LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Kondisi Kapal Ferry Dumai Line 9 menabrak dan kandas di hutan bakau dan kandas di Perairan Anak Ayam, Desa Sungaitohor, Kecamatan Tebingtinggi Timur, Kabupaten Kepulauan Meranti, Riau, Ahad (12/2/2023)
Sumber :
  • . (FOTO ANTARA/Rahmat Santoso)

Lepas kendali, Kapal Ferry Tabrak Hutan Bakau di Perairan Meranti

Kapal Ferry Dumai Line 9 rute menabrak hutan bakau dan kandas di perairan Anak Ayam, saat berlayar dari Tanjung Balai Karimun, Kepulauan Riau

Minggu, 12 Februari 2023 - 15:07 WIB

Kepulauan Meranti, tvOnenews.com - Kapal Ferry Dumai Line 9 rute menabrak hutan bakau dan kandas di perairan Anak Ayam, di Desa Sungaitohor, Kecamatan Tebingtinggi Timur, saat berlayar dari Tanjung Balai Karimun, Kepulauan Riau hendak menuju Selatpanjang, Kabupaten Kepulauan Meranti, Provinsi Riau, sekitar pukul 11.00 WIB, Ahad (12/2/2023).

Informasi ini terungkap setelah beredarnya sejumlah postingan video di media sosial yang diduga direkam oleh oleh penumpang yang berada di dalam kapal dan menunjukkan sebagian ujung kapal menyusup ke semak belukar magrove di tepi laut.

Penyebab terjadinya kecelakaan belum diketahui pasti. Namun, dugaan sementara kapal Ferri Dumai Line 9 lepas kendali dan kemudi tidak berfungsi akibat diterpa angin kencang di laut.

Untungnya, kondisi kapal hanya kandas di daratan lumpur dan tidak menyebabkan lambung kapal rusak. Peristiwa itu tidak menimbulkan korban jiwa.

Salah satu penumpang kapal yang berhasil dihubungi melalui gawainya (telepon seluler) membenarkan kejadian itu. Dia baru menyadari kapal menabrak hutan bakau setelah terbangun dari tidurnya.

"Iya benar, tapi saya tak mengetahui pasti bagaimana awalnya kapal bisa terjadi kecelakaan menabrak ke hutan bakau," katanya.

Saat ini posisi kapal masih menunggu bantuan dari petugas yang akan menjemput penumpang. "Kami tengah menunggu jemputan dari petugas. Kabarnya beberapa menit lagi akan tiba," katanya.

Petugas Kantor Kesyahbandaran Otoritas Pelabuhan (KSOP) Selatpanjang, Helmi Nofikri ketika dikonfirmasi juga membenarkan hal sama. Kapal Ferri Dumai yang kecelakaan datang dari Tanjung Balai Karimun, akan menuju ke Selatpanjang.

"Kejadiannya memang benar, cuma saya belum bisa memberikan statement lebih. Karena belum tahu pasti penyebabnya," katanya.

Ia menjelaskan petugas keselamatan berlayar KSOP dan sejumlah pihak terkait lainnya sedang menuju ke lokasi kejadian.

"Kawan-kawan saat ini sedang turun ke lokasi. Tapi biar nanti satu informasi, saya kira nanti biar petugas di lapangan yang menyampaikan seperti apa nanti kejadiannya pastinya," katanya.

Dari informasi di lapangan, kecelakaan Kapal Ferry Dumai Line 9 tidak menyebabkan korban jiwa.

Ia menambahkan kondisi kapal saat ini baik-baik saja, dan semua penumpang dalam keadaan selamat.

"Tidak ada korban jiwa, dan kondisi kapal baik-baik saja. Posisi kapal hanya kandas dan tidak merusak lambung kapal, karena daerah di sana kondisinya berlumpur," demikian Helmi Nofikri. (ant/mii)

Baca Juga :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Kasus Mutilasi yang Menggemparkan Ciamis Bakal Terungkap, Tim Khusus Dikerahkan Kejar Fakta Suami Tega Bunuh Istrinya, Motifnya Ternyata

Kasus Mutilasi yang Menggemparkan Ciamis Bakal Terungkap, Tim Khusus Dikerahkan Kejar Fakta Suami Tega Bunuh Istrinya, Motifnya Ternyata

Polisi bakal mengungkap kasus mutilasi yang menggemparkan Ciamis, Jawa Barat, terhadap tersangka suami tega bunuh istrinya.
Kado Istimewa Hardiknas 2024, Bupati OKU Timur Ir H Lanosin MT Terima Penghargaan dari Mendikbudristek

Kado Istimewa Hardiknas 2024, Bupati OKU Timur Ir H Lanosin MT Terima Penghargaan dari Mendikbudristek

Penghargaan ini dìberikan atas dukungan Pemkab OKU Timur yang telah bekerjasama dan berkontribusi dalam menyukseskan program pelestarian bahasa daerah dalam platform merdeka belajar episode ke-17, revitalisasi bahasa daerah.
Pernah Dikabarkan Berseteru, Percakapan Habib Bahar bin Smith dan Hercules Terbongkar, Mereka Singgung Situasi Penting ini…

Pernah Dikabarkan Berseteru, Percakapan Habib Bahar bin Smith dan Hercules Terbongkar, Mereka Singgung Situasi Penting ini…

