Ditanya Soal Masuk Politik? Ini Jawaban Terbaru dari Ustadz Abdul Somad | religiOne tvOne
Selasa, 17 November 2020 - 16:45 WIB
Jakarta, Klik Disini - Ditanya Soal Masuk Politik? Ini Jawaban Terbaru dari Ustadz Abdul Somad | religiOne tvOne Ustadz Abdul Somad (UAS) menyatakan dirinya tidak tertarik untuk masuk ke dalam partai atau masuk dalam dunia politik secara langsung. Hal tersebut diungkapkan UAS saat berbincang-bincang dengan Karni Ilyas dalam tayangan video pada Kanal YouTube Karni Ilyas Club, Minggu 15 November 2020. Sebelumnya Karni Ilyas menyinggung soal klaim embrio Partai Masyumi Reborn yang menyebutkan UAS tartarik untuk bergabung dan membesarkan partai tersebut. Source : youtube Karni Ilyas Club Saksikan live streaming tvOne hanya di Klik Disini