News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Jadwal Kumamoto Masters 2025 Hari Ini, Selasa 11 November: Apriyani/Fadia dan Ubed Hadapi Wakil Tuan Rumah

Berikut jadwal wakil Indonesia di hari pertama Kumamoto Masters 2025.
Selasa, 11 November 2025 - 07:59 WIB
Ganda putri Indonesia, Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti
Sumber :
  • PBVSI

Jakarta, tvOnenews.com - Jadwal Kumamoto Masters 2025 hari ini, Selasa (11/11/2025) bisa Anda lihat di akhir artikel. Dua wakil Indonesia akan tampil di babak pertama.

Pertandingan babak 32 besar Kumamoto Masters 2025 akan berlangsung di Kumamoto Prefectural Gymnasium, Jepang. Pertandingan pertama dimulai pada pukul 7.30 WIB.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Moh Zaki Ubaidillah tunggal putra Indonesia
Moh Zaki Ubaidillah tunggal putra Indonesia
Sumber :
  • PBSI

 

Moh Zaki Ubaidillah akan membuka penampilan wakil Indonesia di hari pertama. Ubed -sapaan akrabnya- akan menghadapi wakil tuan rumah, Koo Takahashi. Kedua pemain akan tampil di partai ketiga lapangan 3.

Selain Ubed, satu wakil Indonesia lain juga akan tampil di hari pertama Kumamoto Masters 2025. Mereka adalah pasangan ganda putri Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti.

Apriyani/Fadia juga akan menantang wakil tuan rumah di babak pertama. Mereka akan melawan pasangan Jepang, Sayaka Hirota/Haruna Konishi.

Untuk diketahui, Indonesia hanya menurunkan lima wakil di ajang Kumamoto Masters 2025 kali ini. Di sektor tunggal putra, selain Ubed Indonesia juga juga punya satu wakil lain yakni Alwi Farhan.

Kemudian di sektor tunggal putri Indonesia menurunkan dua wakil yakni Ni Kadek Dhinda Amartya Pratiwi dan Gregoria Mariska Tunjung.

Gregoria tengah berjuang mengembalikan performa terbaiknya setelah mengalami sakit vertigo.

Menurut Gregoria, vertigo ini memengaruhi performanya karena dia tidak melakukan latihan di pelatnas dengan intensif.

Gregoria Mariska selaku tunggal putri Indonesia.
Gregoria Mariska selaku tunggal putri Indonesia.
Sumber :
  • PBSI

 

"Saat mulai latihan, saya lebih berjaga jaga gitu dan masih suka kambuh juga. Jadi, terkadang ada beberapa hal yang saya rasa belum bisa dimaksimalkan, ada takutnya, walaupun makin hari Puji Tuhan makin membaik," tutur Gregoria.

"Sekarang sudah tidak pernah vertigo lagi, tetapi kemaren stop-nya juga cukup lama sehingga tidak bisa berbuat apaapa. Mungkin kalau cedera kaki, saya bisa latihan pukulan saja di lapangan," lanjutnya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Saya benar-benar tidak latihan dan memulai dari nol sehingga bukan hanya mengejar fisik aja, tetapi pola permainan dan pukulan karena saya sudah lama tidak pegang raket," katanya lagi.

"Berpengaruh ke feelingnya, bahkan kepercayaan diri untuk merapikan pola yang tadinya saya bisa kuasai," jelasnya.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Bicara Jujur, Pelatih Timnas Indonesia John Herdman Bandingkan dengan Kualitas Bali United Training Center dengan MLS

Bicara Jujur, Pelatih Timnas Indonesia John Herdman Bandingkan dengan Kualitas Bali United Training Center dengan MLS

Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, berbicara jujur soal kualitas Bali United Training Center. Dia membandingkannya dengan fasilitas latihan di MLS.
Usai Viral Dicopot, Chiki Fawzi Kini Diminta Kembali Jadi Petugas Haji 2026

Usai Viral Dicopot, Chiki Fawzi Kini Diminta Kembali Jadi Petugas Haji 2026

Pergantian keputusan yang berlangsung cepat itu membuat Chiki Fawzi mengaku sempat kebingungan
Dulu Cuma Bisa Liat di TV, 2 Bintang Persib Ini Akui Masih Tak Menyangka Bisa Serumput dengan Layvin Kurzawa

Dulu Cuma Bisa Liat di TV, 2 Bintang Persib Ini Akui Masih Tak Menyangka Bisa Serumput dengan Layvin Kurzawa

