Kota Luxembourg.
Sumber :
  • instagram @visit_luxembourg

Ini 5 Daftar Kota Terbersih di Dunia, Salah Satunya Tetangga Indonesia

Rabu, 3 Agustus 2022 - 18:34 WIB

Jakarta - Tingkat kebersihan adalah hal yang utama ketika kita memilih tempat tinggal, begitupun dengan traveling. Dari seluruh tujuan wisata di dunia, ada beberapa kota yang masuk dalam kategori kota terbersih. Salah satunya merupakan tetangga Indonesia.

Berdasarkan data Environmental Performance Index (EPI), bila lingkungan bersih maka kualitas hidup dan kebahagian masyarakat yang tinggal di kota tersebut akan meningkat. Kota yang bersih pasti penduduknya juga tidak mudah terkena penyakit.

Dirangkum dari berbagai sumber, berikut daftar kota terbersih di dunia yang wajib Anda datangi.
Copenhagen, Denmark

Tahun 2022, World Population Review menyatakan Denmark memiliki nilai EPI paling besar di antara negara lain. 

Kota Kopenhagen adalah ibuKota Skandinavia yang mendapatkan predikat kota terbersih dan paling layak huni selama 4 tahun berturut-turut. 

Bagaimana tidak, jalan di kota ini disapu tiga kali setiap harinya. Bahkan kota ini juga menerapkan pengelolaan sampah yang tepat, sehingga tidak akan kita temukan sampah-sampah yang berserakan di jalanan. 

Calgary, Kanada

Berita Terkait :
1
2 3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:36
08:00
01:49
09:04
01:41
02:02
Viral