Sumber :
- Istimewa
Ini Sosok Pengganti Kapolresta Sleman yang Dicopot Gara-gara Kasus Penjambretan
Kombes Pol. Edy Setyanto Erning Wibowo resi dicopot Kapolda DIY dari jabatannya sebagai Kapolresta Sleman buntut kasus penjambretan. Ini sosok penggantinya.
Jumat, 30 Januari 2026 - 16:54 WIB
"Dalam gelar tersebut, seluruh peserta sepakat merekomendasikan penonaktifan Kapolresta Sleman untuk sementara waktu hingga pemeriksaan lanjutan selesai dilaksanakan," kata Brigjen Trunoyudo dalam keterangannya, Jumat, 30 Januari 2026.
Ia menjelaskan penonaktifan Kapolresta Sleman Kombes Polisi Edy Setyanto dari jabatannya untuk menjamin objektivitas selama pemeriksaan.
"Penonaktifan sementara ini dilakukan semata-mata untuk menjamin objektivitas pemeriksaan lanjutan serta memastikan proses penegakan hukum berjalan secara profesional, transparan, dan berkeadilan," ujarnya. (Foe Peace Simbolon)