Percakapan Habib Bahar bin Smith dan Hercules terbongkar. Dalam satu kesempatan, Hercules menghubungi Habib Bahar dan menyinggung situasi penting. Seperti apa?
Jadilah Manusia Digital yang Beretika dengan Tidak Asal Unduh Karya Orang Lain

Jadilah Manusia Digital yang Beretika dengan Tidak Asal Unduh Karya Orang Lain

Aktivitas penghuni ruang digital semakin hari semakin beragam. Dari mulai membuat karya seni hingga karya akademis, juga berbisnis dan belajar di ruangan kelas yang semakin seru dan menantang.
Buktikan Kinerja Unggul, Pertamina Hulu Energi Optimalkan Kapabilitas Perusahaan

Buktikan Kinerja Unggul, Pertamina Hulu Energi Optimalkan Kapabilitas Perusahaan

PT Pertamina Hulu Energi (PHE) sebagai Subholding Upstream Pertamina terus membuktikan kinerja cemerlang hingga saat ini.
Meski Tak Kuat Tahajud, Usahakan Tetap Rutin Lakukan Amalan ini, Syekh Ali Jaber Biasa Lakukan Ini Setelah Isya

Meski Tak Kuat Tahajud, Usahakan Tetap Rutin Lakukan Amalan ini, Syekh Ali Jaber Biasa Lakukan Ini Setelah Isya

Ketika di sepertiga malam jadi waktu yang tepat lakukan shalat Tahajud. Jika tidak kuat bangun malam untuk melaksanakan shalat tahajud dapat lakukan amalan ini
Trending
3 Pemain Baru yang Bisa Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia U-23 untuk Menghadapi Guinea

3 Pemain Baru yang Bisa Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia U-23 untuk Menghadapi Guinea

Timnas Indonesia U-23 dipastikan tanpa kehadiran Rizky Ridho dan Justin Hubner saat menghadapi Guinea pada laga playoff Olimpiade Paris 2023.
Bukan Marselino Ferdinan atau Nathan Tjoe-A-On, Ini Pemain Terbaik Piala Asia U-23 Versi AFC

Bukan Marselino Ferdinan atau Nathan Tjoe-A-On, Ini Pemain Terbaik Piala Asia U-23 Versi AFC

Tidak ada nama Nathan Tjoe-A-On atau Marselino Ferdinan dalam daftar pemain terbaik di Piala Asia U-23 2024.
Pacar Struick Bawakan Tas Azizah Salsha, Istri Pratama Arhan Itu Kena Ultimatum: Kebiasaan Dah, Baru Kenal Juga

Pacar Struick Bawakan Tas Azizah Salsha, Istri Pratama Arhan Itu Kena Ultimatum: Kebiasaan Dah, Baru Kenal Juga

Istri Pratama Arhan, Azizah Salsha baru-bar ini kembali menjadi sorotan setelah menonton pertandingan Timnas Indonesia U-23 di Piala Asia U-23.
Masih Ingat Evgeny Khmaruk? Kiper Asing Milik Persija Jakarta yang Dilarang Main Seumur Hidup di Indonesia, Kini Kabarnya...

Masih Ingat Evgeny Khmaruk? Kiper Asing Milik Persija Jakarta yang Dilarang Main Seumur Hidup di Indonesia, Kini Kabarnya...

Evgeby Khmaruk sempat menjadi penjaga gawang yang paling disegani di Liga Indonesia 2007/2008 ketika membela Persija Jakarta, namun kabarnya sekarang justru...
Detik-detik Pelaku Mutilasi di Ciamis Potong Bagian Tubuh Istrinya di Depan Umum, Bawa Baskom Isi Daging Korban ke Pos Ronda

Detik-detik Pelaku Mutilasi di Ciamis Potong Bagian Tubuh Istrinya di Depan Umum, Bawa Baskom Isi Daging Korban ke Pos Ronda

Pembunuhan dan mutilasi mengerikan tersebut dilakukan oleh Tarsum (50) terhadap istrinya sendiri yang bernama Yanti (44) karena diduga mengalami depresi berat.
Jelang Laga Kontra Guinea, Timnas Indonesia U-23 Dapat 2 Tambahan Amunisi Baru yang Bisa Buat Shin Tae-yong Tersenyum

Jelang Laga Kontra Guinea, Timnas Indonesia U-23 Dapat 2 Tambahan Amunisi Baru yang Bisa Buat Shin Tae-yong Tersenyum

Pelatih Timnas Indonesia U-23, Shin Tae-yong, berencana memanggil dua pemain tambahan jelang pertandingan kontra Guinea di Prancis pada 9 Mei 2024 mendatang.
Shin Tae-yong Full Senyum, 3 Pemain Keturunan Eropa Ini Bisa Tampil saat Timnas Indonesia Hadapi Guinea

Shin Tae-yong Full Senyum, 3 Pemain Keturunan Eropa Ini Bisa Tampil saat Timnas Indonesia Hadapi Guinea

Timnas Indonesia mendapatkan kabar baik dengan Nathan Tjoe-A-On tetap bersama Garuda Muda hadapi Guinea di play-off Olimpiade Paris 2024, Kamis (9/5) mendatang.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Indonesia Dalam Peristiwa
22:00 - 23:00
One Pride Mixed Martial Arts
00:00 - 02:00
Bundesliga Seru
Selengkapnya