News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

3 Alasan Pahit Dicoretnya Farhan Halim dari Timnas Voli Indonesia di SEA Games 2025

Menilik tiga alasan dicoretnya Farhan Halim dari skuad Timnas Voli Indonesia. Outside Hitter andalan skuad Garuda itu tidak akan unjuk gigi di ajang multievent SEA Games 2025.
Rabu, 12 November 2025 - 17:59 WIB
Farhan Halim di Timnas Voli Indonesia
Sumber :
  • AVC

Adanya bentrok dengan jadwal klub Nagano Tridents pun menjadi salah satu kendala bagi Farhan Halim untuk bergabung dengan Timnas Voli Indonesia.

2. Adaptasi dan Waktu Pemusatan Latihan Terbatas

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Bentrokan dengan jadwal Nagano Tridents tentunya bakal menyulitkan Farhan Halim untuk beradaptasi, serta waktu pemusatan latihan menjadi terbatas. Hal ini juga sempat diungkapkan oleh Jeff Jiang Jie.

Sang pelatih mengatakan bahwa Farhan baru bisa pulang ke Indonesia kurang lebih 10 hari sebelum SEA Games 2025 dimulai. Sehingga akan terlalu singkat baginya untuk adaptasi baik dari segi komunikasi tim, sistem permainan maupun persiapan bersama.

Pemusatan latihan Timnas Voli Indonesia sendiri sudah digelar sejak 28 Oktober hingga November ini dan digelar di Medan, Sumatera Utara. Alhasil akan sangat terlambat bagi Farhan Halim untuk beradaptasi dengan skuad Garuda.

Apalagi Farhan Halim baru bisa bergabung pada awal Desember 2025, atau sepekan sebelum dimulainya cabang olahraga voli yang akan berlangsung di Indoor Stadium Huamark, Bangkok, Thailand pada 10-19 Desember nanti.

3. Strategi Regenerasi dan Komposisi Tim

Alasan lainnya dicoretnya Farhan Halim ialah karena PBVSI menyebut bahwa mereka akan membawa kombinasi pemain berpengalaman dan pemain muda. Sehingga kekuatan Timnas Voli Indonesia lebih variatif dan sebagai salah satu wujud regenerasi pemain.

Dalam daftar final, terdapat sejumlah pemain berpengalaman yang sebelumnya tampil pada SEA Games Kamboja 2023. Yaitu Rivan Nurmulki, Boy Arnez Arabi, Jasen Natanael Kilanta, dan Fahri Septian Putratama.

Sedangkan dari sisi pemain junior, ada sejumlah talenta muda seperti Rama Fazza Fauzan, Jordan Michael, dan kawan-kawan. Meski Farhan memang pemain berpengalaman, akan tetapi dirinya dianggap tidak bisa memenuhi kriteria pemusatan latihan penuh dan integrasi tim untuk edisi ini. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Pencoretan nama Farhan Halim bisa dibilang merupakan salah satu langkah berani yang diambil oleh Jeff Jiang Jie. Sebab Timnas Voli Indonesia memiliki target tinggi di SEA Games 2025.

Yakni berusaha mempertahankan tradisi emas, karena sebelumnya skuad Garuda akan tampil di Thailand dengan status juara bertahan. Sebelumnya Timnas Voli Indonesia berhasil meraih medali emas dalam tiga edisi SEA Games secara berturut-turut, yakni Filipina 2019, Vietnam 2021, dan Kamboja 2023.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Terlihat Berbicara Intens, Ternyata Ini Hal yang Dibahas John Herdman dengan Shayne Pattynama saat Tonton Persija Vs Madura United

Terlihat Berbicara Intens, Ternyata Ini Hal yang Dibahas John Herdman dengan Shayne Pattynama saat Tonton Persija Vs Madura United

John Herdman akhirnya mengungkap isi pembicaraannya dengan Shayne Pattynama saat menonton Persija vs Madura United di GBK. Ini kaitannya dengan Timnas Indonesia.
Hasil Akhir 2025 Mengecewakan, Guardiola Buka-bukaan soal Masalah Manchester City

Hasil Akhir 2025 Mengecewakan, Guardiola Buka-bukaan soal Masalah Manchester City

Pelatih Manchester City Pep Guardiola menegaskan timnya harus segera bangkit dari rentetan hasil buruk yang dialami dalam beberapa pekan terakhir, baik di kompetisi domestik maupun Eropa.
Surat Keterangan Kematian Lula Lahfah Beredar di Media Sosial, Benarkah Kekasih Reza Arap Meninggal Dunia?

Surat Keterangan Kematian Lula Lahfah Beredar di Media Sosial, Benarkah Kekasih Reza Arap Meninggal Dunia?

Surat keterangan kematian selebgram Lula Lahfah beredar di media sosial.
Ditanya Soal Kontrak Baru Vinicius di Real Madrid, Arbeloa: Bukan Urusan Saya!

Ditanya Soal Kontrak Baru Vinicius di Real Madrid, Arbeloa: Bukan Urusan Saya!

Alvaro Arbeloa berharap Vinicius Junior bertahan di Real Madrid di tengah isu kontrak yang berlarut. Agen sang bintang sudah di Madrid, Rodrygo siap comeback.
Reaksi Jordi Amat usai Shayne Pattynama Resmi Gabung Persija: Saya Mengobrol Dengannya Sepanjang Minggu

Reaksi Jordi Amat usai Shayne Pattynama Resmi Gabung Persija: Saya Mengobrol Dengannya Sepanjang Minggu

Jordi Amat mengaku senang Shayne Pattynama resmi bergabung dengan Persija Jakarta. Bek Timnas Indonesia itu siap membantu adaptasi rekannya di ibu kota.
Di Tengah Rumor akan Gabung MU, Pelatih Chelsea Ungkap Kondisi Terbaru Cedera Cole Palmer

Di Tengah Rumor akan Gabung MU, Pelatih Chelsea Ungkap Kondisi Terbaru Cedera Cole Palmer

Cole Palmer berpeluang comeback usai pulih dari cedera paha jelang laga Chelsea vs Crystal Palace. Liam Rosenior ungkap kondisi terbaru sang bintang.

Trending

Sudah di Indonesia, 3 Pemain Keturunan Eropa Bisa OTW Dinaturalisasi dan Dipanggil John Herdman ke Timnas untuk Piala AFF

Sudah di Indonesia, 3 Pemain Keturunan Eropa Bisa OTW Dinaturalisasi dan Dipanggil John Herdman ke Timnas untuk Piala AFF

John Herdman mulai menyusun kerangka Timnas Indonesia jelang Piala AFF 2026. Tiga pemain keturunan di Liga 1 disebut bisa menjadi opsi naturalisasi buat Garuda.
Top 3 Bola 23 Januari 2026: Gaji Jesse Lingard di Persib Bandung, Thom Haye Gigit Jari, hingga Al Nassr Bangkit

Top 3 Bola 23 Januari 2026: Gaji Jesse Lingard di Persib Bandung, Thom Haye Gigit Jari, hingga Al Nassr Bangkit

Rangkuman Top 3 Bola hari ini: rumor Jesse Lingard ke Persib, peluang jadi pemain termahal Liga 1, dan kebangkitan Al Nassr.
Selebgram Lula Lahfah Dikabarkan Meninggal Dunia, Publik Menunggu Kepastian

Selebgram Lula Lahfah Dikabarkan Meninggal Dunia, Publik Menunggu Kepastian

Kabar Lula Lahfah meninggal dunia viral di media sosial setelah selebritas berkomentar di Instagram, namun hingga kini belum ada konfirmasi resmi.
Cole Palmer Dirumorkan Merapat ke Manchester United, Siap Gantikan Bruno Fernandes?

Cole Palmer Dirumorkan Merapat ke Manchester United, Siap Gantikan Bruno Fernandes?

Manchester United, Michael Carrick, MU, Bursa Transfer, Cole Palmer, Manchester City, Setan Merah, Chelsea, Bruno Fernandes. Dalam laporan Berita transfer MU
Pemain MU Berdarah Belanda Ini Blak-blakan Ingin Dinaturalisasi dan Bela Timnas Indonesia, John Herdman Panggil untuk FIFA Series 2026?

Pemain MU Berdarah Belanda Ini Blak-blakan Ingin Dinaturalisasi dan Bela Timnas Indonesia, John Herdman Panggil untuk FIFA Series 2026?

Pemain keturunan Belanda yang kini membela MU membuka peluang dinaturalisasi. John Herdman berpeluang memanggilnya ke FIFA Series 2026.
Hasil Proliga 2026, Putri: 4 Service Ace Megawati Hangestri Bawa Jakarta Pertamina Enduro Mengakhiri Tren Negatif

Hasil Proliga 2026, Putri: 4 Service Ace Megawati Hangestri Bawa Jakarta Pertamina Enduro Mengakhiri Tren Negatif

Hasil Proliga 2026 Jumat 23 Januari, hari kedua seri Bandung menyajikan laga ulangan grand final musim lalu, antara Jakarta Pertamina Enduro vs Popsivo Polwan.
Jadwal Proliga 2026, Jumat 23 Januari: Megawati Hangestri Main Lagi, Lakoni Laga Ulangan Grand Final Musim Lalu

Jadwal Proliga 2026, Jumat 23 Januari: Megawati Hangestri Main Lagi, Lakoni Laga Ulangan Grand Final Musim Lalu

Jadwal Proliga 2026 pada Jumat 23 Januari yang merupakan hari kedua seri ketiga putaran pertama akan menyuguhkan dua pertandingan menarik dari sektor putri.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT