News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Ini Pengakuan Suami Bacok Istri di Tanjung Pinang: di Situlah Aku Khilaf

Pelaku kasus KDRT, Aldo Alias Pangeran, yang membacok kepala istrinya, Syamsiah hingga menderita luka dan mendapat perawatan intensif di RSUD Tanjung Pinang
Kamis, 7 Juli 2022 - 21:04 WIB
Pelaku kasus Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT), Aldo Alias Pangeran, yang membacok kepala istrinya, Syamsiah hingga menderita luka dan mendapat perawatan intensif di RSUD Tanjung Pinang
Sumber :
  • tim tvone/Kurnia Syaifullah

Tanjung Pinang, Kepulauan Riau - Pelaku kasus Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT), Aldo Alias Pangeran, yang membacok kepala istrinya, Syamsiah hingga menderita luka dan mendapat perawatan intensif di RSUD Tanjung Pinang, menyisakan penyesalan mendalam bagi pelaku. Bahkan, pelaku pun berniat melakukan bunuh diri.

Ditemui di ruang penyidikan Sat Reskrim Polresta Tanjung Pinang, dengan campuran bahasa Indonesia dan Minang, Aldo (pelaku) menuturkan awal mula kejadian hingga mengakibatkan dirinya khilaf dan menganiaya istrinya dengan sebilah parang. Ia juga mengatakan, hubungannya dengan sang istri memang sudah renggang. Bahkan ia akui ia bersama istrinya sudah pisah rumah dan akan bercerai.

"Istri tu berang-berang, keceknyo kan lah pai, pai banalah, manga baliak (Istri tu marah-marah, katanya kan udah pergi, pergi betullah, kenapa kembali) dengan mata melotot kayak setan,"ujar Aldo, Kamis (7/7/2022).

Lanjutnya menjelaskan, dirinya kembali ke rumah dengan maksud menitipkan sementara kedua anaknya selama 2 hari karena akan mencari kontrakan rumah untuk tinggal bersama kedua anaknya di Tanjung Uban, Bintan.

"Di situlah, saya khilaf nampak parang, parang tu sehari-hari untuk ambil daun, itulah terjadi pemukulan, kena kepalanya saya sadar kaget, setelah dia luka, Astagfirullah saya mengucap,"lanjut Aldo.

Mengetahui istrinya terluka, ia katakana dirinya merasa menyesal kemudian berniat untuk menyerahkan diri kepada polisi.

"Jadi saya ambil mobil, langsung saya menyerahkan diri ke kantor Polres di Batu 5,"ucapnya.

Dengan raut muka sedih dan suara terisak, ia juga menuturkan penyesalan mendalam kepada istrinya yang kini masih menjalani perawatan di RSUD Tanjung Pinang.

"Papa sangat menyesal Ma, Papa apabila keluar nanti sesuai dengan janji, Khayla, Chelsi, Rahmad (Ketiga anak mereka) akan Papa sekolahkan, masalah perceraian kita, Mama silahkan lanjutkan, Papa tidak akan menghalangi," ujar Aldo.

Kemudian ia katakan, sempat terbesit untuk melakukan bunuh diri karena merasa terbebani dengan peristiwa penganiayaan dan masalah rumah tangganya tersebut.

"Papa berulang kali sampaikan kepada Mama kapan pun siap untuk bunuh diri, kalau kita bercerai Papa tetap melakukannya, tapi sekarang ada Polisi orang kita Padang bilang, "Orang Padang itu tidak ada yang bunuh diri" disitu Papa sadar. Jadi Ma, Papa menyesal se-menyesal-nyesalnya,"jelas Aldo.

Sambungnya katakan, ia berjanji akan mematuhi proses hukum serta akan membahagiakan ketiga anaknya usai menjalani hukuman.

"Sesuai dengan prosedur hukum nanti, Papa sudah pulang, Papa akan bahagiakan anak-anak, Papa tidak akan mau kayak gini lagi,"pungkasnya. (Ksh/Aag)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Baznas Bazis Jakarta Kolaborasi dengan Berbagai Pihak Distribusikan 99 Ribu Porsi Makanan Bagi Warga Aceh Tamiang

Baznas Bazis Jakarta Kolaborasi dengan Berbagai Pihak Distribusikan 99 Ribu Porsi Makanan Bagi Warga Aceh Tamiang

Berbagai aksi kemanusiaan terus menyasar ke wilayah Kabupaten Aceh Tamiang, Aceh di tengah upaya pemulihannya pasca dilanda bencana banjir bandang dan tanah longsor.
Thom Haye Diancam Dibunuh, Kini Giliran Allano Lima Kena Rasis setelah Laga Persib Vs Persija Skor 1-0

Thom Haye Diancam Dibunuh, Kini Giliran Allano Lima Kena Rasis setelah Laga Persib Vs Persija Skor 1-0

Di balik pertandingan Persib Bandung Vs Persija Jakarta skor 1-0, gelandang Timnas Indonesia, Thom Haye dapat ancaman pembunuhan hingga Allano Lima kena rasis.
Polda Metro Jaya Terima Laporan Terkait Kasus Dugaan Penipuan Trading Kripto, Nama Timothy Ronald Terseret

Polda Metro Jaya Terima Laporan Terkait Kasus Dugaan Penipuan Trading Kripto, Nama Timothy Ronald Terseret

Polda Metro Jaya mendapatkan laporan dari seseorang berinisial Y terkait dugaan penipuan kripto yang menyeret nama Timothy Ronald pendiri yang merupakan Akademi Crypto.
Nyawa Keluarga Terancam, Thom Haye Bongkar Teror Mengerikan Usai Persib Bekuk Persija di GBLA

Nyawa Keluarga Terancam, Thom Haye Bongkar Teror Mengerikan Usai Persib Bekuk Persija di GBLA

Kemenangan tipis Persib Bandung atas Persija Jakarta pada pekan ke-17 BRI Super League 2025/2026 ternyata meninggalkan luka mendalam bagi gelandang andalan mereka, Thom Haye. 
Polisi Buka Peluang Lanjutkan Kasus Arya Daru Jika Kelurga Temukan Bukti Baru, Kuasa Hukum: Bukti Nyata Tak Maksimal Ditindaklanjuti

Polisi Buka Peluang Lanjutkan Kasus Arya Daru Jika Kelurga Temukan Bukti Baru, Kuasa Hukum: Bukti Nyata Tak Maksimal Ditindaklanjuti

Kepolisian menyatakan masih membuka peluang untuk melanjutkan penanganan kasus kematian misterius Arya Daru apabila pihak keluarga menemukan bukti baru.
Profil Dino Rossano Hansa, Sosok Adik Kandung Ibu Denada yang Mengasuh Ressa Rizky Rossano Selama 24 Tahun

Profil Dino Rossano Hansa, Sosok Adik Kandung Ibu Denada yang Mengasuh Ressa Rizky Rossano Selama 24 Tahun

Berikut profil sosok Dino Rossano Hansa, adik kandung almarhumah Emilia Contessa sekaligus paman Denada Tambunan, yang mengasuh Al Ressa Rizky Rossano (24).

Trending

Profil Dino Rossano Hansa, Sosok Adik Kandung Ibu Denada yang Mengasuh Ressa Rizky Rossano Selama 24 Tahun

Profil Dino Rossano Hansa, Sosok Adik Kandung Ibu Denada yang Mengasuh Ressa Rizky Rossano Selama 24 Tahun

Berikut profil sosok Dino Rossano Hansa, adik kandung almarhumah Emilia Contessa sekaligus paman Denada Tambunan, yang mengasuh Al Ressa Rizky Rossano (24).
Nyawa Keluarga Terancam, Thom Haye Bongkar Teror Mengerikan Usai Persib Bekuk Persija di GBLA

Nyawa Keluarga Terancam, Thom Haye Bongkar Teror Mengerikan Usai Persib Bekuk Persija di GBLA

Kemenangan tipis Persib Bandung atas Persija Jakarta pada pekan ke-17 BRI Super League 2025/2026 ternyata meninggalkan luka mendalam bagi gelandang andalan mereka, Thom Haye. 
Polda Metro Jaya Terima Laporan Terkait Kasus Dugaan Penipuan Trading Kripto, Nama Timothy Ronald Terseret

Polda Metro Jaya Terima Laporan Terkait Kasus Dugaan Penipuan Trading Kripto, Nama Timothy Ronald Terseret

Polda Metro Jaya mendapatkan laporan dari seseorang berinisial Y terkait dugaan penipuan kripto yang menyeret nama Timothy Ronald pendiri yang merupakan Akademi Crypto.
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Thom Haye Diancam Dibunuh, Kini Giliran Allano Lima Kena Rasis setelah Laga Persib Vs Persija Skor 1-0

Thom Haye Diancam Dibunuh, Kini Giliran Allano Lima Kena Rasis setelah Laga Persib Vs Persija Skor 1-0

Di balik pertandingan Persib Bandung Vs Persija Jakarta skor 1-0, gelandang Timnas Indonesia, Thom Haye dapat ancaman pembunuhan hingga Allano Lima kena rasis.
Baznas Bazis Jakarta Kolaborasi dengan Berbagai Pihak Distribusikan 99 Ribu Porsi Makanan Bagi Warga Aceh Tamiang

Baznas Bazis Jakarta Kolaborasi dengan Berbagai Pihak Distribusikan 99 Ribu Porsi Makanan Bagi Warga Aceh Tamiang

Berbagai aksi kemanusiaan terus menyasar ke wilayah Kabupaten Aceh Tamiang, Aceh di tengah upaya pemulihannya pasca dilanda bencana banjir bandang dan tanah longsor.
Polisi Buka Peluang Lanjutkan Kasus Arya Daru Jika Kelurga Temukan Bukti Baru, Kuasa Hukum: Bukti Nyata Tak Maksimal Ditindaklanjuti

Polisi Buka Peluang Lanjutkan Kasus Arya Daru Jika Kelurga Temukan Bukti Baru, Kuasa Hukum: Bukti Nyata Tak Maksimal Ditindaklanjuti

Kepolisian menyatakan masih membuka peluang untuk melanjutkan penanganan kasus kematian misterius Arya Daru apabila pihak keluarga menemukan bukti baru.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT