News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Stasiun MRT Lebak Bulus Resmi Jadi Stasiun Lebak Bulus-Bank Syariah Indonesia

Stasiun MRT Lebak Bulus resmi berganti nama menjadi Stasiun Lebak Bulus-Bank Syariah Indonesia setelah kerja sama strategis antara BSI dan PT MRT Jakarta (Perseroda).
Rabu, 10 Desember 2025 - 17:21 WIB
Dirut BSI Anggoro Eko Cahyo (kiri) dan Dirut PT MRT Jakarta (Perseroda) Tuhiyat (kanan) di peron Stasiun MRT Lebak Bulus Bank Syariah Indonesia.
Sumber :
  • BSI

Direktur Utama PT MRT Jakarta (Perseroda), Tuhiyat, menyambut baik kolaborasi tersebut sebagai bagian dari upaya optimalisasi aset non-farebox dan peningkatan pelayanan kepada pelanggan MRT.  “Kerja sama penamaan stasiun ini tidak hanya memberikan nilai tambah bagi MRT Jakarta, tetapi juga memperkuat sinergi antara transportasi publik dan sektor keuangan syariah yang terus berkembang,” ujarnya.

Ke depan, Bank Syariah Indonesia berkomitmen untuk terus memperluas kolaborasi strategis dengan berbagai pihak guna mendorong pertumbuhan ekonomi nasional yang inklusif, berkelanjutan, dan berbasis prinsip syariah.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Saat ini BSI dipercaya mengelola lebih dari 22 juta nasabah dari semua kalangan. BSI juga terus membidik nasabah dari generasi minenial, dan gen Z. Dari kehadiran produk berbasis emas, BSI berhasil meningkatkan jumlah nasabah non-Muslim menjadi sekitar 15%.  ‘’Kami terus mengakselerasi layanan BSI agar bisa diterima semua kalangan,’’ kata Anggoro Eko Cahyo. 

BSI berkomitmen mengimplementasikan dan mengajak masyarakat untuk menjalankan ESG yang selaras dengan nilai-nilai maqashid syariah diantaranya Hifdz Al-Bi'ah / menjaga lingkungan serta selaras dengan Asta Cita Pemerintah dan Pencapaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan Nomor 11 yaitu mewujudkan kota dan komunitas yang berkelanjutan. Komitmen tersebut diimplementasikan dengan menghadirkan kemudahan akses transportasi publik salah satunya MRT. 

Dari adanya kegiatan ini BSI berkolaborasi dengan MRT mengajak masyarakat untuk aktif menggunakan transportasi publik untuk mengurangi emisi dan menjaga kelestarian bumi.

Promo menarik Stasiun MRT Lebak Bulus Bank Syariah Indonesia

Pada masa launching, BSI menebar promo spesial antara lain cashback 50% transaksi menggunakan BYOND by BSI di merchant jajanan di Stasiun MRT Lebak Bulus Bank Syariah Indonesia, tambahan modal investasi Rp100 ribu rupiah dengan melakukan pembukaan rekening e-mas dengan pembelian pertama minimal Rp200 ribu yang berlaku 10 - 26 Desember 2025 dengan kuota 1.000 nasabah pertama, serta tersedia layanan cuci emas gratis di booth BSI.

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jepang Lolos Lebih Dulu, Uzbekistan Kian Dekat ke 8 Besar Piala Asia Futsal

Jepang Lolos Lebih Dulu, Uzbekistan Kian Dekat ke 8 Besar Piala Asia Futsal

Timnas Uzbekistan memperbesar peluang untuk mendampingi Jepang lolos ke babak delapan besar Piala Asia Futsal 2026 dari Grup C.
Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Runner up Proliga musim lalu, Jakarta Popsivo Polwan belum bisa mengakhiri rentetan hasil buruk mereka di putaran pertama musim ini.
Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Staf Khusus Menteri Agama RI sampaikan pesan mendalam dalam Perayaan Natal dan Tahun Baru 2026 Keluarga Besar Kawanua se-Dunia Indonesia di Jakarta (29/1/2026).
Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Polres Metro Jakarta Selatan memastikan bahwa tidak ada tindak pidana dalam kasus meninggalnya selebgram Lula Lahfah.
Tips Cepat Atasi Kulit Gatal Setelah Kehujanan

Tips Cepat Atasi Kulit Gatal Setelah Kehujanan

Berikut tipsnya, ketika kulit gatal setelah kehujanan.
Campak Menular dengan Cepat, Begini Proses Penularannya dari Satu Orang ke Lainnya

Campak Menular dengan Cepat, Begini Proses Penularannya dari Satu Orang ke Lainnya

Campak termasuk penyakit yang sangat menular. Virusnya bisa menyebar lewat udara dan menyerang 12-18 orang sehat di sekitarnya.

Trending

Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Runner up Proliga musim lalu, Jakarta Popsivo Polwan belum bisa mengakhiri rentetan hasil buruk mereka di putaran pertama musim ini.
Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Staf Khusus Menteri Agama RI sampaikan pesan mendalam dalam Perayaan Natal dan Tahun Baru 2026 Keluarga Besar Kawanua se-Dunia Indonesia di Jakarta (29/1/2026).
Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Polres Metro Jakarta Selatan memastikan bahwa tidak ada tindak pidana dalam kasus meninggalnya selebgram Lula Lahfah.
Update Bursa Transfer Persib: Si Anak Hilang Pulang, Satu Pemain Santer Dikabarkan Hengkang

Update Bursa Transfer Persib: Si Anak Hilang Pulang, Satu Pemain Santer Dikabarkan Hengkang

Persib Bandung memulangkan Dedi Kusnandar jelang bursa transfer paruh musim tutup, namun berpotensi kehilangan Febri Hariyadi yang dirumorkan hengkang ke Persis Solo.
6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 31 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 31 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

​​​​​​​Ramalan keuangan zodiak 31 Januari 2026 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo, membahas peluang finansial, risiko, serta angka hoki harian.
Semakin Panas, Ressa Tutup Pintu Maaf untuk Denada Siap Tempuh Persidangan, Begini Penjelasan Kuasa Hukum

Semakin Panas, Ressa Tutup Pintu Maaf untuk Denada Siap Tempuh Persidangan, Begini Penjelasan Kuasa Hukum

Artis Indonesia, Denada jadi sorotan publik karena tersandung kasus dugaan penelantaran anak. Kini kasusnya siap ke persidangan.
Sepakat di Angka 30 Juta Euro! Transfer Jean-Philippe Mateta ke AC Milan Tinggal Tunggu Lampu Hijau dari Crystal Palace

Sepakat di Angka 30 Juta Euro! Transfer Jean-Philippe Mateta ke AC Milan Tinggal Tunggu Lampu Hijau dari Crystal Palace

AC Milan membuat pergerakan serius di bursa transfer musim dingin. Klub Kota Mode itu dikabarkan mempercepat langkah mengamankan jasa Jean-Philippe Mateta.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT