Duta besar uni eropa yang baru untuk Indonesia dan Brunei Darussalam HE Denis Chaibi menyempatkan diri berkunjung ke Universitas Kristen Indonesia (UKI) di Jl. Mayjen Sutoyo, Cawang, Jakarta Timur..
Sumber :
  • Istimewa

Duta Besar Uni Eropa Denis Chaibi Menjadi Dosen Tamu di UKI

Jumat, 8 Desember 2023 - 21:27 WIB

Kedepannya lanjut Sitepu, UKI kembali akan mengundang narasumber dari luar agar membuka wawasan para mahasiswa/i agar lebih maju untuk mengetahui hubungan kerjasama diantara banyak negara. 

Hal senada juga disampaikan oleh Edward Panjaitan, SH, LLM selaku Kepala departemen hukum internasional FHUKI. Bagi Edward kegiatan ini baik bagi UKI, para mahasiswa/i maupun bagi bangsa Indonesia sendiri, Denis Chaibi bisa membantu mengatasi problem perdagangan antar Indonesia dengan uni eropa. "Denis Chaibi yang memiliki keahlian dibidang perdagangan diharapkan bisa mengatasi hubungan Indonesia dengan uni eropa semakin kuat dan semakin bagus kedepannya," harap Edward.

Di mata Edward, Denis Chaibi mengakui bahwa Indonesia secara ekonomi berkembang luar biasa untuk menjadi negara maju dan Indonesia memiliki hubungan dagang dengan uni eropa. Namun demikian perjanjian perdagangan komprehensif yang sudah 7 tahun terbina belum ditandatangani mengingat ada kepentingan diantara dua negara yang belum menemui kesepakatan.(chm)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
17:10
08:36
00:57
01:37
01:20
07:15
Viral