News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Perlukah Istri Mengetahui Gaji Suami? Nasihat Ulama ini Bikin Paksu dan Bunda Merenung

Dalam kehidupan rumah tangga, seorang suami memiliki tanggung jawab untuk menafkahi istri dan anak-anaknya. Tapi apakah istri wajib tahu besarnya gaji suami?
Kamis, 13 November 2025 - 23:54 WIB
ilustrasi uang
Sumber :
  • Freepik/skata

tvOnenews.com - Dalam kehidupan rumah tangga, seorang suami memiliki tanggung jawab untuk menafkahi istri dan anak-anaknya.

Terkadang, seorang istri ingin mengetahui jumlah penghasilan suaminya demi menyesuaikan kebutuhan keluarga sehari-hari.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Namun, apakah seorang istri diperbolehkan, atau bahkan wajib, mengetahui berapa besar gaji suaminya?

Bagaimana pandangan Islam mengenai hal ini?

Dilansir tvOnenews.com pada tayangan YouTube Lentera Islam, Ustaz Syafiq Riza Basalamah menjawab pertanyaan apakah seorang Istri wajib mengetahui berapa gaji yang dimiliki suami.

Ulama itu mengatakan bahwa Istri tidak perlu atau tidak wajib mengetahui berapa gaji yang dimiliki suami. 

Hal ini lantaran suami memiliki kewajiban bukan hanya untuk menafkahi istrinya, tetapi juga harus menafkahi orang tuanya dan kerabatnya.

“Nggak perlu tahu, Suami punya kewajiban memberikan nafkah kepada istrinya. Suami punya kewajiban memberikan nafkah kepada orang tuanya, kepada kerabatnya,” ungkap Ustaz Syafiq Riza Basalamah dalam video pada kanal YouTube Lentera Islam.

Potret Ustaz Syafiq Riza Basalamah
Potret Ustaz Syafiq Riza Basalamah
Sumber :
  • Tangkapan Layar YouTube Syafiq Riza Basalamah Official

 

Ustaz Syafiq Riza Basalamah mengungkapkan kisah umat Nabi Muhammad SAW saat menanyakan siapakah pihak yang berhak menerima infaq.

“Orang-orang bertanya kepada nabi, apa dan kepada siapa dia berinfaq? (Nabi menjawab) harta yang kalian infakkan yang paling berhak adalah orang tua,” ujarnya.

Lantas, bagaimanakah dengan istri dan anak-anak dari sang suami? Ustaz Syafiq Riza mengatakan tetap akan diberi nafkah namun prioritasnya setelah orang tua dan kerabat.

“Istri sama anak-anak? Baru setelahnya. dan kerabat, baru istri dan anak-anak,” tutur Ustaz Syafiq Riza.

Pendakwah tersebut lantas mengatakan penyebab mengapa Istri tidak perlu mengetahui gaji suami. Namun suami dapat memberikan nafkah kepada Istri sesuai kemampuannya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Suami memberikan nafkah kepada Istri sesuai kemampuan bukan sesuai kebutuhan. Kalau butuhnya 5 juta sebulan untuk rumah tangga, gajinya suami ternyata 50 juta. Apakah tetap dikasih 5 juta? Tidak, kasih lebih sesuai dengan kemampuan,” jelasnya.

Ustaz Syafiq Riza Basalamah mengatakan seperti Allah SWT berfirman “Hendaklah seseorang itu memberikan nafkah kepada istrinya sesuai dengan keluasan dia. Kalau disempitkan rezekinya, maka sesuai dengan apa yang diberikan kepada dia,” tandasnya. (Kmr)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Panen Raya di Grobogan dan Kendal Jateng, Produksi Jagung Petani Lampaui Rata-Rata Nasional

Panen Raya di Grobogan dan Kendal Jateng, Produksi Jagung Petani Lampaui Rata-Rata Nasional

Melalui panen raya di Kabupaten Grobogan dan Kendal, para petani berhasil meningkatkan produktivitas jagung hingga mencapai 6-7 ton per hektare. 
Selebgram Lula Lahfah Dikabarkan Meninggal Dunia, Publik Menunggu Kepastian

Selebgram Lula Lahfah Dikabarkan Meninggal Dunia, Publik Menunggu Kepastian

Kabar Lula Lahfah meninggal dunia viral di media sosial setelah selebritas berkomentar di Instagram, namun hingga kini belum ada konfirmasi resmi.
Krisis Pangan Memburuk, Bantuan Daging Kaleng Masuk Gaza Lewat Jalur Rafah

Krisis Pangan Memburuk, Bantuan Daging Kaleng Masuk Gaza Lewat Jalur Rafah

Krisis pangan di Gaza semakin mengkhawatirkan. Bantuan kemanusiaan berupa kurban dan sedekah daging kaleng dari masyarakat Indonesia dilaporkan berhasil masuk ke Jalur Gaza pada awal Januari 2026.
Jelang Piala Asia Futsal 2026, Ketum FFI Minta Dukungan Penuh Suporter

Jelang Piala Asia Futsal 2026, Ketum FFI Minta Dukungan Penuh Suporter

Ketua Umum Federasi Futsal Indonesia (FFI) Michael Victor Sianipar menyatakan keyakinannya timnas futsal Indonesia bakal memberikan penampilan terbaik pada ajang Piala Asia Futsal 2026 pada 27 Januari mendatang.
Update Banjir Jakarta: 1.349 Warga Mengungsi, 114 RT Masih Terendam Air

Update Banjir Jakarta: 1.349 Warga Mengungsi, 114 RT Masih Terendam Air

Gelombang banjir yang melanda wilayah DKI Jakarta memaksa ribuan warga untuk meninggalkan rumah mereka.
Pengamat: Keluarga Korban Kecelakaan ATR 45-500 Berhak Dapat Kepastian dan Pendampingan Hukum

Pengamat: Keluarga Korban Kecelakaan ATR 45-500 Berhak Dapat Kepastian dan Pendampingan Hukum

Pengamat mengingatkan keluarga korban agar mewaspadai pihak-pihak tidak bertanggung jawab yang berpotensi memanfaatkan situasi pascakecelakaan pesawat ATR 45-500.

Trending

Sudah di Indonesia, 3 Pemain Keturunan Eropa Bisa OTW Dinaturalisasi dan Dipanggil John Herdman ke Timnas untuk Piala AFF

Sudah di Indonesia, 3 Pemain Keturunan Eropa Bisa OTW Dinaturalisasi dan Dipanggil John Herdman ke Timnas untuk Piala AFF

John Herdman mulai menyusun kerangka Timnas Indonesia jelang Piala AFF 2026. Tiga pemain keturunan di Liga 1 disebut bisa menjadi opsi naturalisasi buat Garuda.
Top 3 Bola 23 Januari 2026: Gaji Jesse Lingard di Persib Bandung, Thom Haye Gigit Jari, hingga Al Nassr Bangkit

Top 3 Bola 23 Januari 2026: Gaji Jesse Lingard di Persib Bandung, Thom Haye Gigit Jari, hingga Al Nassr Bangkit

Rangkuman Top 3 Bola hari ini: rumor Jesse Lingard ke Persib, peluang jadi pemain termahal Liga 1, dan kebangkitan Al Nassr.
Cole Palmer Dirumorkan Merapat ke Manchester United, Siap Gantikan Bruno Fernandes?

Cole Palmer Dirumorkan Merapat ke Manchester United, Siap Gantikan Bruno Fernandes?

Manchester United, Michael Carrick, MU, Bursa Transfer, Cole Palmer, Manchester City, Setan Merah, Chelsea, Bruno Fernandes. Dalam laporan Berita transfer MU
Pemain MU Berdarah Belanda Ini Blak-blakan Ingin Dinaturalisasi dan Bela Timnas Indonesia, John Herdman Panggil untuk FIFA Series 2026?

Pemain MU Berdarah Belanda Ini Blak-blakan Ingin Dinaturalisasi dan Bela Timnas Indonesia, John Herdman Panggil untuk FIFA Series 2026?

Pemain keturunan Belanda yang kini membela MU membuka peluang dinaturalisasi. John Herdman berpeluang memanggilnya ke FIFA Series 2026.
Jadwal Proliga 2026, Jumat 23 Januari: Megawati Hangestri Main Lagi, Lakoni Laga Ulangan Grand Final Musim Lalu

Jadwal Proliga 2026, Jumat 23 Januari: Megawati Hangestri Main Lagi, Lakoni Laga Ulangan Grand Final Musim Lalu

Jadwal Proliga 2026 pada Jumat 23 Januari yang merupakan hari kedua seri ketiga putaran pertama akan menyuguhkan dua pertandingan menarik dari sektor putri.
Hasil Proliga 2026, Putri: 4 Service Ace Megawati Hangestri Bawa Jakarta Pertamina Enduro Mengakhiri Tren Negatif

Hasil Proliga 2026, Putri: 4 Service Ace Megawati Hangestri Bawa Jakarta Pertamina Enduro Mengakhiri Tren Negatif

Hasil Proliga 2026 Jumat 23 Januari, hari kedua seri Bandung menyajikan laga ulangan grand final musim lalu, antara Jakarta Pertamina Enduro vs Popsivo Polwan.
Resmi! AFC Jatuhkan Sanksi Berat Kepada Persib Bandung Jelang ACL 2 Hadapi Ratchaburi, Flare Bobotoh di GBLA Lawan Bangkok Berakibat Fatal

Resmi! AFC Jatuhkan Sanksi Berat Kepada Persib Bandung Jelang ACL 2 Hadapi Ratchaburi, Flare Bobotoh di GBLA Lawan Bangkok Berakibat Fatal

AFC menjatuhkan sanksi berat kepada Persib Bandung usai laga penentuan ACL 2 kontra Bangkok United. Bobotoh menyalakan flare, denda tembus Rp500 juta.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT