News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Dermawan Tapi Bukan Muslim, Bisakah Masuk Surga Allah? Buya Yahya Berikan Jawaban Tegas

Dalam Islam, anjuran untuk berbuat baik kepada orang lain, baik sesama Muslim maupun non-Muslim, menjadi salah satu amal yang bernilai pahala di sisi Allah SWT.
Selasa, 16 September 2025 - 23:36 WIB
Ilustrasi Surga Firdaus
Sumber :
  • Getty Images/iStockphoto/Trifonov_Evgeniy

tvOnenews.com - Tidak hanya umat Islam, hampir semua agama di dunia, khususnya di Indonesia, mengajarkan pentingnya berbuat baik kepada sesama manusia.

Dalam Islam, anjuran untuk berbuat baik kepada orang lain, baik sesama Muslim maupun non-Muslim, menjadi salah satu amal yang bernilai pahala di sisi Allah SWT.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Pahala tersebut akan menjadi tabungan amal sebagai bekal menuju akhirat, agar dapat meraih surga Allah SWT.

Namun, muncul pertanyaan apakah orang non-Muslim yang juga berbuat baik akan mendapatkan surga yang sama dengan umat Islam?

Benarkah Non-Muslim Bisa Masuk Surga Allah?

Dilansir tvOnenews.com dari tayangan YouTube Al Bahjah TV, Buya Yahya menegaskan bahwa umat non-Muslim tidak akan masuk ke dalam surga milik Allah.

Pernyataan ini muncul setelah seorang jamaah bertanya mengenai anggapan bahwa surga bukanlah hak mutlak agama Islam, sebagaimana pernah dijelaskan oleh seorang ustaz lain.

Potret Buya Yahya
Potret Buya Yahya
Sumber :
  • Tangkapan Layar YouTube Al Bahjah TV

 

Ustaz tersebut menyampaikan bahwa surga juga bisa dihuni oleh penganut agama lain selama mereka berbuat kebaikan.

Namun, menanggapi hal tersebut, Buya Yahya dengan tegas menyampaikan bahwa umat di luar Islam tidak akan memperoleh surga yang diyakini oleh kaum Muslimin.

Menurutnya, hal ini disebabkan karena masing-masing agama memiliki keyakinan tentang surga sesuai dengan ajaran dan Tuhan yang mereka anut.

“Orang di luar Islam tidak akan mendapat surga Allah. Ini jelas, dan nggak usah maksa deh, mereka saja nggak mengharap surganya Allah kok,” ungkap Buya Yahya pada tayangan YouTube Al Bahjah TV. 

“Apakah orang Budha mengharapkan surganya Allah, dia merasa punya tuhan sendiri kok. Urusan masing-masing,” lanjutnya.

Sebab, Buya Yahya mengungkapkan bahwa umat agama lain tidak pernah menginginkan masuk surga yang umat Islam yakini.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Orang Hindu-Buddha nggak pernah berkhayal, bercita-cita ingin masuk surga yang kita (umat Islam) yakini, kok. Mereka punya cita-cita masing-masing,” ujarnya.

Dalam keyakinan umat non-muslim memiliki surga yang dirindukan masing-masing dan tidak merindukan surganya Nabi Muhammad SAW.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Medan Falcons menjadi satu-satunya tim di sektor putri yang belum meraih kemenangan di sepanjang putaran pertama Proliga 2026.
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Juara bertahan Proliga, Jakarta Pertamina Enduro berhasil meraih hasil maksimal pada laga terakhir mereka di putaran pertama musim ini.
Jepang Lolos Lebih Dulu, Uzbekistan Kian Dekat ke 8 Besar Piala Asia Futsal

Jepang Lolos Lebih Dulu, Uzbekistan Kian Dekat ke 8 Besar Piala Asia Futsal

Timnas Uzbekistan memperbesar peluang untuk mendampingi Jepang lolos ke babak delapan besar Piala Asia Futsal 2026 dari Grup C.
Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Runner up Proliga musim lalu, Jakarta Popsivo Polwan belum bisa mengakhiri rentetan hasil buruk mereka di putaran pertama musim ini.

Trending

Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Runner up Proliga musim lalu, Jakarta Popsivo Polwan belum bisa mengakhiri rentetan hasil buruk mereka di putaran pertama musim ini.
Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Polres Metro Jakarta Selatan memastikan bahwa tidak ada tindak pidana dalam kasus meninggalnya selebgram Lula Lahfah.
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Staf Khusus Menteri Agama RI sampaikan pesan mendalam dalam Perayaan Natal dan Tahun Baru 2026 Keluarga Besar Kawanua se-Dunia Indonesia di Jakarta (29/1/2026).
Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Juara bertahan Proliga, Jakarta Pertamina Enduro berhasil meraih hasil maksimal pada laga terakhir mereka di putaran pertama musim ini.
Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Medan Falcons menjadi satu-satunya tim di sektor putri yang belum meraih kemenangan di sepanjang putaran pertama Proliga 2026.
Jepang Lolos Lebih Dulu, Uzbekistan Kian Dekat ke 8 Besar Piala Asia Futsal

Jepang Lolos Lebih Dulu, Uzbekistan Kian Dekat ke 8 Besar Piala Asia Futsal

Timnas Uzbekistan memperbesar peluang untuk mendampingi Jepang lolos ke babak delapan besar Piala Asia Futsal 2026 dari Grup C.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT