20.
Pemain-pemain Keturunan Berlabel Bintang Ini Awalnya Tolak Timnas Indonesia, Kini Justru Berbalik dan Ingin Gabung Skuad Garuda

Pemain-pemain Keturunan Berlabel Bintang Ini Awalnya Tolak Timnas Indonesia, Kini Justru Berbalik dan Ingin Gabung Skuad Garuda

Sejak ditangani pelatih, Shin Tae-yong, performa dari Timnas Indonesia terus menunjukan progres peningkatan baik dalam hal kualitas permainan maupun prestasi.
Timnas Indonesia Kedatangan Banyak Pemain Naturalisasi, Berapa Besar Biaya yang Dikeluarkan PSSI? Ternyata Nilainya...

Timnas Indonesia Kedatangan Banyak Pemain Naturalisasi, Berapa Besar Biaya yang Dikeluarkan PSSI? Ternyata Nilainya...

Beberapa waktu belakangan, Timnas Indonesia kedatangan banyak pemain naturalisasi di bawah asuhan Shin Tae-yong, benarkah biaya yang dikeluarkan cukup mahal?
Shin Tae-yong Full Senyum, Wonderkid Keturunan Maluku Ini Jadi Sorotan Eropa, Diorbitkan Indra Sjafri untuk Timnas Indonesia?

Shin Tae-yong Full Senyum, Wonderkid Keturunan Maluku Ini Jadi Sorotan Eropa, Diorbitkan Indra Sjafri untuk Timnas Indonesia?

Mauresmo Hinoke menjadi wonderkid baru timnas Indonesia U-20 asuhan Indra Sjafri, winger menakukan bagi para lawan tim Garuda Nusantara di Toulon Cup 2024.
Curhatan Jordi Amat ke Media Spanyol Sempat Singgung Jadi Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia, Negara Eropa Bakal Kirim Bantuan ke Timnas Indonesia

Curhatan Jordi Amat ke Media Spanyol Sempat Singgung Jadi Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia, Negara Eropa Bakal Kirim Bantuan ke Timnas Indonesia

Curhatan Jordi Amat ke media Spanyol, sempat singgung jadi pemain naturalisasi Timnas Indonesia, hingga negara Eropa kirim bantuan untuk kemenangan Skuad Garuda
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Kabar Arena Malam
00:30 - 01:00
Kabar Hari ini
01:00 - 02:30
Kabar Petang
02:30 - 03:00
Kabar Utama Pagi
03:00 - 03:30
Kabar Utama 2
03:30 - 04:00
Kabar Hari ini
Selengkapnya