LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Ketua BWI, Prof Muhammad Nuh di USU
Sumber :
  • Istimewa

Terkuak, Manfaat Wakaf Perguruan Tinggi untuk Pendidikan Indonesia, Ketua BWI Jelaskan secara Perinci

Terkuak, manfaat wakaf Perguruan Tinggi untuk pendidikan di Indonesia. Hal itu dijelaskan Badan Wakaf Indonesia (BWI) secara perinci di Auditorium USU di Kota

Selasa, 16 Mei 2023 - 23:43 WIB

Medan, tvOnenews.com - Terkuak, manfaat wakaf Perguruan Tinggi untuk pendidikan di Indonesia. Hal itu dijelaskan Badan Wakaf Indonesia (BWI) secara perinci di Auditorium Universitas Sumatera Utara (USU), di Kota Medan, Selasa (16/5/2023). 

Ketua BWI, Muhammad Nuh katakan, BWI mendorong Perguruan Tinggi (PTN), terutama PTN Berbadan Hukum (PTN-BH) di Indonesia, mampu memberikan kontribusi pada wakaf uang atau dana abadi, untuk dikelola dan bertujuan untuk pengembangan Kampus tersebut.

Tak hanya itu saja, ia katakan, bahwa PTN memiliki potensi besar dalam mengumpulkan dan mengelola wakaf bersama BWI. Sehingga dapat memberikan dampak baik dalam peningkatan kualitas pendidikan di perguruan tinggi tersebut.

"(Perguruan Tinggi) Tidak bisa dihitung, karena sangking banyaknya. Wakaf itu, bisa berupa tanah. Ada wakaf uang, kalau digali dasat luar biasa," ucap Nuh.

Baca Juga :

Sambung Nuh menuturkan, saat ini BWI mengelola wakaf dari sejumlah universitas yang berstatus PTN-BH di Indonesia, sekitar Rp 700 miliar. Sehingga memberikan potensi besar wakaf yang bisa dikelola bersama.

"Sekarang aja, yang dikelola oleh BWI baru sekitar Rp 700 miliar. Berapa jumlah universitas kita (di Indonesia), ribuan," sebut  mantan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI di era Presiden Susilo Bambang Yudhoyono.

Melalui BWI Goes to Campus ini, Nuh mengungkapkan pihaknya menyadarkan mahasiswa hingga civitas perguruan tinggi, akan manfaat luar biasa dari wakaf tersebut. Untuk kepentingan dan kemajuan PTN tersebut. Kemudian, memberikan pemahaman secara luas tentang wakaf tersebut.

"Tentang kesadaran dana abadi, tidak boleh dibagi. Tapi, keuntungan yang bisa dibagikan. Contohnya, wakaf ayam dipotong, habis. Tahun depan di wakaf, potong lagi, habis. Tapi, ayamnya diternakkan dan telurnya boleh dibagi. Sehingga setiap tahun harta wakaf bertambah-tambah," jelas Nuh.

Dengan itu, Nuh mengungkapkan pihak BWI menargetkan pada tahun 2023, pengelolaan wakaf dari PTN-BH bisa menembus Rp 1 triliun. Sehingga tingkat kesadaran untuk berwakaf terus digalakkan secara khusus di universitas dan secara umum di kalangan masyarakat.

"Tahun ini, mudah-mudahan tahun bisa tembus Rp 1 Triliun lah. Kami ingin memberikan perhatian khusus perguruan tinggi lah. Karena, perguruan tinggi bisa tumbuh baik, kalau ada dana abadi. Tidak mengandalkan dana SPP semata saja. Tapi, ada dana abadi," ucap Nuh.

Nuh menjelaskan sasaran dilakukan BWI untuk wakaf tersebut, kenapa perguruan tinggi berstatus PTN-BH?. Karena, sudah diberikan otonomi dalam bidang perguruan tinggi, otonomi dibidang keuangan, otonomi dibidang tata kelola sumber daya. Sehingga bisa menyisihkan, untuk dana abadi dan seterusnya dikelola.

"Seperti USU, ada dana abadi. Pengelolaan kebun, dan seterusnya. Kalau itu, semakin besar. Makanya, ketergantungan perguruan tinggi. Anggaran rutin itu, lebih kecil dan dia bisa leluasa untuk mengembangkan perguruan tinggi itu," ucap Nuh.

Nuh mengatakan di Indonesia ada 21 PTN berstatus PTN-BH, pihak akan mengajak kerja sama 10 hingga 15 PTN. Sehingga dapat dimulai pengembangan dana abadinya dari perwakafan tersebut.

"ITS, IPB, ITB, sebentar lagi di USU, UNP Padang, UNHAS. Karena sadar betul dana abadi itu, manfaatnya bisa digunakan untuk perkembangan kampus, memberikan bantuan atau beasiswa kepada mahasiswa kurang mampu dan manfaat lainnya, yang sangat luar biasa," beber Nuh.

Wakil Rektor (WR) III USU, Poppy Anjelisa Zaitun Hasibuan mengapresiasi apa dilakukan BWI dan mengucap terima kasih sudah hadir di Kampus USU melalui BWI Goes to Campus ini.

"Kita harapkan mahasiswa kita menjadi agen perubahan, dan memberikan pemahaman tentang wakaf kepada masyarakat," kata Poppy.

Goes to Campus itu, juga dihadiri oleh Rekor USU, Prof Muryanto Amin bersama jajaran USU. Acara itu, juga dilantik duta mahasiswa wakaf dari berbagai perguruan tinggi di Kota Medan. (aag)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Pompa Air PDAM Rusak Ribuan Warga Perumahana Sarindah Kesulitan Air Bersih 

Pompa Air PDAM Rusak Ribuan Warga Perumahana Sarindah Kesulitan Air Bersih 

4 hari ribuan warga Mamuju di sejumlah perumahan mengalamai kesulitan air bersih yang diakibatkan karena adanya kerusakan mesin pompa milik PDAM Tirta Manakarra
Daftar Segera! Kartu Prakerja Gelombang 68 Resmi Dibuka, Cairkan Dana Pelatihan Rp4,2 Juta: Cek Lagi Syarat dan Cara Pendaftarannya

Daftar Segera! Kartu Prakerja Gelombang 68 Resmi Dibuka, Cairkan Dana Pelatihan Rp4,2 Juta: Cek Lagi Syarat dan Cara Pendaftarannya

Kabar baik! Program Kartu Prakerja Gelombang 68  akhirnya sudah resmi dibuka. Adapun syarat dan syarat pendaftarannya telah dijelaskan lengkap di artikel ini.
Ramalan ZODIAK Hari Ini, Sabtu 18 Mei 2024 Cinta dan Hubungan untuk Taurus, Aries, Cancer juga Gemini

Ramalan ZODIAK Hari Ini, Sabtu 18 Mei 2024 Cinta dan Hubungan untuk Taurus, Aries, Cancer juga Gemini

Berikut ini merupakan ramalan ZODIAK, Hari Sabtu 18 Mei 2024 terkait dengan Cinta dan Hubungan buat kalian yang berzodiak Aries, Taurus, Gemini dan Cancer.
Maktour Gelar Manasik Ketiga, Ratusan Jemaah Calon Haji Antusias Ikuti Serangkaian Kegiatan

Maktour Gelar Manasik Ketiga, Ratusan Jemaah Calon Haji Antusias Ikuti Serangkaian Kegiatan

Sebanyak ratusan calon jemaah haji dari Maktour mengikuti serangkaian kegiatan manasik dengan antusias, manasik ketiga diselenggarakan di Hotel Sultan, Jakarta.
Wartawan Bukittinggi dan Psikolog Berikan Trauma Healing Anak-anak Korban Lahar Dingin Marapi

Wartawan Bukittinggi dan Psikolog Berikan Trauma Healing Anak-anak Korban Lahar Dingin Marapi

Wartawan yang tergabung dalam Bukittinggi Press Club (BPC) salurkan bantuan mainan dan trauma healing bagi anak-anak terdampak banjir bandang lahar dingin di Ka
Pemain Asing Proliga Berani Bilang Ini di Belakang Megawati Hangestri, Giovanna Milana Bersyukur Bisa Bersahabat dengan Mega

Pemain Asing Proliga Berani Bilang Ini di Belakang Megawati Hangestri, Giovanna Milana Bersyukur Bisa Bersahabat dengan Mega

Pengakuan pemain asing Proliga Indonesia akui kehebatan dari Megawati Hangestri dan Giovanna Milana sangat Bersyukur dirinya bisa bersahabat dengan Megatron.
Trending
Bukan Sakit Hati, Ini Alasan Sesungguhnya Shin Tae-yong Tak Panggil Elkan Baggott ke Timnas Indonesia

Bukan Sakit Hati, Ini Alasan Sesungguhnya Shin Tae-yong Tak Panggil Elkan Baggott ke Timnas Indonesia

Teka-teki alasan Shin Tae-yong tidak memanggil Elkan Baggott ke Timnas Indonesia untuk pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2026 akhirnya terjawab.
Madame Pang Nilai Timnas Indonesia Levelnya Masih di Bawah Thailand, Kok Bisa?

Madame Pang Nilai Timnas Indonesia Levelnya Masih di Bawah Thailand, Kok Bisa?

Presiden Asosiasi Sepak Bola Thailand (FAT), Nualphan Lamsam atau Madame Pang menyebut Timnas Indonesia belum melampaui Gajah Perang.
Sambil Menangis, Ayah Eky Pacar Vina Akhirnya Muncul dan Minta Ini: Saya Tidak Diam, Jangan Buat Kami Lebih Sakit

Sambil Menangis, Ayah Eky Pacar Vina Akhirnya Muncul dan Minta Ini: Saya Tidak Diam, Jangan Buat Kami Lebih Sakit

Setelah keluarga Vina yang muncul membongkar fakta-fakta kasus pembunuhan Vina dan Eky, kini giliran keluarga Muhammad Rizky Rudiana atau Eky kekasih Vina.
Buat Heboh! Akun Medsos Diduga Egi Otak Pelaku Pembunuhan Vina Ditemukan

Buat Heboh! Akun Medsos Diduga Egi Otak Pelaku Pembunuhan Vina Ditemukan

Baru-baru ini netizen dibuat tercengan oleh unggahan media sosial X. Hal ini lantaran mengunggah foto diduga Egi yang merupakan pelaku pembunuhan vina
Iptu Rudiana Ayah Kekasih Vina Tak Kuasa Menahan Tangis, Ceritakan Kejamnya Geng Motor Habisi Nyawa Sang Anak Eky

Iptu Rudiana Ayah Kekasih Vina Tak Kuasa Menahan Tangis, Ceritakan Kejamnya Geng Motor Habisi Nyawa Sang Anak Eky

Sosok Iptu Rudiana ayah dari Muhammad Rizky Rudiana kekasih Vina, buka suara soal kasus pembunuhan anaknya 2016 silam. Sambil menangis sang polisi bilang ini.
Terungkap! Kuasa Hukum Beberkan Keberadaan Detail 5 Tersangka Pembunuhan Vina dan Eky

Terungkap! Kuasa Hukum Beberkan Keberadaan Detail 5 Tersangka Pembunuhan Vina dan Eky

Kasus pembunuhan Vina dan kekasihnya Eky terus menjadi pembicaraan setelah viralnya Film Vina: Sebelum 7 Hari yang tayang di bioskop baru-baru ini.
Dulu Sengaja Dibuat Bergelombang Supaya Pengemudi Tidak Ngantuk, Kini Saksi Sebut Mutu Beton Tol Layang MBZ di Bawah SNI

Dulu Sengaja Dibuat Bergelombang Supaya Pengemudi Tidak Ngantuk, Kini Saksi Sebut Mutu Beton Tol Layang MBZ di Bawah SNI

temuan itu didapat dari pemeriksaan fisik berdasarkan permintaan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK)
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
#DiIndonesiaAja
11:30 - 12:30
Kabar Siang
12:30 - 14:00
Damai Indonesiaku
14:00 - 15:00
Big Fight Boxing
15:00 - 15:30
Football Vaganza
15:30 - 16:00
Ragam Perkara
Selengkapnya