News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Link Live Streaming Perempat Final Malaysia Open 2026: Jonatan Christie hingga Fajar/Fikri Hadapi Lawan Berat

Berikut link live streaming perempat final Malaysia Open 2026
Jumat, 9 Januari 2026 - 07:51 WIB
Tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie
Sumber :
  • PBSI

Jakarta, tvOnenews.com - Link live streaming Malaysia Open 2026 bisa Anda lihat di akhir artikel ini.

Turnamen level super 1000 ini memasuki babak perempat final pada Jumat (9/1/2026).

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Fajar/Fikri gagal total di BWF World Tour Finals 2025
Fajar/Fikri gagal total di BWF World Tour Finals 2025
Sumber :
  • PBSI

Kembali digelar di Axiata Arena, partai pertama akan digelar pada pukul 09.00 WIB.

Sebanyak lima wakil Indonesia akan berjuang di babak delapan besar. 

Sektor ganda putra meloloskan wakil terbanyak yakni dua pasang lewat Fajar Alfian/Muhammad Shohibul Fikri dan Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi Isfahani.

Fajar/Fikri menyingkirkan pasangan Taiwan, Chen Zhi-ray/Lin Yu-chieh, sementara Sabar/Reza menang atas ganda Korea Selatan, Kang Min-hyuk/Ki Dong-ju.

Pada perempat final, rival kuat sudah menunggu. Unggulan ketiga asal India, Satwiksairaj Rankireddy/Chirag Shetty, menjadi lawan Fajar/Fikri.

Sedangkan Sabar/Reza akan menghadapi pasangan andalan tuan rumah, Aaron Chia/Soh Wooi Yik.

"Makin ke sini lawan makin tidak mudah ya. Besok (hari ini) melawan pasangan India yang mempunyai speed and power yang luar biasa. Terakhir kami kalah bulan lalu di World Tour Finals, pastinya kami ingin membalas kekalahan," kata Fajar.

Sabar/Reza jadi salah satu wakil Indonesia di ajang Malaysia Open 2026
Sabar/Reza jadi salah satu wakil Indonesia di ajang Malaysia Open 2026
Sumber :
  • PBSI

"Semoga kami bisa menampilkan yang terbaik. Dan yang pasti kami harus menjaga kondisi dengan baik, recovery yang baik, karena cukup menguras tenaga pertandingan hari ini," lanjutnya.

Selain Fajar/Fikri dan Sabar/Reza di ganda putra, Indonesia juga meloloskan masing-masing satu wakil di tunggal putra, tunggal putri dan ganda putri.

Pada sektor tunggal putra, Jonatan Christie akan menghadapi unggulan kedelapan asal Jepang, Kodai Naraoka.

Sementara Putri Kusuma Wardani (Putri KW) akan menantang Wang Zhi Yi dari China.

Ya, ujian sesungguhnya akan dihadapi peraih medali perunggu SEA Games 2025 itu di babak delapan besar.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Sebagai informasi, Putri tak pernah menang dalam tiga pertemuan melawan Wang Zhi Yi.

Terakhir di nomor ganda putri ada pasangan Febriana Dwipuji Kusuma/Meilysa Trias Puspitasari akan membuka perjuangan wakil Merah Putih hari ini.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Wow, Lomba Lari Berkonsep Sport Tourism Ini Berhadiah Total Rp1 Miliar

Wow, Lomba Lari Berkonsep Sport Tourism Ini Berhadiah Total Rp1 Miliar

Sebuah rumah sakit di Sumenep, Madura menggelar RS BHC Run berkonsep sport tourism. Menariknya, acara ini berhadiah total Rp1 miliar.
KPK Buka Peluang Dalami Peran Pemda Maluku Utara di Kasus Suap Pajak PT Wanatiara Persada

KPK Buka Peluang Dalami Peran Pemda Maluku Utara di Kasus Suap Pajak PT Wanatiara Persada

KPK merespons peluang pemanggilan pemda Maluku Utara dalam kasus suap pajak PT Wanatiara Persada, namun fokus penyidikan masih di Jakarta.
Pembongkaran Monorel di Rasuna Said Makan Anggaran Rp100 Miliar, Pram Klarifikasi: Untuk Bongkar dan Penataan

Pembongkaran Monorel di Rasuna Said Makan Anggaran Rp100 Miliar, Pram Klarifikasi: Untuk Bongkar dan Penataan

Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung menjelaskan anggaran Rp100 miliar yang akan digunakan untuk membongkar tiang monorel mangkrak di kawasan Rasuna Said, Jaksel.
DJP Minta Maaf Imbas Pegawai Pajak Terjaring OTT KPK

DJP Minta Maaf Imbas Pegawai Pajak Terjaring OTT KPK

Direktorat Jenderal Pajak (DJP) minta maaf tiga pegawai pajak ditetapkan sebagai tersangka dalam dugaan kasus suap di Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Madya Jakut.
Rekap Hasil Final Malaysia Open 2026: An Se Young dan Kim/Seo Belum Terbendung hingga Indonesia Tanpa Gelar Juara di Awal Tahun

Rekap Hasil Final Malaysia Open 2026: An Se Young dan Kim/Seo Belum Terbendung hingga Indonesia Tanpa Gelar Juara di Awal Tahun

Berikut rekap hasil final Malaysia Open 2026, Minggu (11/1/2026).
DJP Siap Bantu KPK Terkait Kasus Suap di KPP Madya Jakarta Utara

DJP Siap Bantu KPK Terkait Kasus Suap di KPP Madya Jakarta Utara

Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan mendukung langkah Komisi Pemberantasan Korupsi atau KPK dalam pengungkapan kasus dugaan suap

Trending

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Pasokan Terhenti, Harga BBM di Nunukan Dijual hingga Rp35 Ribu per Botol

Pasokan Terhenti, Harga BBM di Nunukan Dijual hingga Rp35 Ribu per Botol

Warga kesulitan mendapatkan BBM, bahkan sebagian tidak dapat beraktivitas karena kehabisan bahan bakar.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
20 Lokasi Nobar Gratis Persib Bandung vs Persija Jakarta di Bandung dan Sekitarnya

20 Lokasi Nobar Gratis Persib Bandung vs Persija Jakarta di Bandung dan Sekitarnya

Duel panas El Clasico Indonesia antara Persib Bandung dan Persija Jakarta akan tersaji di Stadion GBLA pada Minggu (11/1/2026), dengan 20 lokasi nobar gratis.
Hasil Lengkap Para Pemain Abroad Timnas Indonesia: Elkan Baggott Kasih Kabar Kejutan, Jay Idzes Terpuruk Lagi

Hasil Lengkap Para Pemain Abroad Timnas Indonesia: Elkan Baggott Kasih Kabar Kejutan, Jay Idzes Terpuruk Lagi

Para pemain Timnas Indonesia kembali berlaga untuk klubnya masing-masing pada akhir pekan. Di antara yang mendapatkan menit bermain adalah Elkan Baggott dan Jay Idzes.
Federico Barba dan Ramon Tanque di Bangku Cadangan, Ini Starting Eleven Persib Bandung Vs Persija

Federico Barba dan Ramon Tanque di Bangku Cadangan, Ini Starting Eleven Persib Bandung Vs Persija

Satu jam sebelum kick off pertandingan Persib Bandung melawan Persija Jakarta, I.League telah merilis daftar susunan pemain yang akan tampil di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Kota Bandung, Minggu (11/1/2026). 
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT