LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Satnarkoba Polres Tanggamus, Lampung, menangkap seorang pengedar narkoba jenis sabu-sabu
Sumber :
  • Tim Tvone/ Pujiansyah

Sembunyikan Sabu di Rel Gorden, Pengedar Ini Ditangkap Polisi 

Satuan Narkoba Polres Tanggamus, Lampung menangkap Zainopan (29), seorang pengedar narkotika jenis sabu, warga Pekon Negeri Ngarip, Kecamatan Wonosobo, Tanggamus.

Kamis, 19 Januari 2023 - 18:54 WIB

Tanggamus, Lampung - Satuan Narkoba Polres Tanggamus, Lampung menangkap Zainopan (29), seorang pengedar narkotika jenis sabu, warga Pekon Negeri Ngarip, Kecamatan Wonosobo, Tanggamus. Zainopan ditangkap beserta barang bukti 6 plastik klip berisi kristal putih dengan berat 17,37 gram.

Selain kristal sabu yang belum dipecah, polisi juga menemukan 11 plastik klip kosong, satu buah tutup rel gorden, tiga unit handphone, dan sebuah dompet berwarna hitam. Pelaku sendiri merupakan salah satu dari target operasi kepolisian yang dikenal licin, bahkan polisi nyaris terkecoh. Beruntung polisi menemukan sabu yang disembunyikan di dalam lubang besi gorden ruang tamu.

Dalam penangkapan tersebut sempat adanya kerumunan massa di lokasi penangkapan yang merupakan keluarga pelaku. Beruntung polisi berhasil meyakinkan warga sehingga tidak terjadi sesuatu yang tidak diinginkan.

Kasat Narkoba Polres Tanggamus, AKP Deddy Wahyudi mengatakan, pelaku ditangkap atas informasi warga sekitar bahwa yang bersangkutan sering melakukan transaksi penjualan narkoba jenis sabu di rumahnya.

Kemudian, dilakukan penyelidikan dan pengintaian terhadap tersangka, sehingga dapat dipastikan pelaku memang benar merupakan pengedar. Selanjutnya petugas melakukan upaya paksa penangkapan.

Baca Juga :

"Barang haram tersebut disembunyikan pelaku di rel gorden yang berada di ruang tamu di lubang yang ada di gorden," kata AKP Deddy Wahyudi, Kamis (19/1/2023).

AKP Deddy Wahyudi menambahkan, menurut keterangan pelaku, dirinya sudah melakukan kegiatan tersebut selama kurang lebih enam sampai delapan bulan. "Menurut pelaku biasa mengedarkan barang haram itu di Kecamatan Kota Agung Barat dan Kecamatan Wonosobo," imbuhnya.

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Mencengangkan, Pertama Kali Dibuka Keluarga, Dalam Jok Motor Pegi Setiawan Ternyata Tersimpan...

Mencengangkan, Pertama Kali Dibuka Keluarga, Dalam Jok Motor Pegi Setiawan Ternyata Tersimpan...

Sejumlah kuasa hukum dan Ibunda Pegi pertama kalinya membuka dalam jok kendaraan roda dua yang biasa dipakai anaknya bekerja bangunan di Bandung, Jawa Barat.
Dibuka oleh KASAL, 381 Peserta Ikuti Navy Swimming Competition di Tanjungpinang

Dibuka oleh KASAL, 381 Peserta Ikuti Navy Swimming Competition di Tanjungpinang

Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Muhammad Ali membuka langsung Event Kepri Navy Swimming Competition di Kota Tanjungpinang, pada Sabtu (8/6/2024)
Beruntungnya Orang yang Bersedekah Makanan di Tanah Haram

Beruntungnya Orang yang Bersedekah Makanan di Tanah Haram

Setelah menunaikan salat berjamaah di Masjidil Haram, jangan heran kalau anda akan sering melihat banyak dermawan melakukan kegiatan berbagi atau bersedekah.
Bikin Merinding! Babi Hutan Berkeliaran Di Pemukiman Padat Penduduk Garut, Padahal Jauh dari Pegunungan

Bikin Merinding! Babi Hutan Berkeliaran Di Pemukiman Padat Penduduk Garut, Padahal Jauh dari Pegunungan

Kejadian aneh membuat bulu kuduk merinding terjadi lantaran seekor babi hutan jalan-jalan di pemukiman padat penduduk di Garut, Jawa Barat, Jumat (7/6/2024).
Mitos atau Fakta Puasa Mampu Mengobati Kanker? Ini Penjelasan Ahli Kesehatan yang Ternyata Jarang Dipahami

Mitos atau Fakta Puasa Mampu Mengobati Kanker? Ini Penjelasan Ahli Kesehatan yang Ternyata Jarang Dipahami

Pendapat ahli kesehatan sembuhkan sakit kanker. Perihal puasa bisa sembuhkan kanker? berikut penjelasannya.
Gasak Fasilitas Sekolah SMK di Musi Banyuasin, Dua Pemuda Ditangkap Polisi

Gasak Fasilitas Sekolah SMK di Musi Banyuasin, Dua Pemuda Ditangkap Polisi

Andriyanto (25) warga Desa Ngulak, dan Robet (21) warga Desa Nganti, Kecamatan Sanga Desa, Musi Banyuasin, Sumatera Selatan, ditangkap aparat kepolisian Unit
Trending
Lawan Filipina akan Menjadi Pertandingan 'Terakhir' Shin Tae-yong Bersama Timnas Indonesia

Lawan Filipina akan Menjadi Pertandingan 'Terakhir' Shin Tae-yong Bersama Timnas Indonesia

Pertandingan melawan Filipina pada Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia akan jadi laga 'terakhir' Shin Tae-yong bersama Timnas Indonesia.
Propam Polri 'Pasti' Periksa Iptu Rudiana, Kompolnas Tegas Bilang Ayah Eky Itu Harusnya Tidak Usah Ikut Campur

Propam Polri 'Pasti' Periksa Iptu Rudiana, Kompolnas Tegas Bilang Ayah Eky Itu Harusnya Tidak Usah Ikut Campur

Ketua Harian Kompolnas Irjen (Purn) Benny Mamoto menyayangkan ayah Eky, Iptu Rudiana yang ikut campur dalam penanganan kasus Vina dan anaknya pada 2016 silam.
Timnas Indonesia Dapat Bantuan FIFA Jelang Laga Kontra Filipina di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia Dapat Bantuan FIFA Jelang Laga Kontra Filipina di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia mendapatkan bantuan dari FIFA jelang laga kontra Filipina di putaran kedua kualifikasi Piala Dunia 2026, yang akan digelar Selasa (11/6/2024).
Dengar Shin Tae-yong Bakal Turunkan Amunisi Baru, Pelatih Filipina Cemas Bukan Main Jelang Berhadapan dengan Timnas Indonesia

Dengar Shin Tae-yong Bakal Turunkan Amunisi Baru, Pelatih Filipina Cemas Bukan Main Jelang Berhadapan dengan Timnas Indonesia

Tom Saintfiet sebagai pelatih Filipina mengaku kalau dirinya sedikit cemas jelang timnya berhadapan dengan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
3 Pemain Timnas Indonesia Ini Layak Dicadangkan Shin Tae-yong di Laga Lawan Filipina, Reaksi Tak Terduga Pelatih Irak Usai Kalahkan Timnas Indonesia 2-0

3 Pemain Timnas Indonesia Ini Layak Dicadangkan Shin Tae-yong di Laga Lawan Filipina, Reaksi Tak Terduga Pelatih Irak Usai Kalahkan Timnas Indonesia 2-0

3 Pemain Timnas Indonesia ini layak dicadangkan Shin Tae-yong di laga lawan Filipina dan reaksi tak terduga pelatih Irak usai mengalahkan Timnas Indonesia 2-0 merupakan dua berita terpopuler.
Maarten Paes Langsung Lakukan Hal Ini ke Ernando setelah Blunder di Laga Melawan Irak, Kiper Timnas Indonesia Itu Ternyata Sering...

Maarten Paes Langsung Lakukan Hal Ini ke Ernando setelah Blunder di Laga Melawan Irak, Kiper Timnas Indonesia Itu Ternyata Sering...

Maarten Paes diduga langsung memberikan pesan khusus untuk Ernando Ari setelah disebut blunder dalam pertandingan Kualifikasi Piala Dunia Timnas Indonesia versus Irak.
Calvin Verdonk Rampung, Shin Tae-yong Makin Full Senyum Timnas Indonesia Bakal Kedatangan Lagi Bintang Eropa Baru yang Potensial

Calvin Verdonk Rampung, Shin Tae-yong Makin Full Senyum Timnas Indonesia Bakal Kedatangan Lagi Bintang Eropa Baru yang Potensial

Setelah Calvin Verdonk, pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong ketambahan amunisi anyar dari pemain keturunan Eropa yang bisa membuat skuad Garuda tangguh.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
One Pride Mixed Martial Arts
00:00 - 02:00
Bundesliga Seru
Selengkapnya