LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Turning Red
Sumber :
  • IMDb

Film Animasi Turning Red Tayang Terbatas di Bioskop, Ini Fakta-Fakta Menariknya

Film animasi Turning Red dari Disney and Pixar mulai ditayangkan secara spasial dan terbatas di beberapa bioskop hingga 11 Februari 2024.

Minggu, 11 Februari 2024 - 10:37 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Film animasi Turning Red dari Disney and Pixar mulai ditayangkan secara spasial dan terbatas di beberapa bioskop hingga 11 Februari 2024.

Turning Red menceritakan kisah Mei Lee. Mei Lee merupakan seorang gadis berusia 13 tahun penuh percaya diri dan unik.

Mei Lee dihadapkan pada sebuah dilema saat harus memutuskan apakah dia harus tetap menjadi anak baik-baik kesayangan ibunya atau menikmati kekacauan dunia remaja.

Ming merupakan ibu yang sangat perhatian. Dia tidak pernah jauh dari anaknya—ini dianggap sebagai sebuah kondisi yang sangat mengerikan bagi para remaja.

Baca Juga :

Turning Red. Dok: IMDb

Seakan-akan permasalahan remaja yang dihadapi Mei Lee belum cukup, dia juga harus menghadapi situasi unik di mana ia akan berubah menjadi seekor panda merah raksasa setiap kali ia merasa terlalu emosional.

Berlatar di awal tahun 2000-an, Turning Red menghidupkan kembali perasaan nostalgia bagi para penggemar. 

Film tersebut menyajikan kehidupan ala awal tahun 2000-an yang khas seperti geng di sekolah dan hadirnya boyband idola yang menjadi perdebatan dengan orang tua.

Berikut adalah sejumlah fakta unik dari Turning Red:

Kembali ke Tahun 2000-an

Berlatar di Toronto tahun 2002, para pembuat film merasa sangatlah penting untuk menciptakan dunia yang terasa familier pada zaman tersebut.

Tim produksi memasukkan banyak referensi seperti telepon gantung di dinding, komputer gaya lama, pemutar CD, tamagotchi hingga pita VHS yang menghiasi rak-rak di rumah.

Turning Red. Dok: IMDb

Kehadiran Boyband Spesial

Tahun 2000-an ditandai oleh hadirnya boyband-boyband yang digandrungi para remaja pada zaman tersebut. Hal ini juga digunakan sebagai bagian dari cerita Turning Red.

Para pembuat film menciptakan sebuah boyband khusus untuk film ini yang dinamai 4*Town.

Tidak hanya bisa dinikmati dalam film, 4*Town juga memiliki halaman media sosial khusus hingga lagu dan video klip tersendiri.

Khusus dalam Turning Red, para pembuat film membuat adegan di mana boyband tersebut mengadakan konser di Toronto. 

Oleh karena itu, departemen layout mengambil inspirasi dari konser-konser boyband dari tahun 2000-an untuk menciptakan pengalaman yang akurat.

Pada akhirnya, adegan konser tersebut menampilkan karakter penonton terbanyak dalam satu pengambilan gambar untuk film tersebut, yaitu sebanyak 30.685 orang di mana 93 persen adalah remaja.

Selain itu, tim pencahayaan menambahkan lebih dari 4.900 lampu ke rangkaian konser.

Tontonan Unik Mei dan Ming

Dalam film tersebut, Mei dan Ming menghabiskan waktu berdua dengan menonton acara Jade Palace Diaries.

Khusus untuk menciptakan pengalaman yang detail, tim produksi Turning Red sebenarnya membuat naskah dua halaman untuk drama tersebut, tetapi hanya beberapa gambar yang dapat dilihat di TV.

Logo TV juga dibuat berbentuk anak pangsit sebagai referensi dari film pendek peraih Oscar 2018 bertajuk Bao dan menampilkan nama belakang sutradara Domee Shi sebagai nama saluran. (ant/nsi) 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Viral Pria Nekat Tepergok Berbuat Tak Terpuji di Perumahan TNI, Begini Nasibnya

Viral Pria Nekat Tepergok Berbuat Tak Terpuji di Perumahan TNI, Begini Nasibnya

Viral seorang pria tepergok berbuat tak terpuji di perumahan TNI, Jalan Tani Asli Haji Abbas Gang Family, Kampung Lalang, Kecamatan Medan Sunggal, Kota Medan.
INFOGRAFIS: Harus Tahu! Ini Adab Jemaah Haji saat Ziarah ke Makam Nabi Muhammad SAW

INFOGRAFIS: Harus Tahu! Ini Adab Jemaah Haji saat Ziarah ke Makam Nabi Muhammad SAW

Jemaah haji memilih agenda favorit mereka untuk berziarah menuju Makam Nabi Muhammad SAW selain melaksanakan shalat di Masjid Nabawi ketika berada di Madinah.
SPG Muda ini Bukan Sekedar Jualan Produk, tapi Melayani Pria Nakal yang Sudah Beristri, Akui Pernah Ada Pemain Sepakbola yang Berminat 'Diservis': Dia Terkenal

SPG Muda ini Bukan Sekedar Jualan Produk, tapi Melayani Pria Nakal yang Sudah Beristri, Akui Pernah Ada Pemain Sepakbola yang Berminat 'Diservis': Dia Terkenal

Seorang mantan sales promotion girl atau SPG mengaku jika pernah menjadi pelayan pria nakal yang sudah beristri. Bahkan ia juga pernah melayani pemain sepakbola
Sepakati Penggunaan Visa Haji, Kemenag RI dan Asosiasi Travel Antisipasi Jemaah Umrah Backpacker

Sepakati Penggunaan Visa Haji, Kemenag RI dan Asosiasi Travel Antisipasi Jemaah Umrah Backpacker

Kemenag RI dan asosiasi travel menyepakati visa haji sebagai syarat berhaji setelah menggelar pertemuan upaya antisipasi jemaah umrah backpacker di haji 2024.
Tolong Waspada Jika Anda Mimpi 7 Hewan Ini, Ustaz Khalid Basalamah Bilang Hal itu Bisa Jadi Pertanda Bahaya, Bahkan...

