Ilustrasi - Belajar mengajar.
Sumber :
  • Freepik

3 Tips agar Para Guru Tak Monoton dalam Mengajar

Senin, 28 November 2022 - 14:47 WIB

Menjadi seorang guru bukanlah hal yang mudah. Tak jarang guru dihadapkan dengan situasi dimana para siswa bosan mengikuti pembelajaran.

Rasa bosan yang menghinggapi para siswa itu tentu tidak semata bersumber dari sifat malas para pembelajar. Bisa jadi, metode atau cara pengajaran guru tersebut memang membosankan.

Berlatar belakang fenomena itu, Dr. Ina Ika Pratita., M.Hum bersama Dr. Edy Sulistiyo, M. Pd dan Dra. Parastuti.,M. Pd asal Fakultas Bahasa dan Seni Universitas Negeri Surabaya mencoba mengadakan pelatihan peningkatan pemahaman guru terhadap model pembelajaran problem based learning dan project base learning (PJBL).

Pelatihan tersebut diadakan di SMA Intensif Taruna Pembangunan Surabaya dan diikuti oleh 31 orang guru.

Model pembelajaran PJBL mengajak para guru agar lebih kreatif dalam membuat metode ajar, sehingga siswa dapat mengikuti materi belajar dengan penuh rasa penasaran dan antusias.

Dari pelatihan yang disampaikan Dr Ina dan kawan-kawan, bisa disimpulkan sedikitnya terdapat 3 tips agar para guru tak monoton dalam mengajar, berikut ulasannya:

1. Bikin PPT jadi Interaktif

Berita Terkait :
1
2 3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:59
02:00
01:32
25:54
04:20
02:33
Viral