Kehadiran Layvin Kurzawa di Persib benar-benar menyedot perhatian internal skuad Maung Bandung. Dua bintangnya akui masih tak menyangka bisa serumput bersama.
Hati-Hati! 5 Ruas Jalan di Jakarta Masih Terendam Banjir, Ketinggian hingga 40 Cm

Hati-Hati! 5 Ruas Jalan di Jakarta Masih Terendam Banjir, Ketinggian hingga 40 Cm

Hujan deras yang melanda wilayah DKI Jakarta dan sekitarnya sejak Rabu (28/1/2026) menyebabkan sejumlah pemukiman dan ruas jalan di Jakarta terendam banjir.
Green Banking Dorong Sistem Keuangan Positif

Green Banking Dorong Sistem Keuangan Positif

Seorang akademisi sekaligus praktisi hukum Prof. Dr. Hassanain Haykal, S.H., M.Hum merasakan bahagia setelah dirinya meraih jabatan guru besar di Universitas Kristen Maranatha, Kota Bandung.
Waduh! Jalan Daan Mogot Lumpuh, Imbasnya ke Rute Transjakarta Kalideres- Monas

Waduh! Jalan Daan Mogot Lumpuh, Imbasnya ke Rute Transjakarta Kalideres- Monas

Jalan Daan Mogot lumpuh imbas banjir di wilayah Taman Kota.

Trending

Meski Menang di Kandang Dortmund, Inter Milan Justru Harus Telan Kenyataan Pahit

Meski Menang di Kandang Dortmund, Inter Milan Justru Harus Telan Kenyataan Pahit

Inter Milan meraih kemenangan impresif 2-0 di markas Borussia Dortmund pada laga terakhir fase liga Liga Champions 2025/2026.
Bursa Transfer AC Milan: Update Daftar Belanja Rossoneri Musim Panas Nanti, dari Leon Goretzka hingga Vlahovic Jadi Prioritas

Bursa Transfer AC Milan: Update Daftar Belanja Rossoneri Musim Panas Nanti, dari Leon Goretzka hingga Vlahovic Jadi Prioritas

Klub Liga Italia, AC Milan mulai memfokuskan target belanja mereka ke bursa transfer musim panas nanti seiring dengan keterbatasan anggaran pada Januari ini.
Belum Ada Satu Bulan Latih Timnas Indonesia, John Herdman Dihantam Kabar Buruk Bertubi-tubi: Kini Sang Kapten Harus Absen di FIFA Series 2026

Belum Ada Satu Bulan Latih Timnas Indonesia, John Herdman Dihantam Kabar Buruk Bertubi-tubi: Kini Sang Kapten Harus Absen di FIFA Series 2026

Belum sebulan melatih Timnas Indonesia, John Herdman sudah harus mencoret tiga pemain sekaligus jelang turnamen FIFA Series 2026 akibat sanksi dan cedera serius
Daftar 24 Tim yang Lolos ke Babak Knockout Liga Champions 2025-2026: Benfica Bikin Drama, Juara Bertahan Liga Italia Tersingkir

Daftar 24 Tim yang Lolos ke Babak Knockout Liga Champions 2025-2026: Benfica Bikin Drama, Juara Bertahan Liga Italia Tersingkir

Sebanyak 24 tim telah dipastikan melenggang ke babak berikutnya Liga Champions 2025-2026. Juara bertahan Liga Italia, Napoli, tersingkir selagi Benfica membuat kejutan di hadapan Real Madrid.
Janggal Kasus Kematian Selebgram Lula Lahfah, Polisi Bongkar Detik-detik Kekasih Reza Arap Ditemukan Tak Bernyawa

Janggal Kasus Kematian Selebgram Lula Lahfah, Polisi Bongkar Detik-detik Kekasih Reza Arap Ditemukan Tak Bernyawa

Kasus keamtian selebgram muda Lula Lahfah yang juga kekasih hati dari artis Reza Arap masih menyimpan misteri.
Usai Viral Dicopot, Chiki Fawzi Kini Diminta Kembali Jadi Petugas Haji 2026

Usai Viral Dicopot, Chiki Fawzi Kini Diminta Kembali Jadi Petugas Haji 2026

Pergantian keputusan yang berlangsung cepat itu membuat Chiki Fawzi mengaku sempat kebingungan
Heboh! Lisa BLACKPINK Syuting Film di Jakarta, Kawasan Kota Tua Ditutup Sementara

Heboh! Lisa BLACKPINK Syuting Film di Jakarta, Kawasan Kota Tua Ditutup Sementara

Sejumlah rekayasa lalu lintas diberlakukan demi kelancaran produksi, sehingga masyarakat diimbau menyesuaikan rute perjalanan selama jadwal penutupan berlangsung.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT