LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Masih Bermasalah! Ganti Rugi 2.086 Tanah di IKN Belum Tuntas, Menteri AHY Ungkap Penyebabnya
Sumber :
  • Antara Foto

Masih Bermasalah! Ganti Rugi 2.086 Hektare Tanah di IKN Belum Tuntas, Menteri AHY Ungkap Penyebabnya

Menter ATR/BPN Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) mengatakan bahwa terdapat 2.086 hektare lahan bermasalah di IKN yang belum tuntas proses ganti ruginya. 

Selasa, 16 April 2024 - 14:15 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Di tengah pembangunan infrastruktur hingga rencana pemindahan Aparatur Sipil Negara (ASN) ke Ibu Kota Nusantara (IKN), status lahan di ibu kota baru ini ternyta masih banyak yang bermasalah

Menteri Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) mengatakan bahwa terdapat 2.086 hektare lahan bermasalah di IKN yang belum tuntas proses ganti ruginya. 

AHY menekankan pentingnya penyelesaian ganti rugi yang adil dan sesuai dengan ketentuan agar hak-hak masyarakat terjamin. 

Selain persoal ganti rugi, AHY juga menyinggung perlunya penanganan dampak sosial yang komprehensif bagi warga yang terdampak pembangunan IKN.

Baca Juga :

“Kami sudah mengkomunikasikan kepada otorita IKN dan pemerintah daerah setempat,” kata AHY di Jakarta, Selasa (16/4/2024).

Menurut AHY, sebenarnya Kementerian ATR/BPN sudah siap menerbitkan sertifikat tanah untuk lahan tersebut. Namun, rencana itu terhambat karena berbagai faktor di luar ranah dan wewenang kementeriannya.

“Yang jelas kami ingin meyakinkan ini bisa terus berjalan dan jangan sampai ada hak-hak masyarakat yang dikorbankan,” kata AHY.

Arahan Presiden

Sebelumnya, proses penyelesaian masalah 2.086 hektare lahan di Ibu Kota Nusantara ini,telah disampaikan Presiden Joko Widodo kepada AHY saat melakukan kunjungan kerja ke IKN pada akhir Februari lalu.

AHY sempat menyampaikan komitmennya dalam membangun IKN di Kalimantan Timur. Pada tahap awal pembangunan, ia mengatakan kementeriannya akan fokus menangani masalah pertanahan di Kawasan Inti Pusat Pemerintahan (KIPP).

Dalam Rapat Kerja Nasional pada 7 Maret lalu, AHY menjelaskan bahwa Kementerian ATR/BPN telah menyelesaikan sembilan rencana detail tata ruang (RTDR) IKN. Selain itu, 10 dari 21 paket pengadaan tanah juga telah tuntas dikerjakan, dan mencapai 80 persen dari total keseluruhan lahan IKN. (ant)


 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Libur Iduladha, KAI Daop 4 Semarang Siapkan 98 Ribu Tempat Duduk

Libur Iduladha, KAI Daop 4 Semarang Siapkan 98 Ribu Tempat Duduk

Libur panjang Iduladha sebentar lagi. Untuk mendukung perjalanan warga yang akan pulang kampung maupun mengisi liburan, KAI Daop 4 Semarang telah menyiapkan sebanyak 98.208 tempat duduk kereta api.
Dulu Timnas Indonesia Jadi Korban, Gol Kontroversial Qatar Terulang Lagi dan Disorot Akun Troll Dunia

Dulu Timnas Indonesia Jadi Korban, Gol Kontroversial Qatar Terulang Lagi dan Disorot Akun Troll Dunia

Sempat jadi batu sandungan Timnas Indonesia, gol kontroversial Qatar kembali terjadi di Kualifikasi Piala Dunia 2026 hingga disorot akun troll media sosial.
Calvin Verdonk, Nathan Tjoe A On, dan Thom Haye Bersinar: Apa yang Terjadi di Kemenangan Bersejarah Timnas Indonesia atas Filipina?

Calvin Verdonk, Nathan Tjoe A On, dan Thom Haye Bersinar: Apa yang Terjadi di Kemenangan Bersejarah Timnas Indonesia atas Filipina?

Calvin Verdonk, Nathan Tjoe A On, dan Thom Haye bersinar saat Timnas Indonesia mengalahkan Filipina 2-0. Apa rahasia kemenangan bersejarah ini? Ternyata peran..
Ramalan ZODIAK Hari Ini, Kamis 13 Juni 2024 Cinta dan Hubungan untuk Taurus, Aries, Cancer juga Gemini

Ramalan ZODIAK Hari Ini, Kamis 13 Juni 2024 Cinta dan Hubungan untuk Taurus, Aries, Cancer juga Gemini

Berikut ini merupakan ramalan ZODIAK, Hari Kamis 13 Juni 2024 terkait dengan Cinta dan Hubungan buat kalian yang berzodiak Aries, Taurus, Gemini serta Cancer.
Kesaksian Liga Akbar Terbaru! Ngaku Disuruh Iptu Rudiana Jadi Saksi Kasus Vina Cirebon, Diarahkan Berbohong

Kesaksian Liga Akbar Terbaru! Ngaku Disuruh Iptu Rudiana Jadi Saksi Kasus Vina Cirebon, Diarahkan Berbohong

Kabar terbaru yang mengejutkan ternyata saksi kasus Vina Cirebon, Liga Akbar Cahyana alias Gaga mengaku disuruh oleh Iptu Rudiana ayah almarhum Eky untuk menjadi saksi pada 2016 silam.
Prasangka Buruk Bertebaran di Medsos sejak Ruben Onsu Gugat Cerai Sarwendah, Apa Hukumnya bagi yang Suka Fitnah dalam Islam?

Prasangka Buruk Bertebaran di Medsos sejak Ruben Onsu Gugat Cerai Sarwendah, Apa Hukumnya bagi yang Suka Fitnah dalam Islam?

Kabar Ruben Onsu Gugat cerai istri, Sarwendah menggegerkan publik. Fitnah menyebar di medsos bahwasanya rumah tangga mereka diduga hancur karena orang ketiga.
Trending
Jadi Orang Pertama yang Setubuhi Vina hingga Disebut Dalang Utama, Keluarga Murka Statusnya dari DPO Dicabut

Jadi Orang Pertama yang Setubuhi Vina hingga Disebut Dalang Utama, Keluarga Murka Statusnya dari DPO Dicabut

Kasus pemerkosaan dan pembunuhan Vina dan Eky di Cirebon pada 2016 silam sampai kini masih menyita perhatian publik karena belum juga menunjukkan titik akhir.
Cristian Gonzales Emosional Atas Kemenangan Timnas Indonesia, Pelatih Filipina Salahkan Ernando Ari Usai Laga: Kiper Tidak Menyentuh Bola, Harusnya Penalti

Cristian Gonzales Emosional Atas Kemenangan Timnas Indonesia, Pelatih Filipina Salahkan Ernando Ari Usai Laga: Kiper Tidak Menyentuh Bola, Harusnya Penalti

Cristian Gonzales emosial atas kemenangan Timnas Indonesia dan pelatih Filipina salahkan Ernando Ari usai laga merupakan dua berita terpopuler. Ini ringkasan beritanya.
Pemain Naturalisasi yang Dipanggil Bela Timnas Indonesia itu Dapat Gaji atau Cuma Uang Saku Saja? Akhirnya Terungkap, Ternyata…

Pemain Naturalisasi yang Dipanggil Bela Timnas Indonesia itu Dapat Gaji atau Cuma Uang Saku Saja? Akhirnya Terungkap, Ternyata…

Timnas Indonesia berhasil lolos ke putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026. Lantas apakah para pemain yang bela Timnas Indonesia mendapatkan gaji? Simak.
Mahfud MD Tantang Habiburokhman Gerindra: Tunjukkan Kapan dan di Mana Saya Bilang Kasus Vina Bisa Selesai 7 Hari, Kalau Ada Saya Bayar Rp100 Juta

Mahfud MD Tantang Habiburokhman Gerindra: Tunjukkan Kapan dan di Mana Saya Bilang Kasus Vina Bisa Selesai 7 Hari, Kalau Ada Saya Bayar Rp100 Juta

Eks Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) RI Mahfud MD menantang Wakil Ketua Komisi III DPR RI sekaligus Wakil Ketua Umum Partai Gerindra Habiburokhman.
Rangkuman Bursa Transfer Terkini: Jay Idzes Diburu Klub Top Serie A, Juventus Tawar Pemain Manchester United

Rangkuman Bursa Transfer Terkini: Jay Idzes Diburu Klub Top Serie A, Juventus Tawar Pemain Manchester United

Pemain Timnas Indonesia, Jay Idzes, dikabarkan masuk dalam daftar pemain buruan klub Serie A, selagi Juventus mencari penyerang baru di bursa transfer ini.
Ayah Eky Iptu Rudiana Sudah Diperiksa Propam Polri, Kapolda Jabar Langsung Beri Perintah Tegas Terukur, Mohon Doanya

Ayah Eky Iptu Rudiana Sudah Diperiksa Propam Polri, Kapolda Jabar Langsung Beri Perintah Tegas Terukur, Mohon Doanya

Polda Jawa Barat angkat bicara soal pemeriksaan ayah Eky, Iptu Rudiana terkait kasus Vina dan Eky di Cirebon. Kapolda Jabar langsung beri perintah tegas ini.
Ruben Onsu Resmi Gugat Cerai Sarwendah, Ternyata Ini Akar Masalahnya

Ruben Onsu Resmi Gugat Cerai Sarwendah, Ternyata Ini Akar Masalahnya

Ruben Onsu resmi menggugat cerai Sarwendah Tan. Terungkap ternyata ini akar masalahnya.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Kabar Petang
Selengkapnya