News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Masalah dengan sang Ayah Kembali Memanas, Farel Prayoga Ngaku Masih Sayang Orang Tuanya: Kayak Gak Didukung

Perseteruan antara penyanyi cilik, Farel Prayoga dan sang ayah, Joko Suyoto kembali mencuat. Padahal sang penyanyi mengaku masih sayang kepada orang tuanya.
Senin, 5 Januari 2026 - 16:30 WIB
Farel Prayoga dan sang ayah, Joko Suyoto
Sumber :
  • Kolase Instagram/@farelprayoga.real & TikTok/@fareluniverse

Jakarta, tvOnenews.com - Mantan penyanyi cilik, Farel Prayoga kembali menggetarkan publik. Perseteruan dengan sang ayah dan ibu tirinya memanas lagi.

Masalah tersebut berkaitan penghasilan Farel Prayoga disebut mencapai Rp10 miliar. Sang ayah, Joko Suyoto protes keras karena menilai pendapatan anaknya tidak menyentuh angka tersebut.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Joko Suyoto menyentil keras manajer Farel Prayoga, Muhammad Rais. Namun sang anak sebenarnya enggak memikirkan perseteruan tersebut. Ia mengaku masih sayang kepada kedua orang tuanya.

"Enjoy, dari keadaan ini tuh aku kayak semakin alah kok enggak dihargain nih ikhlasku. Aku gimana bilangnya ya prihatin banget sih karena aku sebenarnya sayang sama mereka," ujar Farel Prayoga dilansir tvOnenews.com dari Reyben Entertainment, Senin (5/1/2026).

Farel sangat ikhlas sejak namanya melejit berkat lagu "Ojo Dibandingke". Sebelumnya Farel sering mengamen sejak umur 8 tahun, tepatnya saat duduk di bangku kelas 2 SD.

Farel Prayoga dan Sang Ayah
Farel Prayoga dan Sang Ayah
Sumber :
  • Kolase tvOnenews.com / Instagram @farelprayoga.real / TikTok @fareluniverse

Farel sendiri pernah mengatakan dirinya terus mendapat perlakuan tidak menyenangkan dari kedua orang tuanya khususnya ibu tiri.

Karena masih kecil, seluruh penghasilan Farel dipegang oleh kedua orang tuanya. Ia pun tidak mempermasalahkan hal tersebut.

Seiring berjalannya waktu, kedua orang tuanya bersekongkol menggunakan seluruh penghasilan anaknya. Ironisnya, Farel tidak pernah menikmati pendapatannya.

Bahkan Joko Suyoto sendiri terjerat kasus judi online. Sang ayah menggunakan uang dari penghasilan Farel untuk perjudian.

Joko Suyoto ditangkap oleh Satreskrim Polresta Banyuwangi. Kala itu polisi tengah melakukan operasi tangkap tangan (OTT) pada Selasa, 11 Juni 2025.

Joko Suyoto akhirnya menjadi tersangka dan mendekap di dalam penjara. Saat ini ayah Farel telah bebas sehingga kembali mengungkit permasalahan dengan anaknya.

Farel tidak mau melanjutkan permasalahan tersebut. Sayangnya sang ayah kembali berkoar sehingga Farel merasa tidak dihargai oleh kedua orang tuanya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Cuma kayak rasa sayangku nih enggak di-support sama mereka. Jadinya aku kayak down pastinya," tuturnya.

Farel mengaku perseteruan dengan ayah membuat dirinya tidak bergairah menjalani kehidupan. Ia berada di titik terendah hanya perkara penghasilan dipermasalahkan orang tuanya.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Mensesneg: Istana Tampung Usulan Penyandang Disabilitas hingga Anak Jalanan Dapat MBG

Mensesneg: Istana Tampung Usulan Penyandang Disabilitas hingga Anak Jalanan Dapat MBG

Mensesneg Prasetyo Hadi mengatakan Istana menampung usulan agar program Makan Bergizi Gratis (MBG) menyasar penyandang disabilitas hingga anak jalanan.
Daftar Pemain Surabaya Samator di Proliga 2026: Tak Banyak Perombakan Skuad, Pertahankan Setter Asing

Daftar Pemain Surabaya Samator di Proliga 2026: Tak Banyak Perombakan Skuad, Pertahankan Setter Asing

Daftar pemain Surabaya Samator di Proliga 2026, di mana tak terdapat banyak perubahan termasuk mempertahankan setter asing asal Kuba yakni Lyvan Taboada Diaz.
Mendagri Ditunjuk Prabowo Pimpin Satgas Rehabilitasi Bencana Sumatera, Janji Kerja Cepat

Mendagri Ditunjuk Prabowo Pimpin Satgas Rehabilitasi Bencana Sumatera, Janji Kerja Cepat

Mendagri Tito Karnavian ditunjuk Prabowo untuk memimpin bahwa Satuan Tugas (Satgas) Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pascabencana.
Media Belanda Ingatkan John Herdman soal Kondisi Sulit Timnas Indonesia: Tidak Konsisten dan Tantangan Organisasi

Media Belanda Ingatkan John Herdman soal Kondisi Sulit Timnas Indonesia: Tidak Konsisten dan Tantangan Organisasi

Media Belanda wanti-wanti John Herdman soal kondisi di Timnas Indonesia. Media Belanda sebut Timnas Indonesia tidak konsisten dan ada tantangan organisasi.
Prediksi Manchester United vs Burnley 8 Januari 2026, Era Baru Pasca Ruben Amorim MU Dijagokan?

Prediksi Manchester United vs Burnley 8 Januari 2026, Era Baru Pasca Ruben Amorim MU Dijagokan?

Era baru Manchester United dimulai pada tengah pekan ini. Tanpa Ruben Amorim, MU dijadwalkan bertanding melawan Burnley pada 8 Januari 2026. Begini prediksinya.
Jefri Nichol dan Jule Liburan Bareng ke Bali, Netizen Bongkar Faktanya: Mereka Saling Follow, Tinggal Tunggu Aja Ketemu di Beach Club

Jefri Nichol dan Jule Liburan Bareng ke Bali, Netizen Bongkar Faktanya: Mereka Saling Follow, Tinggal Tunggu Aja Ketemu di Beach Club

Belum reda kabar perceraiannya dengan Na Daehoon dan dugaan perselingkuhan dengan Safrie dan Yuka, kini Julia Prastini atau Jule diisukan sedang berlibur dengan Jefri Nichol.

Trending

Media Belanda Bawa Kabar Baik untuk Dean James, Bek Timnas Indonesia itu Siap Tembus Klub Papan Atas Eredivisie

Media Belanda Bawa Kabar Baik untuk Dean James, Bek Timnas Indonesia itu Siap Tembus Klub Papan Atas Eredivisie

Nama Dean James mendadak mencuat dalam radar transfer Ajax Amsterdam. Performanya yang stabil di Timnas Indonesia dan Eropa, ia disebut jadi target yang cocok.
Hasil dan Klasemen Terbaru Liga Inggris 2025-2026: Satu Pelatih Lagi Dipecat Susul Ruben Amorim dan Enzo Maresca?

Hasil dan Klasemen Terbaru Liga Inggris 2025-2026: Satu Pelatih Lagi Dipecat Susul Ruben Amorim dan Enzo Maresca?

West Ham United semakin terbenam di zona degradasi klasemen Liga Inggris 2025-2026. Kekalahan dari Nottingham Forest membuat nasib Nuno Espirito Santo tidak aman.
Bali dan Yogyakarta Minggir Dulu, Jawa Tengah sebagai Provinsi dengan Pendapatan Pariwisata Tertinggi

Bali dan Yogyakarta Minggir Dulu, Jawa Tengah sebagai Provinsi dengan Pendapatan Pariwisata Tertinggi

Dari laporan BPS, pendapatan sektor pariwisata Provinsi Jawa Tengah (Jateng) menduduki peringkat pertama sebesar Rp2,77 triliun, mengalahkan Bali dan DI Yogyakarta.
Jule Akhirnya Muncul, Tampil Tanpa Hijab dan Unggah Story Sedih di Pinggir Pantai, Netizen Pertanyakan Isu dengan Jefri Nichol

Jule Akhirnya Muncul, Tampil Tanpa Hijab dan Unggah Story Sedih di Pinggir Pantai, Netizen Pertanyakan Isu dengan Jefri Nichol

Mengejutkan netizen, Jule kini tampil beda dan berani mengunggah potret dirinya yang sudah tak mengenakan hijab.
Serahkan Karya Buku ke Kemenkum, Praktisi HKI Perkenalkan Paradigma Baru Hukum Hak Cipta

Serahkan Karya Buku ke Kemenkum, Praktisi HKI Perkenalkan Paradigma Baru Hukum Hak Cipta

Buku berjudul 'Hak Cipta dengan Deklaratif Tercatat' karya Ichwan Anggawirya yang juga sebaai praktisi Hukum Kekayaan Intelektual (HKI) resmi diserahkan kepada Kementerian Hukum (Kemenkum).
Jule Sudah Berani Tampil Seksi Lepas Hijab dan Pakai Tanktop di Sosmed, Netizen: Jule Menolak Redup

Jule Sudah Berani Tampil Seksi Lepas Hijab dan Pakai Tanktop di Sosmed, Netizen: Jule Menolak Redup

Nama Julia Prastini atau Jule masih menjadi perbincangan hangat dikalangan netizen imbas kasus dugaan perselingkuhan.
Masih Dibela Fans, Gaji Shin Tae-yong Disorot Tajam Media Korea usai Timnas Indonesia Tunjuk John Herdman

Masih Dibela Fans, Gaji Shin Tae-yong Disorot Tajam Media Korea usai Timnas Indonesia Tunjuk John Herdman

Kontroversi seputar kursi pelatih Timnas Indonesia kembali jadi perbincangan hangat, kali ini datang dari media Korea Selatan. Gaji Shin Tae-yong disorot lagi.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT