LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Rijki Budiman, Pemuda Batam yang Sukses Kembangkan Start-Up Industri Kreatif
Sumber :
  • Istimewa

Inilah Rijki Budiman, Pemuda Batam yang Sukses Kembangkan Start-Up Industri Kreatif

Profesi konten kreator kini menjadi pilihan yang dipertimbangkan anak muda. Potensi penghasilan yang sangat besar dari industri kreatif menjadi daya tarik tersendiri bagi mereka.

Selasa, 7 Februari 2023 - 16:44 WIB

Batam, Kepulauan Riau - Profesi konten kreator kini menjadi pilihan yang dipertimbangkan anak muda. Potensi penghasilan yang sangat besar dari industri kreatif menjadi daya tarik tersendiri bagi mereka. Tak heran jika kini banyak anak muda yang sukses dari bisnis konten. Salah satu di antaranya adalah pemuda asal Batam bernama Rijki Budiman.

Rijki adalah sosok pemuda yang sukses menangkap potensi berkat kemampuan dan bakatnya dalam berbisnis serta membuat konten kreatif. Sejak awal 2020, ia sudah rutin membuat konten kreatif dan sangat aktif membuat beragam konten di media sosial mulai dari komedi, reaksi konten punya orang, eksperimen sosial dan konten edukasi.

Pemuda berusia 24 tahun itu kini bahkan sudah memiliki start-up di bidang industri digital kreatif. Menggunakan bendera @RBCorp.id, peraih gelar cumlaude dan mahasiswa terbaik dari Sekolah Tinggi Multi Media Yogyakarta yang ada di bawah naungan Kementrian Komunikasi dan Informatika itu, mengelola beragam bisnis kreatif di kota Batam, Kepulauan Riau. 

RBCorp mengelola agensi digital marketing, rumah produksi, label musik, tiket perjalanan liburan dan umroh, penjualan barang dari talent RBCorp sekaligus jasa titip barang luar negeri, hingga manajemen talent yang memiliki bakat kreatif.

Baca Juga :

“RBCorp ini seperti wadah untuk menampung siapa pun yang memiliki skill di bidang kreatif, seperti konten kreator, pemusik, animator dan lainnya,” ungkap pemilik akun Instagram centang biru @rijkibudiman dengan 180 ribu pengikut ini.

Menurutnya,  RBCorp menjadi sarana untuk mengkoneksikan setiap brand dan pelanggan untuk berkerjasama dan memperoleh penghasilan. RBCorp ini saat ini sudah bekerja sama dengan beberapa brand ternama dan menjadi partner bisnis dengan salah satu media terbesar di Batam.

Mitra UMKM

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Mengerikan, Bobotoh Ini Meninggal Dunia saat Ikut Arak-arakan Perayaan Persib Juara, Mohon Doanya

Mengerikan, Bobotoh Ini Meninggal Dunia saat Ikut Arak-arakan Perayaan Persib Juara, Mohon Doanya

Seorang bobotoh berusia belasan tahun dilaporkan meninggal dunia saat mengikuti kirab perayaan kejuaraan tim Persib Bandung pada Sabtu (1/6/2024) sore tadi..
Doa Seketika Terkabul walau Mintanya Sebanyak Langit dan Bumi, Kata Ustaz Adi Hidayat Mulai Sekarang saat Shalat...

Doa Seketika Terkabul walau Mintanya Sebanyak Langit dan Bumi, Kata Ustaz Adi Hidayat Mulai Sekarang saat Shalat...

Inilah amalan yang bila dikerjakan maka dijamin doa langsung terkabul walau mintanya sebanyak langit dan bumi, kata Ustaz Adi Hidayat saat shalat amalkan ini.
Tuai Perhatian Rakyat! Wapres sebut Ingin Jadi Anak Presiden, Begini Analisa Immanuel

Tuai Perhatian Rakyat! Wapres sebut Ingin Jadi Anak Presiden, Begini Analisa Immanuel

Pernyataan Wapres Ma'aruf Amin tuai perhatian rakyat. Pasalnya, Wapres menyebutkan dirinya ingin jadi anak presiden. Namun, pengakuan dia, tak bisa memilih
BAE173 Pertama Kali ke Indonesia, Ternyata Makanan Lokal Ini yang Buat Hangyul cs Kepincut

BAE173 Pertama Kali ke Indonesia, Ternyata Makanan Lokal Ini yang Buat Hangyul cs Kepincut

Boy group BAE173 sukses menggelar konser penggemar atau fancon di Jakarta hari ini, 1 Juni 2024. Ternyata, Hangyul cs kepincut sama makanan Indonesia ini...
Sukses Gelar Fancon di Jakarta, BAE173 Berjanji Hal Ini Pada ELSE Indonesia

Sukses Gelar Fancon di Jakarta, BAE173 Berjanji Hal Ini Pada ELSE Indonesia

Boygrup asal Korea Selatan, BAE173 sukses menggelar fancon di Jakarta (1/6/2024) siang. Di penghujung acara, para member berjanji hal ini kepada ELSE Indonesia.
Polisi Temukan Tempat Penyimpanan Motor Hasil Curian Komplotan Maling Bersenpi di Bekasi, tetapi Ada yang Kurang...

Polisi Temukan Tempat Penyimpanan Motor Hasil Curian Komplotan Maling Bersenpi di Bekasi, tetapi Ada yang Kurang...

Polisi membongkar tempat penyimpanan motor hasil curian yang disembunyikan komplotan maling bersenjata api yang beraksi di Jalan Sersan Marjuki, Kota Bekasi.
Trending
Sekalipun Timnas Indonesia Kekurangan Pemain di Lini Depan, Shin Tae-yong Tetap Saja Tak akan Panggil 3 Striker Naturalisasi Ini

Sekalipun Timnas Indonesia Kekurangan Pemain di Lini Depan, Shin Tae-yong Tetap Saja Tak akan Panggil 3 Striker Naturalisasi Ini

Walaupun masih ada sejumlah striker naturalisasi yang tampil luar biasa di Liga 1, namun Shin Tae-yong tetap tidak mau memilih pemain itu ke Timnas Indonesia.
Angkasa Pura 1 dan 2 Bakal Segera Bubar, PSSI Beri Kabar Baik soal Situasi Shin Tae-yong dan Elkan Baggott Jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026

Angkasa Pura 1 dan 2 Bakal Segera Bubar, PSSI Beri Kabar Baik soal Situasi Shin Tae-yong dan Elkan Baggott Jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026

Angkasa Pura 1 dan 2 bakal segera bubar, PSSI beri kabar baik soal situasi Shin Tae-yong dan Elkan Baggott jelang kualifikasi Piala Dunia 2026 merupakan dua berita paling populer.
Polda Jabar Sita Handphone Milik Bondol dan Suparman, Dalami Pengakuan Pegi Alias Perong saat Berada di Bandung

Polda Jabar Sita Handphone Milik Bondol dan Suparman, Dalami Pengakuan Pegi Alias Perong saat Berada di Bandung

Usai diperiksa di penyidik Direktorat Kriminal Umum (Dirkrimum), handphone milik rekan kerja tersangka Pegi alias Perong, yaitu Suharsono alias Bondol dan Suparman disita Polda Jabar.
Kabar Baik Soal Situasi Shin Tae-yong dan Elkan Baggott Jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026, Delegasi FIFA Berkunjung ke Indonesia

Kabar Baik Soal Situasi Shin Tae-yong dan Elkan Baggott Jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026, Delegasi FIFA Berkunjung ke Indonesia

Kabar baik soal situasi Shin Tae-yong dan Elkan Baggott jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026, hingga kabar tentang delegasi FIFA yang berkunjung ke Indonesia.
Kasus Pembunuhan Vina di Cirebon Disinyalir Ada Obstruction of Justice, Kompolnas Sebut Pengacara, Praktisi Hukum  : Pelakunya Polisi

Kasus Pembunuhan Vina di Cirebon Disinyalir Ada Obstruction of Justice, Kompolnas Sebut Pengacara, Praktisi Hukum : Pelakunya Polisi

Kasus pembunuhan sejoli muda Vina dan Eky di Cirebon, Jawa Barat terus menyita perhatian publik usai terdapat kejanggalan dalam pengungkapannya oleh kepolisian.
Padahal Sudah Kasih Lampu Hijau, 3 Pemain Keturunan Belanda Ini Malah Tak Dipilih Indra Sjafri ke Timnas Indonesia U20 untuk Turnamen Toulon

Padahal Sudah Kasih Lampu Hijau, 3 Pemain Keturunan Belanda Ini Malah Tak Dipilih Indra Sjafri ke Timnas Indonesia U20 untuk Turnamen Toulon

Meski pernah menyatakan tertarik bermain untuk tanah leluhurnya, namun pemain keturunan Belanda ini justru tak dipanggil Indra Sjafri ke Timnas Indonesia U20.
Sudah Tau Tidak akan Main di AVC Challenge 2024, Megawati Hangestri Bilang Begini Sebelum Dicoret dari Timnas Voli Putri Indonesia

Sudah Tau Tidak akan Main di AVC Challenge 2024, Megawati Hangestri Bilang Begini Sebelum Dicoret dari Timnas Voli Putri Indonesia

Timnas Voli Indonesia harus mencoret sejumlah nama pemain berpengalaman di skuad mereka termasuk Megawati Hangestri pada turnamen AVC Challenge 2024 di Filipina
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
One Pride Mixed Martial Arts
00:00 - 02:00
Bundesliga Seru
Selengkapnya