LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Ilustrasi - atraksi barongsai saat Imlek
Sumber :
  • (ANTARA/Pexels)

7 Destinasi Wisata Bertema Pecinan Cocok untuk Isi Liburan Imlek

Perayaan Tahun Baru Imlek 2574 pada Minggu (17/1/2023) dan cuti bersama Imlek jatuh pada Senin. Berikut rekomendasi destinasi liburan bertema pecinan

Selasa, 17 Januari 2023 - 11:46 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Perayaan Tahun Baru Imlek 2574 yang jatuh pada Minggu (17/1/2023) dan cuti bersama Imlek jatuh pada Senin (23/1/2023) berdasarkan Surat Keputusan Bersama (SKB) tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2023, bisa dimanfaatkan untuk menikmati liburan bersama keluarga.

Berikut rekomendasi destinasi liburan bertema pecinan yang dapat Anda kunjungi saat libur Imlek, seperti tertulis dalam siaran pers Tiket.com, Selasa (17/1/2023).


Bogor, Jawa Barat

Di Bogor, Anda dapat menelusuri kawasan komunitas Tionghoa di area Suryakencana, Uniknya, Pecinan Bogor ini amat berbaur dengan budaya lokal terutama suku Sunda sehingga menghasilkan ragam budaya dan kuliner yang khas.

Jakarta

Jajaran kegiatan wisata menelusuri area pecinan seperti menjelajahi Kawasan Klenteng dan Pasar Petak Sembilan di area Glodok, Jakarta Barat, cocok bagi para penikmat kuliner. Selain itu, Anda juga dapat mengunjungi area fotogenik di bagian utara Jakarta yakni Pantjoran PIK.

Semarang, Jawa Tengah

Kota Semarang mempunyai salah satu kelenteng wisata yang terkenal, yakni Kelenteng Sam Poo Kong yang berada di daerah Simongan, sebelah barat daya kota Semarang.

Pilihan aktivitas ke taman hiburan juga dapat menjadi rekomendasi mengisi Imlek, misalnya dengan mengunjungi Saloka Theme Park.

Surabaya, Jawa Timur

Kelenteng Hong Tiek Hian dapat jadi salah satu pilihan destinasi untuk berwisata. Kelenteng ini terkenal akan pusat kemeriahan perayaan dan penyandang status kelenteng tertua di kota ini.

Tidak hanya merayakan di kelenteng, warga kota Surabaya juga merayakan Imlek dengan beragam aktivitas yang semarak di berbagai pusat perbelanjaan.

Anda pun dapat mengunjungi Kya-Kya di Jalan Kembang Jepun untuk menikmati surga wisata kuliner khas etnis Tionghoa maupun jajaran kelezatan kuliner mancanegara penuh cita rasa.

Tak hanya di dalam negeri, Anda juga dapat mencoba short weekend getaway ke negara tetangga untuk menikmati waktu liburan Imlek.

Singapura

Singapura juga dapat menjadi destinasi negara untuk Anda berlibur. Anda bisa mengunjungi area Tiong Bahru untuk memanjakan lidah dan perut dengan kuliner khas Cina dan makanan yang selalu disajikan khusus setiap perayaan Imlek, karena area ini adalah surganya kuliner khas.

Anda juga bisa berkunjung ke area Chinatown Singapura, area ini menjadi salah satu pusat sejarah serta wisata yang digemari berkat perpaduan nuansa tradisional dan masa kini.

Malaysia

Di Malaysia, Anda dapat menjelajahi area Chinatown di jalan Petaling dan menikmati atraksi barongsai dan mengunjungi destinasi wisata lain seperti LEGOLAND Malaysia.

Thailand

Tercatat memiliki hampir separuh dari penduduk Thailand adalah keturunan Tionghoa. Ibukota negara tersebut yakni Bangkok, menjadi komplek pecinan terbesar kedua di dunia.

Saat Imlek, festival kuliner akan selalu digelar untuk sekedar memanjakan lidah para pengunjung. Dari pertunjukan Barongsai, acara musik, hingga pesta kembang api, Bangkok sangat tepat dikunjungi saat perayaan Imlek.

Berkunjunglah ke Kawasan Pecinan Yaowarat karena area tersebut akan menjadi tempat utama di Bangkok, yakni sebuah area di mana semua acara besar Imlek diadakan. (ant/mii)

Baca Juga :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Ramalan ZODIAK Hari Ini, Sabtu 27 April 2024 Cinta dan Hubungan Capricorn, Pisces, Aquarius, Sagitarius

Ramalan ZODIAK Hari Ini, Sabtu 27 April 2024 Cinta dan Hubungan Capricorn, Pisces, Aquarius, Sagitarius

Berikut ini merupakan ramalan ZODIAK hari Sabtu 27 April 2024 terkait dengan Cinta dan Hubungan buat yang berzodiak Sagitarius, Capricorn, Aquarius, Pisces.
Jay Idzes Tampil Penuh, Venezia Semakin Dekat Promosi ke Serie A

Jay Idzes Tampil Penuh, Venezia Semakin Dekat Promosi ke Serie A

Bek Timnas Indonesia, Jay Idzes kembali tampil penuh saat Venezia mengalahkan Cremonese 2-1 pada laga pekan ke-35 Serie B di Stadion Penzo, Sabtu (27/4/2024) dini hari WIB.
Astaghfirullah, Sejoli Berbuat Sangat Keji di Kebon Melati, Mungkin Anda Kesal, Polisi Sudah Menangkap Mereka

Astaghfirullah, Sejoli Berbuat Sangat Keji di Kebon Melati, Mungkin Anda Kesal, Polisi Sudah Menangkap Mereka

Kapolsek Tanah Abang AKBP Aditya Simanggara mengatakan, terduga pelaku yang ditangkap polisi ini, yakni wanita berinisial DS (31) dan pria berinisial AR (34)
AHY Bagi-bagi 300 Sertifikat Tanah Gratis untuk Masyarakat Sultra

AHY Bagi-bagi 300 Sertifikat Tanah Gratis untuk Masyarakat Sultra

Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala badan Pertanahan Nasional (Menteri ATR/BPN) Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) bagikan 300 sertfikat tanah di Kendari, Sultra.
Ramalan ZODIAK Hari Ini, Sabtu 27 April 2024 Cinta dan Hubungan untuk Leo, Virgo, Libra, Scorpio

Ramalan ZODIAK Hari Ini, Sabtu 27 April 2024 Cinta dan Hubungan untuk Leo, Virgo, Libra, Scorpio

Berikut ini merupakan ramalan ZODIAK, hari Sabtu 27 April 2024 terkait dengan Cinta dan Hubungan buat kalian yang berzodiak Leo, Virgo, Libra serta Scorpio.
KFA Minta Maaf usai Korea Selatan Dihantam Timnas Indonesia U-23 di Perempat Final Piala Asia U-23

KFA Minta Maaf usai Korea Selatan Dihantam Timnas Indonesia U-23 di Perempat Final Piala Asia U-23

Asosiasi Sepak Bola Korea Selatan (KFA) meminta maaf usai dikalahkan Timnas Indonesia U-23 dan tersingkir di Piala Asia U-23 2024.
Trending
Usai Timnya Dipulangkan, Hwang Sun-hong Sebut Timnas Indonesia Menang karena 2 Hal Ini, Sempat Singgung Shin Tae-yong

Usai Timnya Dipulangkan, Hwang Sun-hong Sebut Timnas Indonesia Menang karena 2 Hal Ini, Sempat Singgung Shin Tae-yong

Setelah Timnas Korea Selatan disingkirkan dari Piala Asia U-23, Hwang Sun-hong menyebut Timnas Indonesia menang karena dua hal ini, sempat sebut Shin Tae-yong.
Momen Ibunda Pratama Arhan Menangis, Singgung Menantunya Azizah Salsha, Ternyata...

Momen Ibunda Pratama Arhan Menangis, Singgung Menantunya Azizah Salsha, Ternyata...

Ibunda Pratama Arhan tak kuasa menahan tangis, singgung menantunya Azizah Salsha usai laga perempat final Piala Asia U-23 2024 saat selebrasi Arhan menang.
Solidaritas Asia Tenggara! Bintang Thailand dan Singapura Ikut Dukung Timnas Indonesia U-23 di Piala Asia U-23 2024

Solidaritas Asia Tenggara! Bintang Thailand dan Singapura Ikut Dukung Timnas Indonesia U-23 di Piala Asia U-23 2024

Marselino Ferdinan mendapatkan dukungan dari dua rekannya di Liga Belgia yang berasal dari Asia Tenggara, ketika sedang berlaga untuk timnas Indonesia U-23.
Negaranya Gagal di Piala Asia U-23 2024, Suporter Thailand Akui Ingin Lihat Timnas Indonesia U-23 Lolos ke Olimpiade Paris 2024

Negaranya Gagal di Piala Asia U-23 2024, Suporter Thailand Akui Ingin Lihat Timnas Indonesia U-23 Lolos ke Olimpiade Paris 2024

Suporter Thailand ingin melihat timnas Indonesia U-23 melenggang ke Olimpiade Paris 2024 dengan mengalahkan Uzbekistan di babak semifinal Piala Asia U-23 2024.
Hasil Piala Asia U-23 2024: Irak Kalahkan 10 Pemain Vietnam Berkat Gol Penalti Ali Jasim

Hasil Piala Asia U-23 2024: Irak Kalahkan 10 Pemain Vietnam Berkat Gol Penalti Ali Jasim

Timnas Irak U-23 sukses mencapai babak semifinal Piala Asia U-23 2024 setelah mengalahkan 10 pemain Vietnam dengan skor 1-0 pada Sabtu (27/4) dini hari WIB.
Media Qatar Bersaksi Timnas Indonesia U-23 Punya Senjata Rahasia untuk Berjaya di Piala Asia U-23 2024

Media Qatar Bersaksi Timnas Indonesia U-23 Punya Senjata Rahasia untuk Berjaya di Piala Asia U-23 2024

Timnas Indonesia U-23 disinyalir punya senjata rahasia untuk berjaya di Piala Asia U-23 2024 setelah berhasil menyingkirkan Korea Selatan di perempat final.
3 Klub Besar Liga Belanda Ini Ikut Soroti Kemenangan Timnas Indonesia atas Korea Selatan di Piala Asia U23

3 Klub Besar Liga Belanda Ini Ikut Soroti Kemenangan Timnas Indonesia atas Korea Selatan di Piala Asia U23

Bukan hanya fans dalam negeri saja yang soroti kemenangan Timnas Indonesia atas Korea Selatan di Piala Asia U23, klub Liga Belanda ini juga lakukan hal serupa.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Best World Boxing
11:00 - 11:30
#DiIndonesiaAja
11:30 - 12:30
Kabar Siang
12:30 - 14:00
Damai Indonesiaku
14:00 - 15:00
Big Fight Boxing
15:00 - 15:30
Football Vaganza
Selengkapnya