Informasi sebaran titik panas di Provinsi Kaltim yang dirilis BMKG Balikpapan, Minggu (19/3).
Sumber :
  • ANTARA

Kebakaran Hutan, BMKG Deteksi 11 Titik Panas di Kalimantan Timur

Minggu, 19 Maret 2023 - 14:49 WIB

Kemudian 2 titik panas yang terpantau di Kabupaten Kutai Kartanegara, tersebar di dua kecamatan, yakni Kecamatan Loa Janan dan Loa Kulu.

Sedangkan 6 titik panas yang berada di Kabupaten Kutai Timur, tersebar di dua kecamatan, yakni 3 titik di Kecamatan Kaubun dan 3 titik di Kecamatan Bengalon.

"Mengingat akhir-akhir ini kerap terpantau titik panas, maka kami mengimbau semua elemen untuk sama-sama menjaga, seperti tidak membuang puntung rokok sembarangan, tidak melakukan pembakaran saat mengelola lahan, apalagi jika di kawasan tersebut ada hutan atau lahan yang mudah terbakar," kata Diyan. (ant/ito)

Simak informasi penting dan menarik lainnya di Google News

 

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:29
03:20
01:09
00:55
02:07
03:49
Viral