News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Twitter Bandrol Paket Bebas Iklan dengan Harga Lebih Mahal

Elon Musk, pemilik twitter mengungkapkan perusahaan media sosial itu akan menyediakan paket berlangganan bebas iklan namun dengan harga yang lebih mahal
Minggu, 22 Januari 2023 - 21:07 WIB
Arsip Foto - Tweet yang dipromosikan di kota Suzhou China ditampilkan di ponsel dekat logo Twitter,
Sumber :
  • ANTARA/REUTERS/Florence Lo/am.

Jakarta, tvOnenews.com - Elon Musk, pemilik twitter mengungkapkan perusahaan media sosial itu akan menyediakan paket berlangganan bebas iklan namun dengan harga yang lebih mahal.

Hal itu disampaikan Musk melalui utasnya di Twitter pada Minggu. Dalam tweet itu, Musk juga mengatakan bahwa "iklan terlalu sering di Twitter dan terlalu besar". Oleh sebab itu, pihaknya akan mengambil langkah untuk mengatasi hal tersebut dalam beberapa pekan mendatang.

Menurut laporan Reuters, Minggu, hampir 90 persen pendapatan Twitter berasal dari penjualan iklan digital.

Pada November tahun lalu, Musk menyebutkan adanya penurunan pendapatan iklan di Twitter, namun menyalahkan kelompok aktivis karena telah menekan para pengiklan.

Sebelumnya pada Desember, Musk juga telah mengumumkan bahwa layanan akun centang biru atau Twitter Blue akan menampilkan setengah dari jumlah iklan dibanding akun yang tidak terverifikasi serta akan menawarkan harga yang lebih tinggi untuk layanan bebas iklan pada tahun 2023. (ant/mii)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Link Live Streaming Proliga 2026, Sabtu 17 Januari: Bandung BJB Tandamata Hadapi Ujian Berat Hari Ini

Link Live Streaming Proliga 2026, Sabtu 17 Januari: Bandung BJB Tandamata Hadapi Ujian Berat Hari Ini

Link Live Streaming Proliga 2026, hari ini Sabtu 17 Januari akan menyajikan dua pertandingan dari sektor putra dan putri.
Ekspresi Cemberut Federico Barba di Latihan Persib Bandung Jadi Sorotan, Bobotoh Geram hingga Minta Dipulangkan ke Italia

Ekspresi Cemberut Federico Barba di Latihan Persib Bandung Jadi Sorotan, Bobotoh Geram hingga Minta Dipulangkan ke Italia

Ekspresi cemberut Federico Barba saat latihan Persib bikin Bobotoh kesal. Rumor pulang ke Italia makin panas, Bojan Hodak pun buka suara soal status sang bek.
Serangan Amerika Serikat ke Venezuela Juga Tewaskan 32 Warga Kuba

Serangan Amerika Serikat ke Venezuela Juga Tewaskan 32 Warga Kuba

Dari 83 orang tewas dan sedikitnya 112 lainnya terluka dalam operasi militer Amerika Serikat ke Venezuela yang berujung pada penangkapan Presiden Nicolas Maduro awal bulan ini, terdapat 32 warga Kuba yang turut menjadi korban.
Cek Bansos Januari 2026: Ini Jadwal PKH dan BPNT Cair serta Cara Cek Penerima Lewat HP

Cek Bansos Januari 2026: Ini Jadwal PKH dan BPNT Cair serta Cara Cek Penerima Lewat HP

Cek bansos Januari 2026 untuk PKH dan BPNT kini bisa lewat HP. Simak jadwal pencairan, cara cek penerima, dan langkah memastikan bansos kamu cair.
Bobotoh Geruduk Instagram Sergio Ramos! Bek Legendaris Real Madrid Dirayu Gabung Persib, Nilai Pasar Lebih Murah dari Thom Haye

Bobotoh Geruduk Instagram Sergio Ramos! Bek Legendaris Real Madrid Dirayu Gabung Persib, Nilai Pasar Lebih Murah dari Thom Haye

