Kucing.
Sumber :
  • Feepik.com

Catat! Agar Bisa Mengetahui Keinginan Si Anabul, Ini 5 Cara Seekor Kucing untuk Berkomunikasi

Rabu, 14 Desember 2022 - 05:15 WIB

Selain gerakan pada ekor mereka masih banyak cara seekor kucing untuk berkomunikasi baik dengan sesamanya atau dengan anda sebagai pemiliknya 

Ketika anda mengetahui maksud dari segala bentuk komunikasi kucing peliharaan anda maka itu merupakan salah satu jalan untuk membuka rahasia pada seekor kucing, dilansir dari situs thesprucepets.com berikut 5 cara seekor kucing berkomunikasi.

1.Gerakan Mata

Selain melalui suara dan telinganya kucing bisa berkomunikasi dengan kelopak matanya, anda bisa memperhatikan bagaimana terbuka atau tertutupnya mata seekor kucing termasuk gerakan pada pupil mereka.

Pupil mata yang terlihat membesar terjadi akibat gairah yang mucul secara tiba-tiba bisa disebabkan oleh rasa takut, minat, atau emosi kuat lainnya, sedangkan mata yang terbuka lebar menunjukkan kepercayaan sementara menyipitkan mata ke celah bisa menandakan ketakutan. 

Jika kucing anda menunjukkan kelopak mata yang murung dan tampak mengantuk, ini adalah tanda bahwa kucing anda santai dan percaya, anda bsa memberikan kedipan lambat dan lihat apakah kucing anda balas berkedip.

Hal tersebut seperti sebuah ciuman kasih sayang, tetapi jika kucing anda menatap kucing lain tanpa berkedip, itu adalah tanda dominasi atau agresi.

Berita Terkait :
1
2
3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
13:30
02:11
09:58
17:04
02:26
01:11
Viral