Jakarta - Sedang viral aksi tak senonoh pasangan sejoli di Taman Kota BSD, melakukan perbuatan asusila di dalam lingkungan Taman Kota BSD 1, Kota Tangerang Selatan (Tangsel).
Video unggahan oleh akun Instagram @abouttngid, memperlihatkan pasangan sejoli, seorang wanita berkerudung pink dengan pemuda berjaket hitam tengah melakukan aksi ciuman di tengah keramaian Taman Kota pada minggu (31/7)
"Pasangan muda mudi tak senonoh di tempat umum, Lokasi Taman kota 1,BSD, tadi siang sekitar jam 2 siang,"tulis keterangan unggahan yang dikutip tvonenews.com pada selasa (2/8/2022)