Ngobrolin Cinta Harta dan Popularitas “Gerus” Ketenangan Jiwa, Benarkah?

Selasa, 25 Januari 2022 - 09:30 WIB

Popularitas dan kekayaan, sejatinya tidak sempurna. Karena bentuk keindahan tersebut hanya berlaku di dunia, dan dunia sifatnya hanya sementara.

Kendati demikian, Ustadz Das’ad Latif mengatakan jika cemas akan kehilangan popularitas itu manusiawi dan menjadi penyakit bagi semua orang. Namun, cemas yang dilarang adalah cemas yang berlebihan sehingga sudah tidak percaya bahwa Allah SWT Maha Pengasih dan Penyayang.

Allah SWT bersabda bahwa “Saya tergantung sangkakan hambaku”. Jika kita berprasangka baik maka hasilnya akan positif. Sedangkan apabila kita berprasangka buruk maka hal buruk akan terjadi.

Allah SWT akan menjamin rezeki seseorang sedangkan menjadikan seseorang cemas berlebihan karena adanya bisikan setan. (adh)

Berita Terkait :
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:26
01:54
01:18
02:35
02:56
03:32
Viral