LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Belasan Bocah cilik berlatih taekwondo.
Sumber :
  • Tim TvOne/ Sri

Taekwondo Sumut Latih Belasan Bocah, Begini Penampakannya

Belasan bocah mengikuti latihan bela diri asal Korea Selatan (Taekwondo). Bela diri ini cukup khas, yakni mengandalkan kaki dan tangan sebagai senjata.

Kamis, 10 Maret 2022 - 13:54 WIB

Medan - Belasan bocah mengikuti latihan bela diri asal Korea Selatan (Taekwondo). Bela diri ini cukup khas, yakni mengandalkan kaki dan tangan sebagai senjata.
 
Taekwondo kini mulai digemari bocah cilik (bocil) dan remaja. Kegiatan latihan di Kota Medan ini diadakan dua kali dalam seminggu setiap hari Selasa dan Sabtu selama 2 jam.
 
Ternyata seni bela diri memberi banyak manfaat  bagi anak-anak. Selain baik untuk tumbuh kembang anak, juga mampu memberikan efek percaya diri, lebih fokus, lebih tekun dan pastinya gaya hidup sehat.
 
Isna salah seorang ibu, saat ditemui Selasa (8/3/2022) yang menemani anaknya berlatih di Dojang mengatakan, "Dru yang kini berusia 6 tahun sebenarnya hari ini lagi kurang sehat, namun bersikeras untuk datang ke Dojang". Menurutnya olahraga ini bisa meningkatkan imunitas dan membuat anaknya tidur lebih pulas dan menambah konsentrasi dan selalu ceria.

Sebelum latihan dimulai, seluruh  bocah melakukan pemanasan terlebih dahulu dari mulai melakukan gerakan tangan memutar, membungkukan badan, memutarkan kepala, melipatkan kaki, melakukan tendangan-tendangan kecil  dan berlari-lari 10 putaran sambil memukul target. Hal ini dilakukan guna menimalisir cedera otot dan melenturkan otot-otot yang kaku.
 
Pelatih Nurni Sulaiman yang memperoleh Sabuk Hitam DAN IV Kukkiwon (Internasional) pelatih sekaligus pendiri Dojang atau Club Journalist Champion Taekwondo di Jalan Gajah Mada Medan sejak tahun 2016 ini juga menuturkan, "Pelatihan sempat terhenti lebih kurang setahun lamanya akibat pandemi, awal dirinya mendirikan Taekwondo selalu melakukan latihan di ruangan terbuka (outdoor) seperti di Lapangan Merdeka Medan, akibat pandemi latihan dilakukan di ruangan tertutup (indoor) seperti saat ini, namun menurutnya tidak menyurutkan semangat anak didiknya untuk giat berlatih. Malah banyak yang mendaftar untuk bergabung pasca cucu orang nomor satu di negeri ini Jan Ethes berhasil menjuarai Pertandingan Taekwondo tahun lalu di Jawa sana".
 
Sang pelatih Nurni Sulaiman juga selalu mengingatkan agar seluruh peserta latih, wajib menjalankan protokol kesehatan dengan  memakai masker dan tetap menjaga jarak. Meski sebagian anak kadang ada yang susah memakai masker karena merasa sesak ketika berlatih dan diharuskan tetap memakai masker.
 
Klub bela diri yang dirintis enam tahun lalu kini, menghasilkan bibit-bibit berprestasi seperti Duta, bocah 7 tahun yang  berhasil menjuarai kompetisi antar Dojang se-Sumatera Utara yang berhasil merebut medali emas dan perak di Kejuaraan Taekwondo tahun 2018 yang diadakan di Binjai Sumatera Utara. 
 
Dojang yang awalnya didirikan tanpa sengaja, untuk melatih jurnalis perempuan sebagai bekal ilmu bela diri ketika berada di lapangan, ternyata mendapat sambutan hangat dan terus menyebar ke masyarakat luas.
 
 Klub Taekwondo ini kini memiliki 90 peserta latih dari berbagai tingkat usia dari mulai bocah cilik dan remaja usia 5 tahun hingga 16 tahun.
 
Target ke depannya bocah-bocah yang dilatihnya bisa berlaga di berbagai kompetisi dan mengharumkan nama baik Dojang di kancah nasional maupun internasional. (Sri Gustina Hasan/Lno)

Baca Juga :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Tok! Parlemen Thailand Loloskan RUU Pernikahan Sesama Jenis

Tok! Parlemen Thailand Loloskan RUU Pernikahan Sesama Jenis

Setelah melewati proses pemungutan suara dari Dewan Perwakilan Thailand, Parlemen Thailand meloloskan RUU pernikahan sesama jenis atau LGBTQ
Pria di Bali Tusuk Teman yang Sedang Tidur dengannya Pakai Gunting, Lalu Kabur Tanpa Kenakan Baju, Apa Motif Pelaku?

Pria di Bali Tusuk Teman yang Sedang Tidur dengannya Pakai Gunting, Lalu Kabur Tanpa Kenakan Baju, Apa Motif Pelaku?

Seorang pria bernama Diki Candra (28) nekat menusuk rekan kerjanya, Nicolas Lelan (24), hingga sekarat dan dilarikan ke rumah sakit di Kota Denpasar, Bali.
Bandara Internasional Soetta Prediksi Peningkatan Penumpang Terjadi H-4 Arus Mudik Hari Raya Idul Fitri 2024

Bandara Internasional Soetta Prediksi Peningkatan Penumpang Terjadi H-4 Arus Mudik Hari Raya Idul Fitri 2024

Bandara Internasional Soekarno-Hatta (Soetta) memprediksi peningkatan penumpang pada arus mudik Hari Raya Idul Fitri 2024.
Hyundai E&C Hillstate Comeback, Berhasil Taklukan Pink Spiders Lima Set

Hyundai E&C Hillstate Comeback, Berhasil Taklukan Pink Spiders Lima Set

Sempat tertinggal dua set, Hyundai E&C Hillstate berhasil comeback dengan menang 3-2 (18-25, 14-25, 25-20, 25-20, 16-14) dari tim tamu. 
Fix, Shin Tae-yong Konfirmasi Ada Beberapa Pemain Keturunan akan Dinaturalisasi Timnas Indonesia sebelum Juni

Fix, Shin Tae-yong Konfirmasi Ada Beberapa Pemain Keturunan akan Dinaturalisasi Timnas Indonesia sebelum Juni

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, memastikan akan ada beberapa pemain keturunan yang dinaturalisasi sebelum Juni 2024.
Ini yang Mesti Dikuasai Agar Gen-Z Berkarakter Sopan dan Berbudaya di Ruang Digital

Ini yang Mesti Dikuasai Agar Gen-Z Berkarakter Sopan dan Berbudaya di Ruang Digital

Mengusung tema ”Pendidikan Karakter Gen-Z di Era Digital”, webinar yang digelar Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) bersama Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Sulawesi Barat.
Trending
Walau Shin Tae-yong yang Jadi Pelatih Vietnam, Mustahil Menang Lawan Timnas Indonesia? Legenda Vietnam Bilang...

Walau Shin Tae-yong yang Jadi Pelatih Vietnam, Mustahil Menang Lawan Timnas Indonesia? Legenda Vietnam Bilang...

Mantan pemain Timnas Vietnam buka suara soal kekalahan Vietnam atas Timnas Indonesia, ternyata Vietnam sedang terpuruk walaupun Shin Tae-yong yang jadi pelatih.
Kisah Megawati Hangestri dengan Red Sparks Segera 'Tamat', Segini Uang Gaji yang Bisa Dibawa Pulang Kampung, Jumlahnya...

Kisah Megawati Hangestri dengan Red Sparks Segera 'Tamat', Segini Uang Gaji yang Bisa Dibawa Pulang Kampung, Jumlahnya...

Tim yang diperkuat Megawati Hangestri, Red Sparks, mengakhiri perjalanan mereka di liga Korea setelah kalah dari Pink Spiders di game ke-3 semifinal playoff.
Keputusan Jempolan Jay Idzes Pilih Bela Timnas Indonesia, Padahal Sudah Diiming-imingi Kemewahan Jika Stay di Belanda: Tolak Semua Demi Garuda

Keputusan Jempolan Jay Idzes Pilih Bela Timnas Indonesia, Padahal Sudah Diiming-imingi Kemewahan Jika Stay di Belanda: Tolak Semua Demi Garuda

Di tengah euforia kemenangan fantastis Timnas Indonesia atas Vietnam, nama Jay Idzes turut mencuri perhatian di balik keputusan besarnya berseragam Garuda.
Kesuksesan Timnas Indonesia Menghajar Vietnam Dinyinyiri Netizen Malaysia, Tim Asuhan Shin Tae-yong Itu Disebut...

Kesuksesan Timnas Indonesia Menghajar Vietnam Dinyinyiri Netizen Malaysia, Tim Asuhan Shin Tae-yong Itu Disebut...

Akun X atau Twitter yang sering membahas sepak bola Malaysia, Onefootball.my nyinyir dengan keberhasilan Timnas Indonesia mengalahkan Vietnam.
Salah Satu Media Terbesar Amerika Soroti Kemenangan Timnas Indonesia Atas Vietnam: Mereka Patut Dipuji!

Salah Satu Media Terbesar Amerika Soroti Kemenangan Timnas Indonesia Atas Vietnam: Mereka Patut Dipuji!

Keberhasilan Timnas Indonesia meraih kemenangan atas Vietnam ikut disorot salah satu media olahraga terbesar di Amerika Serikat, ESPN.
Bukan Philippe Troussier, Ini Penyebab Vietnam Dibantai Timnas Indonesia Menurut Mantan Pemain The Golden Star

Bukan Philippe Troussier, Ini Penyebab Vietnam Dibantai Timnas Indonesia Menurut Mantan Pemain The Golden Star

Philippe Troussier dinilai bukan penyebab utama kekalahan timnas Vietnam dari timnas Indonesia dengan skor 0-3 dalam kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Shin Tae-yong Dibuat Puyeng Usai Bawa Timnas Indonesia Menang Atas Vietnam, Viral di Vietnam Video Ernando Ari Leyeh-Leyeh di Kotak Penalti

Shin Tae-yong Dibuat Puyeng Usai Bawa Timnas Indonesia Menang Atas Vietnam, Viral di Vietnam Video Ernando Ari Leyeh-Leyeh di Kotak Penalti

Berikut ini adalah dua berita paling banyak dibaca. Shin Tae-yong dibuat puyeng usai bawa Timnas Indonesia menang atas Vietnam hingga viral di Vietnam video Ernando Ari leyeh-leyeh di kotak penalti.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Dua Sisi
21:00 - 22:00
Kabar Utama
22:00 - 22:30
Cover Story One
22:30 - 23:30
Kabar Hari Ini
23:30 - 00:00
Kabar Arena
00:00 - 01:00
Kabar Dunia
Selengkapnya