ilustrasi menahan makan.
Sumber :
  • Freepik/8photo

Niat Puasa Daud dan Keutamaan dalam Mengamalkannya

Jumat, 30 September 2022 - 13:10 WIB

Namun, jika kamu lupa karena tertidur, kamu bisa mengucapkannya pada pagi hari dengan syarat belum makan atau minum serta belum melakukan hal-hal yang membatalkan puasa.

Seseorang yang akan berpuasa Daud dianjurkan untuk berpuasa satu hari dan tidak berpuasa di hari berikutnya, dan puasa dilanjutkan di hari ketiga berikut seterusnya.

Selain itu, puasa Daud juga bisa dilaksanakan di hari apa saja termasuk hari jumat. Hanya saja puasa ini tetap tidak bisa dilaksanakan pada hari yang diharamkan misalnya 1 Syawal, 10 Dzulhijjah, dan hari Tasyrik.

Berikut adalah bacaan niat puasa Daud,

نَوَيْتُ صَوْمَ دَاوُدَ سُنَّةً ِللهِ تَعَالَى

Nawaitu shouma dawuda sunnatan lillahi ta’ala.

Artinya: “Saya berniat puasa Daud Sunnah karena Allah Ta'ala.”

Berita Terkait :
1
2
3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:39
12:43
02:08
01:39
01:55
02:21
Viral