News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Jakarta Tuan Rumah PCS 2025, Forum Dialog Strategis dan Eksibisi Industri Pelapis Skala Global

Mengusung tema “Painting a Sustainable Future”, gelaran PCS 2025 akan menghadirkan lebih dari 20 sesi seminar yang diisi pembicara dari Asia, Eropa, dan Amerika Serikat.
Jumat, 10 Oktober 2025 - 23:20 WIB
Pacific Coatings Show & Conference (PCS) 2025 akan digelar di Jakarta.
Sumber :
  • Ist

Selain seminar, peserta juga dapat mengikuti enam sesi kursus singkat berdurasi 90 menit secara gratis. Setiap sesi akan dipandu langsung oleh pakar industri dan akademisi dunia yang memiliki pengalaman mendalam dalam pengembangan teknologi pelapis.

Beberapa topik kursus mencakup “Dispersing: Theory and Practice in Paint Production” oleh Dr. Hans-Joachim Jacob dari ystral GmbH, yang membahas prinsip dispersi optimal dalam proses produksi cat; “Coatings 101: Introduction to Science and Technology of Coating Formulations” oleh Prof. Raymond Fernando dari California Polytechnic State University (Cal Poly), yang mengulas dasar-dasar formulasi pelapis; serta “Fundamentals and Characterization of Corrosion” oleh Dr. Eugene Caldona dari North Dakota State University (NDSU), yang menyoroti prinsip dasar dan teknik karakterisasi korosi.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Topik tak kalah penting lain yang akan dibahas ialah “Titanium Dioxide” oleh Andrew White dari FP-Pigments, yang mengulas penggunaan efektif TiO₂ pada pelapis modern, serta “Anti-Corrosion Pigments and Additives for Water-Borne Protective Coatings” oleh Dr. Bodan Ma dari ICL/Halox, yang menyoroti inovasi pigmen dan aditif ramah lingkungan untuk pelapis berbasis air.

“Kursus singkat ini memberikan pemahaman mendalam mengenai dasar-dasar penting dalam dunia pelapis, sekaligus menjadi kesempatan emas untuk berinteraksi langsung dengan para pemimpin dan pakar industri guna memperluas wawasan,” ujar Jan Johannes, Senior Event Manager Trade Shows di Vincentz Network.

Seluruh kegiatan dalam rangkaian Pacific Coatings Show & Conference 2025 terbuka untuk umum dan gratis diikuti. 

Selama tiga hari penyelenggaraan, para peserta akan memperoleh kesempatan untuk belajar langsung dari ahli internasional, memperluas jaringan profesional, serta menemukan inovasi terbaru yang akan membentuk arah masa depan industri cat dan pelapis global.

“Dengan kombinasi pameran produk inovatif, seminar internasional, dan kursus singkat (short course) eksklusif, PCS 2025 diharapkan menjadi platform utama yang tidak hanya mempertemukan pemasok, distributor, dan produsen cat dan pelapis dari berbagai negara, tetapi juga mendorong kolaborasi, pertukaran pengetahuan, dan inovasi berkelanjutan bagi industri cat dan pelapis di kawasan Asia Tenggara,” kata Etty Anggraeni selaku Direktur Traya Events. (rpi)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

ICEST Institute Launching ICEA dan ICCES 2026 untuk Wujudkan Ekonomi Sirkular

ICEST Institute Launching ICEA dan ICCES 2026 untuk Wujudkan Ekonomi Sirkular

Indonesia for Circular Economy and Sustainability Transformation (ICEST) Institute kembali meluncurkan agenda Indonesian Circular Economy Award (ICEA) dan International Conference on Circular Economy and Sustainability (ICCES) 2026.
Penjelasan Puslabfor Polri Soal Temuan Bercak Darah di Seprai Kasur Lula Lahfah

Penjelasan Puslabfor Polri Soal Temuan Bercak Darah di Seprai Kasur Lula Lahfah

Bercak darah dan tisu ditemukan di kamar selebgram Lula Lahfah di apartemennya, wilayah Jakarta Selatan.
Perusahaan Penabrak Jembatan Mahakam Tanggung Perisai Pilar Kucurkan Rp27 Miliar

Perusahaan Penabrak Jembatan Mahakam Tanggung Perisai Pilar Kucurkan Rp27 Miliar

Pembangunan fisik pelindung pilar atau fender Jembatan Mahakam I, Samarinda, mulai digarap dengan kucuran Rp27 miliar dari PT Pelayaran Mitra Tujuh Samudra sebagai bentuk pertanggungjawaban atas insiden tabrakan kapal setahun silam.
Awal Mula Denada Akhirnya Mengakui Ressa Rizky Rossano

