LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Pencairan bantuan sosial BLT-BBM Sumenep, Jawa Timur
Sumber :
  • (ANTARA/HO-Kominfo Sumenep)

Carut Marut Penerima Bansos, 2.610 Data Ganda Ditemukan di Sumenep

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sumenep menemukan data ganda penerima bantuan sosial kenaikan bahan bakar minyak (BBM) dan Bantuan Pangan Non-Tunai yang disalurkan

Senin, 21 November 2022 - 08:24 WIB

Sumenep, Jawa Timur - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sumenep menemukan data ganda penerima bantuan sosial kenaikan bahan bakar minyak (BBM) dan Bantuan Pangan Non-Tunai yang disalurkan Kementerian Sosial Republik Indonesia kepada keluarga penerima manfaat di wilayah itu sebanyak 2.610 keluarga.

"Berdasarkan laporan tim lapangan, data ganda dan data yang tidak valid penerima bantuan sosial di Sumenep sebanyak 2.610 keluarga," kata Kepala Dinas Sosial, Perlindungan Perempuan dan Perlindungan Anak (Dinsos-P3A) Pemkab Sumenep Achmad Zulkarnaen di Sumenep, Jawa Timur, Senin.

Ia menjelaskan temuan adanya data ganda dan data tidak valid penerima bantuan tersebut, saat petugas dari PT Pos di Kabupaten Sumenep melakukan pencairan kepada penerima bantuan.

Achmad Zulkarnaen menjelaskan yang dimaksud dengan data adalah satu orang terdata dua kali atau lebih, sedangkan data yang tidak valid adalah data yang tidak sesuai dengan ketentuan penerima bantuan, di antaranya aparatur sipil negara (ASN), TNI-Polri dan warga yang telah meninggal dunia.

"Data penerima bantuan sosial ada yang berstatus sebagai ASN, bahkan ada yang menjadi anggota TNI-Polri," katanya.

Terkait temuan data ganda dan data yang tidak valid itu, Achmad Zulkarnaen menyatakan akan menghapus data tersebut dan diperbarui.


Ketua Satgas Bantuan Pangan Non-Tunai (BPNT) PT Pos Kantor Cabang Sumenep R. Shoifuddin membenarkan adanya data penerima bantuan sosial yang ganda dan tidak tepat sasaran.

"Memang benar seperti itu, namun khusus data ganda dan data salah sasaran, pencairan bantuan tersebut kami tangguhkan," katanya.

Shoifuddin menjelaskan penerima bansos program sembako dan BPNT tahun 2022 di Sumenep terdata sebanyak 129.295 keluarga, dan terealisasi 127.634 keluarga atau tersisa sebanyak 1.661 KPM

Bansos sembako dan BLT subsidi minyak goreng dialokasikan untuk 127.274 keluarga penerima manfaat, namun yang terealisasi hanya 126.939 keluarga, atau tersisa sebanyak 335 keluarga.

Sedangkan BLT-BBM dan sembako terdata sebanyak 124.458 keluarga, terealisasi sebanyak 123.844 keluarga atau tersisa sebanyak 614. "Sehingga, jumlah total KPM yang terdata ganda dan tidak valid sebanyak 2.610 keluarga," katanya. (ant/mii)

Baca Juga :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Gunung Semeru Erupsi Lagi, Tercatat Kini Total Sudah 174 Kali, Waspadalah!

Gunung Semeru Erupsi Lagi, Tercatat Kini Total Sudah 174 Kali, Waspadalah!

Petugas Pos Pengamatan Gunung Semeru, Sigit Rian Alfian melaporkan bahwa Gunung Semeru kembali erupsi selama 118 detik pada Senin (15/4/2024) pukul 21.31 WIB.
Gejolak Iran Vs Israel Buat Harga Minyak Mencemaskan, Kementerian ESDM Ungkap Pentingnya Selat Hormuz: Ada Puluhan Juta Barel Lewat Sana

Gejolak Iran Vs Israel Buat Harga Minyak Mencemaskan, Kementerian ESDM Ungkap Pentingnya Selat Hormuz: Ada Puluhan Juta Barel Lewat Sana

Soal konflik Iran vs Israel, Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) menyoroti pentingnya pengaruh Selat Hormuz terhadap stabilitas harga minyak dunia
Ustaz Adi Hidayat Sarankan Bayar Utang Puasa Ramadhan Dulu Baru Lakukan Puasa Syawal: Kita Tak Tahu Kapan Ajal Datang!

Ustaz Adi Hidayat Sarankan Bayar Utang Puasa Ramadhan Dulu Baru Lakukan Puasa Syawal: Kita Tak Tahu Kapan Ajal Datang!

Ustaz Adi Hidayat menyarankan kepada setiap Muslim yang masih memiliki utang puasa Ramadhan, sebaiknya dahulukan membayar atau qadha daripada puasa syawal.
Pemkot Batam: 90 Pegawai Non-ASN Tak Masuk Kerja Usai Cuti Lebaran

Pemkot Batam: 90 Pegawai Non-ASN Tak Masuk Kerja Usai Cuti Lebaran

Pemerintah Kota Batam, Kepulauan Riau, mencatat sebanyak 90 pegawai non-Aparatur Sipil Negara (ASN) tidak masuk kerja tanpa keterangan usai libur dan cuti bersama Lebaran 2024.
Hati - Hati! Era Suku Bunga Tinggi Berlanjut,Ekonom Sebut BI Bisa Naikkan BI Rate Untuk Stabilkan Rupiah

Hati - Hati! Era Suku Bunga Tinggi Berlanjut,Ekonom Sebut BI Bisa Naikkan BI Rate Untuk Stabilkan Rupiah

Bank Indonesia (BI) berpotensi menaikkan suku bunga acuan atau BI-Rate pada pertemuan dewan gubernur (RDG) BI yang akan digelar pada tanggal 23-24 April 2024.
Oknum Polisi yang Berdinas di Polda Sumut Lakukan KDRT kepada Istri, Bahkan di Saat Hamil

Oknum Polisi yang Berdinas di Polda Sumut Lakukan KDRT kepada Istri, Bahkan di Saat Hamil

Wanita bernama Dian Meta Sihombing kerap dianiaya suaminya Bripka Berlin Sinaga oknum polisi yang berdinas di Subdit II Direktorat Kriminal Khusus Polda Sumut.
Trending
Suporter Thailand Ikut Komentari Kartu Merah Ivar Jenner di Laga Timnas Indonesia U-23 Vs Qatar

Suporter Thailand Ikut Komentari Kartu Merah Ivar Jenner di Laga Timnas Indonesia U-23 Vs Qatar

Suporter Thailand ikut berkomentar mengenai kartu merah yang diberikan wasit Nasrullo Kabirov kepada Ivar Jenner saat timnas Indonesia U-23 menghadapi Qatar.
Tak Cuma Nasrullo Kabirov, Wasit VAR asal Thailand Jadi Sorotan Usai Timnas Indonesia U-23 Dikalahkan Qatar

Tak Cuma Nasrullo Kabirov, Wasit VAR asal Thailand Jadi Sorotan Usai Timnas Indonesia U-23 Dikalahkan Qatar

Tak hanya Nasrullo Kabirov, wasit VAR asal Thailand juga menjadi sorotan netizen setelah timnas Indonesia U-23 dikalahkan Qatar 0-2 di Piala Asia U-23 2024.
Shin Tae-yong Tak Bisa Tahan Amarah Usai Timnas Indonesia U-23 Kalah dari Qatar dan Wasit: Komedi Abad Ini

Shin Tae-yong Tak Bisa Tahan Amarah Usai Timnas Indonesia U-23 Kalah dari Qatar dan Wasit: Komedi Abad Ini

Berkat kerja sama apik wasit Nasrullo Kabirov dan wasit VAR Sivakorn Pu-Udom, Qatar mampu mengalahkan Timnas Indonesia U-23 dengan skor 2-0, Senin (15/4/2024)
Netizen Malaysia Soroti Wasit di Laga Qatar U-23 Vs Timnas Indonesia U-23, Singgung Soal Uang

Netizen Malaysia Soroti Wasit di Laga Qatar U-23 Vs Timnas Indonesia U-23, Singgung Soal Uang

Kepemimpinan wasit pada pertandingan perdana Grup A Piala Asia U-23 2024 antara Qatar U-23 menghadapi Timnas Indonesia U-23 di Stadion Jassim Bin Hamad, Senin (16/4/2024) jadi perhatian netizen Malaysia.
Asisten Shin Tae-yong Beberkan Ulah Kotor Qatar Sebelum Timnas Indonesia U-23 Dikalahkan 0-2

Asisten Shin Tae-yong Beberkan Ulah Kotor Qatar Sebelum Timnas Indonesia U-23 Dikalahkan 0-2

Sebelum menderita kekalahan 0-2 dari Qatar, timnas Indonesia U-23 nyatanya telah mencium keanehan sebelum laga. Hal ini dibeberkan oleh asisten Shin Tae-yong.
Justin Hubner dan Shayne Pattynama Ikut Heran dengan Tingkah Nasrullo Kabirov di Laga Timnas Indonesia U-23 Vs Qatar

Justin Hubner dan Shayne Pattynama Ikut Heran dengan Tingkah Nasrullo Kabirov di Laga Timnas Indonesia U-23 Vs Qatar

Justin Hubner dan Shayne Pattynama ikut mengomentari tingkah wasit Nasrullo Kabirov dalam pertandingan timnas Indonesia U-23 vs Qatar di Piala Asia U-23 2024.
Reaksi Ivar Jenner Usai Dikartu Merah Wasit asal Tajikistan dalam Laga Timnas Indonesia U-23 vs Qatar

Reaksi Ivar Jenner Usai Dikartu Merah Wasit asal Tajikistan dalam Laga Timnas Indonesia U-23 vs Qatar

Ivar Jenner memberi respons atas keputusan wasit yang mengartu merahnya dalam pertandingan timnas Indonesia U-23 kontra Qatar U-23 di Piala Asia U-23 2024.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Ragam Perkara
16:00 - 17:00
Kabar Petang Pilihan
17:00 - 18:30
Kabar Petang
18:30 - 20:00
Apa Kabar Indonesia Malam
20:00 - 21:30
Catatan Demokrasi
21:30 - 22:00
Kabar Utama
Selengkapnya