Layanan Tes PCR di RSA UGM (Dok UGM)..
Sumber :
  • Tim tvOne - Andri Prasetiyo

Kilat, Tes PCR di Yogyakarta Keluar Hasilnya dalam 6 Jam

Sabtu, 19 Februari 2022 - 10:37 WIB

 

Dijelaskan Riswan, tes PCR kilat itu salah satunya untuk mendukung deteksi dini pasien Covid-19. Dengan hasil yang lebih cepat keluar, maka potensi penularannya juga dapat diminimalisir.

 

Adapun layanan baru tes PCR kilat itu dilakukan dengan menggunakan alat deteksi yang memiliki sistem ekstraksi otomatis. Dengan kemampuan tersebut maka pemrosesan sampel juga akan berlangsung lebih cepat.

 

"Biasanya ekstraksi dilakukan secara manual oleh petugas lab, kemudian baru dimasukkan ke alat, dan proses ini bisa menghabiskan waktu hingga 2 jam. Keunggulan alat ini adalah proses ekstraksi bisa dilakukan di dalam alat ini sendiri," terangnya.

 

Berita Terkait :
1
2
3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:42
02:28
01:18
07:48
01:27
02:06
Viral