Awal Mula Denada Akhirnya Mengakui Ressa Rizky Rossano

Gugatan yang diajukan Ressa Rizky Rosano terhadap penyanyi Denada masih bergulir di Pengadilan Negeri Banyuwangi. Ressa menggugat lantaran merasa tidak diakui -
Teka-teki Asisten Lokal John Herdman Mulai Terkuak, Bung Binder Sebut Nama Eks Striker Timnas Indonesia

Teka-teki Asisten Lokal John Herdman Mulai Terkuak, Bung Binder Sebut Nama Eks Striker Timnas Indonesia

Posisi asisten pelatih lokal yang akan mendampingi John Herdman di Timnas Indonesia hingga kini masih belum diumumkan secara resmi. Bung Binder bongkar...
Kronologi Irfan Hakim "Terseret" Kasus Denada dan Ressa Rizky Rossano

Kronologi Irfan Hakim "Terseret" Kasus Denada dan Ressa Rizky Rossano

Nama Irfan Hakim turut terseret dalam polemik Ressa Rizky Rosano (24) yang mengaku sebagai anak kandung penyanyi Denada terus menjadi sorotan publik pada awal -

Trending

Update Bursa Transfer Persib: Si Anak Hilang Pulang, Satu Pemain Santer Dikabarkan Hengkang

Update Bursa Transfer Persib: Si Anak Hilang Pulang, Satu Pemain Santer Dikabarkan Hengkang

Persib Bandung memulangkan Dedi Kusnandar jelang bursa transfer paruh musim tutup, namun berpotensi kehilangan Febri Hariyadi yang dirumorkan hengkang ke Persis Solo.
Semakin Panas, Ressa Tutup Pintu Maaf untuk Denada Siap Tempuh Persidangan, Begini Penjelasan Kuasa Hukum

Semakin Panas, Ressa Tutup Pintu Maaf untuk Denada Siap Tempuh Persidangan, Begini Penjelasan Kuasa Hukum

Artis Indonesia, Denada jadi sorotan publik karena tersandung kasus dugaan penelantaran anak. Kini kasusnya siap ke persidangan.
Update Transfer AC Milan: Jean-Philippe Mateta Selangkah Lagi Rampung, Rossoneri Kini Incar 1 Pemain Lain Jelang Bursa Musim Dingin Berakhir

Update Transfer AC Milan: Jean-Philippe Mateta Selangkah Lagi Rampung, Rossoneri Kini Incar 1 Pemain Lain Jelang Bursa Musim Dingin Berakhir

AC Milan curi perhatian di penghujung bursa transfer musim dingin. Setelah mempercepat proses transfer Jean-Philippe Mateta kini 1 nama lain bakal dirampungkan.
6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 31 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 31 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

​​​​​​​Ramalan keuangan zodiak 31 Januari 2026 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo, membahas peluang finansial, risiko, serta angka hoki harian.
Mediasi Ketiga Gagal, Kuasa Hukum Ressa Rizky Rossano Spill Agenda Sidang Denada Selanjutnya

Mediasi Ketiga Gagal, Kuasa Hukum Ressa Rizky Rossano Spill Agenda Sidang Denada Selanjutnya

​​​​​​​Mediasi ketiga gagal, kuasa hukum Ressa Rizky Rossano spill agenda sidang Denada serta kesiapan melanjutkan perkara ke persidangan PN Banyuwangi.
Kontrak Bernilai Fantastis yang Diterima Fabio Quartararo Usai Digosipkan Gabung Honda di MotoGP 2027, El Diablo Untung Besar?

Kontrak Bernilai Fantastis yang Diterima Fabio Quartararo Usai Digosipkan Gabung Honda di MotoGP 2027, El Diablo Untung Besar?

Pembalap asal Prancis, Fabio Quartararo dikabarkan bakal menerima kontrak bernilai cukup fantastis usai dikabarkan gabung Honda usai hengkang dari Yamaha di MotoGP 2027.
Peluk Denada yang Menangis di Studio, Pengakuan Jujur Caren Delano soal Polemik Ressa Rizky Rossano

Peluk Denada yang Menangis di Studio, Pengakuan Jujur Caren Delano soal Polemik Ressa Rizky Rossano

​​​​​​​Caren Delano ungkap pengakuan jujur usai memeluk Denada yang menangis di studio, di tengah polemik hukum Ressa Rizky Rossano yang jadi sorotan publik.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT