Ustadz Badut di Kota Tangerang berdakwah untuk anak-anak.
Sumber :
  • tvOnenews.com/Rizki Amana

Kisah Ustadz di Kota Tangerang Habiskan Waktu Ngabuburit Ramadhan dengan Berdakwah Kenakan Kostum Badut

Rabu, 20 Maret 2024 - 00:03 WIB

Alhasil dakwah keliling berkostum badut ulang tahun itu menarik minat anak untuk memperdalam ilmu agama Islam.

"Alasannya saya memakai kostum badut adalah itu kan identik kepada anak anak jadi disukai anak anak, beda kalai orang dewasa kalau pakai baju badut depan orang dewasa 'mau lagi apa lu tong' kan begitu makanya saya pakai baju badut yang disukai dengan anak anak," katanya

Dalam dakwahnya itu, Yahya membagikan sejumlah kisah Nabi dan Rasul ajaran Islam kepada anak-anak secara berkeliling

Kegiatan itu dilakukan dalam rangkaian ngabuburit atau waktu menunggu berbuka puasa.

"Kegiatan di sini adalah kita ngabuburit sambil menunggu bedug Adzan Maghrib, dari pada mereka cuma jalan-jalan yang tidak ada ujungnya, tidak bermanfaat makanya saya bersama pendongeng Ka Fido yang berjiwa sosial jadi berkeliling sore menyemangati anak-anak membaca untuk mengisi kegiatan yang positif dibulan suci Ramadhan ini," kata Yahya

"Metode pembelajarannya yang saya lakukan mengajarkan akhlak kepada anak dan kedua ada Nahbawiyah yaitu cerita cerita yang mengajak anak anak untuk menjaga lebih baik dan juga membaca buku dan juga hadis-hadis," sambungnya.

Tak hanya itu, dalam melakukan kegiatan dakwah itu dirinya tak memungut biaya sepersen pun.

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:38
03:09
10:13
04:52
03:06
01:24
Viral