Tolong Waspada Jika Anda Mimpi 7 Hewan Ini, Ustaz Khalid Basalamah Bilang Hal itu Bisa Jadi Pertanda Bahaya, Bahkan...

Tolong waspada jika mimpi 7 hewan ini, Ustaz Khalid Basalamah ungkap hal itu bisa jadi pertanda bahaya atau pertanda buruk, bahkan merupakan salah satu ciri...
Manchester City Resmi Juara Liga Inggris 2023/2024 Usai Tumbangkan West Ham United, Arsenal Merana meski Menang

Manchester City Resmi Juara Liga Inggris 2023/2024 Usai Tumbangkan West Ham United, Arsenal Merana meski Menang

Manchester City menjadi juara Liga Inggris 2023/2024 setelah berhasil mengalahkan West Ham United dengan skor 3-1. Arsenal finis kedua meski kalahkan Everton.
Trending
Manchester City Resmi Juara Liga Inggris 2023/2024 Usai Tumbangkan West Ham United, Arsenal Merana meski Menang

Manchester City Resmi Juara Liga Inggris 2023/2024 Usai Tumbangkan West Ham United, Arsenal Merana meski Menang

Manchester City menjadi juara Liga Inggris 2023/2024 setelah berhasil mengalahkan West Ham United dengan skor 3-1. Arsenal finis kedua meski kalahkan Everton.
Tolong Waspada Jika Anda Mimpi 7 Hewan Ini, Ustaz Khalid Basalamah Bilang Hal itu Bisa Jadi Pertanda Bahaya, Bahkan...

Tolong Waspada Jika Anda Mimpi 7 Hewan Ini, Ustaz Khalid Basalamah Bilang Hal itu Bisa Jadi Pertanda Bahaya, Bahkan...

Tolong waspada jika mimpi 7 hewan ini, Ustaz Khalid Basalamah ungkap hal itu bisa jadi pertanda bahaya atau pertanda buruk, bahkan merupakan salah satu ciri...
Viral Pria Nekat Tepergok Berbuat Tak Terpuji di Perumahan TNI, Begini Nasibnya

Viral Pria Nekat Tepergok Berbuat Tak Terpuji di Perumahan TNI, Begini Nasibnya

Viral seorang pria tepergok berbuat tak terpuji di perumahan TNI, Jalan Tani Asli Haji Abbas Gang Family, Kampung Lalang, Kecamatan Medan Sunggal, Kota Medan.
INFOGRAFIS: Harus Tahu! Ini Adab Jemaah Haji saat Ziarah ke Makam Nabi Muhammad SAW

INFOGRAFIS: Harus Tahu! Ini Adab Jemaah Haji saat Ziarah ke Makam Nabi Muhammad SAW

Jemaah haji memilih agenda favorit mereka untuk berziarah menuju Makam Nabi Muhammad SAW selain melaksanakan shalat di Masjid Nabawi ketika berada di Madinah.
Sepakati Penggunaan Visa Haji, Kemenag RI dan Asosiasi Travel Antisipasi Jemaah Umrah Backpacker

Sepakati Penggunaan Visa Haji, Kemenag RI dan Asosiasi Travel Antisipasi Jemaah Umrah Backpacker

Kemenag RI dan asosiasi travel menyepakati visa haji sebagai syarat berhaji setelah menggelar pertemuan upaya antisipasi jemaah umrah backpacker di haji 2024.
SPG Muda ini Bukan Sekedar Jualan Produk, tapi Melayani Pria Nakal yang Sudah Beristri, Akui Pernah Ada Pemain Sepakbola yang Berminat 'Diservis': Dia Terkenal

SPG Muda ini Bukan Sekedar Jualan Produk, tapi Melayani Pria Nakal yang Sudah Beristri, Akui Pernah Ada Pemain Sepakbola yang Berminat 'Diservis': Dia Terkenal

Seorang mantan sales promotion girl atau SPG mengaku jika pernah menjadi pelayan pria nakal yang sudah beristri. Bahkan ia juga pernah melayani pemain sepakbola
Kabar Timnas Indonesia Abroad: Jordi Amat Cetak Gol, Elkan Baggott Muncul Ke Hadapan Publik

Kabar Timnas Indonesia Abroad: Jordi Amat Cetak Gol, Elkan Baggott Muncul Ke Hadapan Publik

Meski kompetisi di Eropa sudah selesai, namun kancah pemain Timnas Indonesia yang bermain di luar negeri tidaklah surut.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Apa Kabar Indonesia Malam
03:00 - 03:30
Kabar Utama
03:30 - 04:00
Sidik Jari
04:00 - 04:30
Assalamualaikum Nusantara
04:30 - 06:00
Kabar Pagi
06:00 - 06:30
Kabar Arena Pagi
Selengkapnya