Ini Akun Instagram Eko Darmanto Kepala Bea Cukai Yogyakarta, Viral Gara-Gara Sering “Flexing” di Media Sosial.
Sumber :
  • Tangkapan Layar/tvOne

Ini Akun Instagram Eko Darmanto Kepala Bea Cukai Yogyakarta, Viral Gara-Gara Sering “Flexing” di Media Sosial

Kamis, 2 Maret 2023 - 06:00 WIB

Jakarta, tvOnenews.com – Ini akun Instagram Eko Darmanto Kepala Bea Cukai Yogyakarta yang viral gara-gara sering flexing di media sosial.

Eko Darmanto merupakan Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang bertugas di Direktorat Jenderal Bea dan Cukai Kementerian Keuangan (Kemenkeu).

Saat beritanya viral, dia menjabat sebagai Kepala Bea Cukai Yogyakarta. Eko Darmanto menjabat sebagai Kepala Bea Cukai Yogyakarta sejak bulan April 2022.

Sebelumnya, dia menjabat sebagai Kepala Bea Cukai di Purwakarta. Sebagai Kepala Bea Cukai, total harta Eko Darmanto mencapai Rp15,7 miliar.

Ini berdasarkan Laporan Harta Kekayaan Pejabat Negara (LHKPN) yang dilaporkan Eko Darmanto pada 31 Desember 2021 lalu.

Akan tetapi, Eko Darmanto disebut punya utang Rp9 miliar. Sehingga, total hartanya tersisa Rp6,7 miliar.

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:45
06:24
02:32
03:00
05:18
00:58
Viral