LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Piala Uber, Indonesia Akan Hadapi Jepang Sore Ini
Sumber :
  • antara

Piala Uber, Indonesia Akan Hadapi Jepang Sore Ini

Tim Piala Uber Indonesia akan menghadapi Jepang dalam laga penentuan juara Grup A, Selasa pukul 13.30 waktu setempat atau 18.30 WIB.

Selasa, 12 Oktober 2021 - 16:53 WIB

Jakarta - Tim Piala Uber Indonesia akan menghadapi Jepang dalam laga penentuan juara Grup A, Selasa pukul 13.30 waktu setempat atau 18.30 WIB. Baik Indonesia maupun Jepang masing-masing telah mengantungi dua kemenangan, Indonesia meraih kemenangan atas Jerman dan Prancis dengan skor sama 4-1. Begitu pula Jepang menang atas Prancis dan Jerman masing-masing dengan skor 5-0.

Dalam pertandingan yang akan digelar Ceres Arena, Aarhus, Denmark, Indonesia akan menurunkan Gregoria Mariska Tunjung di nomor tunggal putri dan akan berhadapan dengan Akane Yamaguchi dari Jepang. Sementara ganda putri nomor satu Indonesia Greysia Polii/Apriyani Rahayu diistirahatkan saat menghadapi tim finalis dua tahun lalu tersebut.

"Di Ganda putri formasinya berbeda. Tidak lagi mengandalkan Greysia/Apriyani, tetapi memainkan pasangan muda. Ini menjadi bagian dari proses regenerasi di sektor ganda putri," kata pelatih ganda putri Eng Hian dalam siaran pers PP PBSI, Selasa. Pemain tunggal putri lainnya Ester Nurumi Tri Wardoyo juga kembali diturunkan setelah memperkuat tim saat menghadapi Jerman namun absen saat melawan Prancis.

Akibat cedera lutut yang dialami Nandini Putri Arumni saat menghadapi pemain Prancis Yaelle Hoyaux, Senin, maka Indonesia hanya mengandalkan Gregoria, Ester dan Putri Kusuma Wardani pada sektor tunggal putri. "Ya ketiga pemain inilah yang akan kita mainkan membela Indonesia pada pertandingan selanjutnya di Piala Uber," kata Ketua Bidan Pembinaan Prestasi PP PBSI Rionny Mainaky.

Baca Juga :

Sementara Manajer Tim Indonesia Eddy Prayitno menjelaskan Nandini Putri Arumni dipastikan tidak bisa meneruskan pertandingan Piala Uber dan harus menarik diri dari Ceska dan Belgia Terbuka karena cedera. Hasil pemeriksaan dokter di RS Aarhus, Denmark, Arumni diduga mengalami sobek pada sebagian ligamen lutut medial kaki kanannya.

Berikut ini susunan pemain dalam pertandingan penyisihan Grup A Piala Uber antara Indonesia melawan Jepang:

Tunggal putri 1 Gregoria Mariska Tunjung vs Akane Yamaguchi

Ganda putri 1 Siti Fadia Silva Ramadhanti/Ribka Sugiarto vs Mayu Matsumoto/Nami Matsumaya

Tunggal putri 2 Putri Kusuma Wardani vs Sayaka Takahashi

Ganda putri 2 Nita Violina Marwah/Putri Syaikah vs Yuki Fukushima/Arisa Higashino

Tunggal putri 3 Ester Nurumi Tri Wardoyo vs Aya Ohori(ant/chm)

Baca Juga :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Baca Doa Sebelum Keluar Rumah Menjelang Keberangkatan Ibadah Haji

Baca Doa Sebelum Keluar Rumah Menjelang Keberangkatan Ibadah Haji

Umat Islam yang berkesempatan dapat kuota haji 2024, sebaiknya jamaah wajib menghafalkan doa sebelum keluar rumah menjelang keberangkatan ibadah haji ke Makkah.
Di Depan Parpol Pengusungnya, Ganjar Pranowo Tegaskan Bakal Jadi Oposisi di Pemerintahan Prabowo-Gibran

Di Depan Parpol Pengusungnya, Ganjar Pranowo Tegaskan Bakal Jadi Oposisi di Pemerintahan Prabowo-Gibran

Mantan capres nomor urut 03 di Pilpres 2024 Ganjar Pranowo menegaskan akan menjadi oposisi atau berada di luar pemerintahan Prabowo-Gibran.
Partai Demokrat Usung Yoyok Sukawi di Pilkada Kota Semarang 2024

Partai Demokrat Usung Yoyok Sukawi di Pilkada Kota Semarang 2024

DPC Partai Demokrat Kota Semarang, Jawa Tengah akan mengusung kadernya, AS Sukawijaya atau yang akrab disapa Yoyok Sukawi pada Pilwalkot Kota Semarang November 2024 mendatang.
Kronologi Mahasiswa Katolik Universitas Pamulang Alami Kekerasan Saat Ibadah, Polisi Selidiki

Kronologi Mahasiswa Katolik Universitas Pamulang Alami Kekerasan Saat Ibadah, Polisi Selidiki

Polres Metro Tangerang Selatan sedang menyelidiki kasus dugaan mahasiswa Universitas Pamulang (Unpam) mengalami kekerasan saat melakukan ibadah di Kawasan Babakan, Setu, Tangerang Selatan, Banten, pada Minggu (5/5).
Penyelundupan Sabu Lewat Kaleng Susu, Polri Pastikan Modus Baru Gembong Narkoba Internasional

Penyelundupan Sabu Lewat Kaleng Susu, Polri Pastikan Modus Baru Gembong Narkoba Internasional

Polri mengungkap penemuan modus baru para gembong narkoba internasional dalam menyelundupkan sabu ke dalam kaleng susu.
Pekan Ini Kejari Kudus Limpahkan Berkas Kasus Umrah Gagal Berangkat ke Pengadilan

Pekan Ini Kejari Kudus Limpahkan Berkas Kasus Umrah Gagal Berangkat ke Pengadilan

Berkas kasus dugaan penipuan terkait puluhan calon umrah yang gagal berangkat ke Tanah Suci Mekkah akan dilimpahkan Kejaksaan Negeri Kudus ke Pengadilan Negeri Kudus, Jawa Tengah pada pekan ini.
Trending
Pantas Saja Laga Timnas Indonesia U-23 vs Guinea Berlangsung Tertutup, Ternyata Venue Playoff Olimpiade ...

Pantas Saja Laga Timnas Indonesia U-23 vs Guinea Berlangsung Tertutup, Ternyata Venue Playoff Olimpiade ...

Timnas Indonesia U-23 harus melanjutkan ke babak play-off pasca menelan kekalahan 1-2 kontra Irak dalam pertandingan perebutan tempat ketiga Piala Asia U-23.
Bintang Malaysia Faisal Halim Disiram Air Keras, Suporter Timnas Indonesia Khawatirkan Keselamatan Jordi Amat dan Saddil Ramdani

Bintang Malaysia Faisal Halim Disiram Air Keras, Suporter Timnas Indonesia Khawatirkan Keselamatan Jordi Amat dan Saddil Ramdani

Megabintang Malaysia, Faisal Halim yang disiram air keras membuat suporter Timnas Indonesia khawatir dengan keselamatan Jordi Amat dan Saddil Ramdani yang kini berkarier di Negeri Jiran tersebut.
Rencana Nekat Dua Negara Asia Tenggara Demi Kejar Prestasi Timnas Indonesia di Level Asia, Mereka Bakal Lakukan...

Rencana Nekat Dua Negara Asia Tenggara Demi Kejar Prestasi Timnas Indonesia di Level Asia, Mereka Bakal Lakukan...

Usai melihat kesuksesan yang diraih Timnas Indonesia dalam beberapa waktu terakhir, dua negara Asia Tenggara ini bakal lakukan rencana nekat demi susul Garuda.
Marselino Ferdinan sedang Dikritik, Shin Tae-yong Bisa Panggil Bintang Persib Ini ke Timnas Indonesia U-23 Jelang Laga Kontra Guinea

Marselino Ferdinan sedang Dikritik, Shin Tae-yong Bisa Panggil Bintang Persib Ini ke Timnas Indonesia U-23 Jelang Laga Kontra Guinea

Pemain Persib ini bisa dipertimbangkan Shin Tae-yong untuk dipanggil ke Timnas Indonesia U-23 jelang laga kontra Guinea di tengah kritik ke Marselino Ferdinan
Kiprah Timnas Indonesia U23 Menuju Olimpiade Paris Sampai ke Telinga Pelatih Eropa, Dia Ingatkan Hal Ini kepada Garuda Muda

Kiprah Timnas Indonesia U23 Menuju Olimpiade Paris Sampai ke Telinga Pelatih Eropa, Dia Ingatkan Hal Ini kepada Garuda Muda

Pelatih asal Eropa ini memberi peringatan kepada Timnas Indonesia jelang laga penentuan menuju Olimpiade Paris 2024 menghadapi semifinalis Piala Afrika, Guinea.
Dulu Mesin Gol Timnas Indonesia, Kini Kurniawan Dwi Yulianto Bersiap Bawa Como FC Cetak Rekor dan Promosi di Liga Italia 

Dulu Mesin Gol Timnas Indonesia, Kini Kurniawan Dwi Yulianto Bersiap Bawa Como FC Cetak Rekor dan Promosi di Liga Italia 

Kurniawan Dwi Yulianto merupakan sosok yang membantu Como FC musim ini hingga berpeluang untuk mendapatkan tiket promosi langsung ke kasta teratas Liga Italia.
Begini Nasib yang Bakal Dialami Shin Tae-yong Jika Pulang ke Negaranya Usai Bawa Timnas Indonesia Kalahkan Korea Selatan di Piala Asia

Begini Nasib yang Bakal Dialami Shin Tae-yong Jika Pulang ke Negaranya Usai Bawa Timnas Indonesia Kalahkan Korea Selatan di Piala Asia

Begini nasib yang bakal dialami Shin Tae-yong apabila kembali ke negaranya usai bawa Timnas Indonesia singkirkan Korea Selatan di perempat final Piala Asia U23.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Kabar Hari Ini
23:30 - 00:00
Kabar Arena
00:00 - 01:00
Kabar Dunia
01:00 - 01:30
Trust
01:30 - 02:00
Trust
Selengkapnya