News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Top 3 Sport 9 Januari 2026: Masa Kelam John Herdman, Blunder Jay Idzes Jadi Sorotan, hingga Ole Gunnar Solskjaer Kembali ke MU

Top 3 Sport 9 Januari 2026: kisah masa kelam John Herdman, blunder Jay Idzes disorot media Italia, dan rumor kembalinya Ole Gunnar Solskjaer ke Manchester United.
Jumat, 9 Januari 2026 - 06:35 WIB
Ole Gunnar Solskjaer, Jay Idzes, John Herdman
Sumber :
  • Kolase tvOnenews.com | ANTARA/REUTERS/Phil Noble. - Sassuolo Official - canadasoccer.com

tvOnenews.com - Sejumlah berita menarik menghiasi dunia olahraga pada Jumat, 9 Januari 2026.

Sorotan datang dari sepak bola nasional hingga kompetisi elite Eropa yang menyita perhatian publik.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Penunjukan John Herdman sebagai pelatih Timnas Indonesia menghadirkan harapan besar, sekaligus cerita masa lalu yang kembali mencuat.

Di Italia, satu momen krusial membuat nama Jay Idzes menjadi perbincangan usai laga Sassuolo kontra Juventus.

Sementara itu, dinamika di Manchester United belum mereda setelah pemecatan Ruben Amorim.

Rumor kembalinya Ole Gunnar Solskjaer pun mulai menguat dan memicu spekulasi perubahan besar di Old Trafford.

Berikut rangkuman tiga berita olahraga terpopuler yang patut Anda simak.

Masa Kelam John Herdman

Pelatih baru Timnas Indonesia John Herdman
Pelatih baru Timnas Indonesia John Herdman
Sumber :
  • Canadian Olympic Committee

Penunjukan John Herdman sebagai pelatih baru Timnas Indonesia disambut antusias, namun juga diiringi sorotan dari media Belanda.

Media Voetbal Nieuws mengingatkan publik tentang masa lalu Herdman yang penuh luka dan perjuangan sejak kecil.

Ia tumbuh di lingkungan keluarga yang bermasalah dan menjalani masa remaja yang keras di Inggris Utara.

Bahkan pada usia 16 tahun, Herdman nyaris kehilangan nyawa akibat kekerasan fisik yang dialaminya.

Sepak bola dan tinju kemudian menjadi jalan pelarian sekaligus alat bertahan hidup dari trauma tersebut.

Pengalaman pahit itu diyakini membentuk karakter Herdman sebagai pelatih yang tangguh dan penuh empati.

Media Belanda menilai latar belakang tersebut tercermin dalam gaya kepemimpinannya yang mengedepankan kebersamaan dan mental baja.

Kini, publik Indonesia menanti apakah kisah kelam masa lalu itu mampu diubah Herdman menjadi kekuatan bersama Skuad Garuda.

Blunder Jay Idzes Jadi Sorotan

Kapten Timnas Indonesia Jay Idzes dibidik AC Milan
Kapten Timnas Indonesia Jay Idzes dibidik AC Milan
Sumber :
  • Instagram @jayidzes

Kekalahan Sassuolo 0-3 dari Juventus menjadi malam sulit bagi Jay Idzes di Serie A.

Juventus tampil dominan sejak awal dan terus menekan lini belakang tuan rumah.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Petaka bagi Sassuolo terjadi di babak kedua saat Jay Idzes melakukan backpass lemah yang berujung gol Jonathan David.

Media Italia langsung menjadikan momen tersebut sebagai sorotan utama laga.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

6 Ruas Jalan dan 28 RT di Jakarta Masih Terendam Banjir hingga Selasa Pagi, Ini Daftarnya

6 Ruas Jalan dan 28 RT di Jakarta Masih Terendam Banjir hingga Selasa Pagi, Ini Daftarnya

Ketinggian air bervariasi, mulai dari 10 sentimeter hingga satu meter.
Kylian Mbappe Kirim Pesan Emosional Usai Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Ucapkan Terima Kasih dan Penghormatan Tinggi

Kylian Mbappe Kirim Pesan Emosional Usai Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Ucapkan Terima Kasih dan Penghormatan Tinggi

Kabar perpisahan Xabi Alonso dari Real Madrid masih menyisakan banyak cerita emosional. Salah satu respons paling menyentuh datang dari Kylian Mbappe.
Cuan Mengalir Deras! Kondisi Finansial Zodiak 14 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Cuan Mengalir Deras! Kondisi Finansial Zodiak 14 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Berikut ramalan kondisi finansial zodiak 14 Januari 2026 untuk enam zodiak terakhir, Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces.
Wapres Gibran Kunjungan ke Wamena, Polisi Siagakan 453 Personel

Wapres Gibran Kunjungan ke Wamena, Polisi Siagakan 453 Personel

Polres Jayawijaya, Papua Pegunungan menyiagakan kurang lebih 453 personel untuk mengamankan kunjungan kerja (kunker) Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka ke Wamena, Kabupaten Jayawijaya.
Xabi Alonso Dipecat, Jurgen Klopp Jadi Pelatih Idaman Florentino Perez untuk Pimpin Real Madrid

Xabi Alonso Dipecat, Jurgen Klopp Jadi Pelatih Idaman Florentino Perez untuk Pimpin Real Madrid

Wacana pergantian pelatih kembali menghangat di Santiago Bernabéu setelah Real Madrid resmi mengakhiri kerja sama dengan Xabi Alonso.
Prakiraan Cuaca Jabodetabek Selasa 13 Januari 2026: Awan Tebal Sejak Dini Hari, Hujan Berpotensi Guyur Sejumlah Wilayah

Prakiraan Cuaca Jabodetabek Selasa 13 Januari 2026: Awan Tebal Sejak Dini Hari, Hujan Berpotensi Guyur Sejumlah Wilayah

Prakiraan cuaca Jabodetabek Selasa 13 Januari 2026. Awan tebal sejak dini hari, hujan ringan hingga sedang berpotensi terjadi di sejumlah wilayah.

Trending

Xabi Alonso Masuk Bursa Pelatih Manchester United usai Didepak Real Madrid? Media Inggris Beberkan Peluangnya

Xabi Alonso Masuk Bursa Pelatih Manchester United usai Didepak Real Madrid? Media Inggris Beberkan Peluangnya

Media Inggris membahas kemungkinan Manchester United mengejar Xabi Alonso sebagai pelatih baru. Sang juru taktik asal Spanyol baru saja berpisah dengan Real Madrid.
Mengenal Gaston Avila, Bek Argentina Rp43 Miliar yang Disebut Siap Merapat ke Persib Bandung Gantikan Federico Barba

Mengenal Gaston Avila, Bek Argentina Rp43 Miliar yang Disebut Siap Merapat ke Persib Bandung Gantikan Federico Barba

Gaston Avila, bek Argentina milik Ajax dengan nilai Rp43 miliar, ramai dikaitkan dengan Persib Bandung. Siap gantikan Federico Barba? Ini profil dan faktanya.
SBY: Demokrat dan Prabowo Harus Menjadi Bagian dari Solusi

SBY: Demokrat dan Prabowo Harus Menjadi Bagian dari Solusi

Presiden ke-6 RI sekaligus Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menegaskan bahwa partainya bersama Presiden Prabowo harus menjadi solusi mengentaskan masalah bangsa.
Kasus Dugaan Penipuan Kripto Seret Nama Timothy Ronald, Ini Penjelasan Lengkap soal Koin Manta Network

Kasus Dugaan Penipuan Kripto Seret Nama Timothy Ronald, Ini Penjelasan Lengkap soal Koin Manta Network

Kasus dugaan penipuan kripto menyeret nama Timothy Ronald. Korban rugi Rp3 miliar usai beli koin Manta Network. Ini penjelasan MANTA.
Rezeki Datang Bertubi-tubi! Kondisi Finansial Zodiak 14 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Rezeki Datang Bertubi-tubi! Kondisi Finansial Zodiak 14 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Berikut ramalan kondisi finansial zodiak pada 14 Januari 2026 untuk enam zodiak pertama, Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo.
Ramalan Zodiak Besok, 14 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Ramalan Zodiak Besok, 14 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Simak ramalan zodiak besok, 14 Januari 2026 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo. Prediksi lengkap seputar asmara, karier, dan keuangan di sini!
Resmi! Real Madrid Pecat Xabi Alonso usai Ditaklukkan Barcelona, Alvaro Arbeloa Jadi Interim

Resmi! Real Madrid Pecat Xabi Alonso usai Ditaklukkan Barcelona, Alvaro Arbeloa Jadi Interim

Real Madrid resmi mengumumkan pemecatan Xabi Alonso pada Selasa (13/1/2026) dini hari WIB. Keputusan ini diambil setelah kekalahan dari Barcelona di final Piala Super Spanyol.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT