Megawati Hangestri dan pemain Red Sparks.
Sumber :
  • Kolase tvOnenews

Saking Tidak Sabarnya Pemain Red Sparks Berkunjung ke Indonesia, Mereka Sampai Mau Belajar Hal Ini kepada Megawati Hangestri

Jumat, 22 Maret 2024 - 15:20 WIB

Pencapaian 20 kemenangan dalam satu musim berhasil mereka raih dan ini menjadi rekor yang mereka pecahkan setelah bertahan selama 15 tahun.

Tidak hanya itu, dengan hadirnya Megawati Hangestri di Red Sparks, banyak penggemar asal Korea dan Indonesia yang kemudian menyukai olahraga voli.

Hal inilah yang membuat Lembaga Pengelola Dana dan Usaha Keolahragaan (LPDUK) mengapresiasi pengaruh Megawati Hangestri di Korea.

LPDUK menganggap jika Megawati Hangestri berperan besar dalam mengharumkan nama Indonesia di Korea dan kembali menghidupkan gairah terhadap voli di tanah air.

Selain itu, Kemenpora juga menilai bahwa Megawati Hangestri berkontribusi dalam meningkatkan hubungan persahabatan antara Indonesia-Korea melalui olahraga.

Berkat aksi memukau Megawati Hangestri itu, LPDUK memutuskan untuk mengundang Red Sparks datang ke Indonesia selama lima hari empat malam dari tanggal 17 hingga 21 April 2024.

Berita Terkait :
1
2
3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
06:18
01:35
00:53
02:32
09:58
22:22
Viral