Bobotoh ramai-ramai merayu Sergio Ramos ke Persib Bandung. Status bebas transfer dan nilai pasar rendah bikin peluang bek legendaris Spanyol itu terbuka lebar.
Dua Pria Masturbasi di Transjakarta Jadi Tersangka, Terancam Satu Tahun Penjara

Dua Pria Masturbasi di Transjakarta Jadi Tersangka, Terancam Satu Tahun Penjara

Pasal ini memuat ancaman pidana bagi perbuatan melanggar kesusilaan di muka umum, yaitu pidana penjara paling lama 1 (satu) tahun atau pidana denda paling banyak kategori II Rp10 juta.

Trending

Twitter X Down Massal Jumat Malam, Ribuan Keluhan Pengguna Trending di Media Sosial

Twitter X Down Massal Jumat Malam, Ribuan Keluhan Pengguna Trending di Media Sosial

Twitter X down Jumat malam bikin ribuan pengguna mengeluh tak bisa login. Keluhan soal X error dan Twitter down langsung trending di media sosial.
Ini Sosok Diduga Semua Tokoh dalam Buku Broken Strings Karya Aurelie Moeremans

Ini Sosok Diduga Semua Tokoh dalam Buku Broken Strings Karya Aurelie Moeremans

Belakangan ini, buku Broken Strings karya Aurelie Moeremans menjadi sorotan publik apalagi dapat dibaca secara gratis oleh semua orang.
Wilayah Terdepan Indonesia Jadi Pintu Masuk Narkoba, Jenderal Bintang 3 BNN Bongkar Strategi Baru

Wilayah Terdepan Indonesia Jadi Pintu Masuk Narkoba, Jenderal Bintang 3 BNN Bongkar Strategi Baru

Wilayah terdepan Indonesia jadi pintu masuk narkoba, jenderal bintang 3 Badan Narkotika Nasional (BNN) RI mengungkap sejumlah strategi baru untuk mencegahnya.
Siapa Sih Patricia Schuldtz? DJ yang Resmi jadi Menantu Tommy Soeharto hingga Pernikahannya Dihadiri Prabowo

Siapa Sih Patricia Schuldtz? DJ yang Resmi jadi Menantu Tommy Soeharto hingga Pernikahannya Dihadiri Prabowo

Profil sosok DJ Patricia Schuldtz, wanita yang menikah dengan Darma Mangkuluhur, anak Tommy Soeharto. Pernikahannya dihadiri Presiden Prabowo Subianto & Titiek Soeharto.
Gubernur Malut Sherly Tjoanda Dapat Aduan Siswa yang Bongkar Guru Suka Bolos Mengajar: Kamu Curhat ke Orang Tepat

Gubernur Malut Sherly Tjoanda Dapat Aduan Siswa yang Bongkar Guru Suka Bolos Mengajar: Kamu Curhat ke Orang Tepat

Sebuah video memperlihatkan Gubernur Malut, Sherly Tjoanda mendapat aduan dari 2 siswa sekolah bongkar daftar guru sering bolos mengajar viral di media sosial.
Segini Perkiraan Gaji Gaston Avila Jika Merapat ke Persib Bandung, Bakal Jadi yang Termahal di Super League?

Segini Perkiraan Gaji Gaston Avila Jika Merapat ke Persib Bandung, Bakal Jadi yang Termahal di Super League?

Persib Bandung tampaknya harus bersiap menggelontorkan dana besar jika benar-benar ingin mendatangkan Gaston Avila. Bakal jadi yang termahal di Liga 1?
Menyentuh Hati, Ini Kata-kata Terakhir Rezaldi Hehanussa usai Resmi Dipinjamkan Persib ke Persik

Menyentuh Hati, Ini Kata-kata Terakhir Rezaldi Hehanussa usai Resmi Dipinjamkan Persib ke Persik

Muhammad Rezaldi Hehanussa resmi dipinjamkan Persib ke Persik Kediri. Bule ungkap kenangan juara, doa tulus, dan tekad bangkit di putaran kedua.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT