Kandungan Nutrisi dan Manfaat Madu Hitam

Senin, 25 Maret 2024 - 15:00 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Madu hitam merupakan madu yang berasal dari lebah hutan yang menghisap sari bunga pohon mahoni yang kaya akan zat alkaloid.

Zat ini berfungsi sebagai anti infeksi yang efektif untuk menyembuhkan peradangan. 

Bahan alami ini juga mengandung asam fenolat yang merupakan salah satu kelompok senyawa terpenting pada tumbuhan.

Alkaloid berperan sebagai antioksidan alami yang menghambat aktivitas radikal bebas dalam tubuh.

Berkat kandungan alkaloid, madu hitam bermanfaat untuk menghilangkan kanker, antiinflamasi, dan memperkuat sistem kekebalan tubuh.

Madu hitam juga mengandung antioksidan flavonoid yang bisa melawan radikal bebas dalam tubuh, kanker, penyakit koroner, gula darah tinggi, hingga stroke. (awy)

Berita Terkait :
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:33
11:28
10:12
09:50
01:53
01:33
Viral