LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana
Sumber :
  • Istimewa

Nilai Kepatuhan Meningkat, Mas Dhito Terima Penghargaan dari Ombudsman RI

Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana mendapatkan penghargaan dari Ombudsman RI. Penghargaan tersebut didapat atas penilaian terhadap kepatuhan penyelenggaraan pelayanan publik tahun 2022.

Jumat, 24 Maret 2023 - 12:59 WIB

Surabaya, tvOnenews.com - Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana mendapatkan penghargaan dari Ombudsman RI. Penghargaan tersebut didapat atas penilaian terhadap kepatuhan penyelenggaraan pelayanan publik tahun 2022.

Ombudsman RI menilai kinerja Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kediri dalam pelayanan publik masuk kategori B atau zona hijau dengan opini kualitas tinggi dan nilai 84,15. 

Penilaian tersebut meningkat dari tahun 2021 yang masuk kategori sedang dengan nilai kepatuhan Ombudsman 80,26 yang masuk dalam zona kuning. 

Penilaian ini dilakukan mulai Bulan Agustus hingga Nopember 2022 di 7 unit layanan yakni Puskesmas Gampengrejo, Puskesmas Purwoasri, Dinas Pendidikan, Dinas Kesehatan, Dinas Sosial, Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil serta Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP).

Baca Juga :

Kepala Bagian Organisasi, Hari Wahyu Jatmiko mengatakan Pemkab akan terus melakukan evaluasi dan penilaian secara internal terhadap kinerja Organisasi Perangkat Daerah (OPD) penyelenggara pelayanan publik. 

“Ke Depan, Pemkab akan terus melakukan evaluasi ke seluruh OPD penyelenggara pelayanan publik, termasuk kecamatan,” terang Hari pada Selasa 21 Maret 2023.

Selain tujuh unit pelayanan yang dijadikan penilaian di tahun 2022, lanjut Hari, di tahun 2023 akan ada 3 lokus OPD yang juga menjadi prioritas. 

Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana

Hari menambahkan, digitalisasi menjadi salah satu bagian penting dari penyelenggaraan pelayanan publik. Menurutnya, di era kemajuan teknologi digitalisasi ini sangat dibutuhkan dalam birokrasi dan pelayanan. 

“Di era saat ini, digitalisasi sangat dioptimalkan oleh Mas Dhito (sapaan akrab Bupati Hanindhito,” imbuhnya. 

Sebagaimana diketahui, sektor pelayanan publik memang menjadi fokus Mas Dhito. Pihaknya terus mengingatkan kepada OPD dalam setiap pertemuan agar melayani masyarakat secara prima dan sepenuh hati. 

“Pemerintah itu melayani, bukan dilayani,” tegas Mas Dhito.

 

 

 

 

 

 

Baca Juga :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Upaya Konsistensi Ekosistem Keuangan di Indonesia, Akulaku Finance Rilis Logo Baru

Upaya Konsistensi Ekosistem Keuangan di Indonesia, Akulaku Finance Rilis Logo Baru

Perusahaan pembiayaan berbasis digital bagian dari Akulaku Group PT Akulaku Finance Indonesia secara resmi mengumumkan pengubahan identitas visualnya dengan memperkenalkan logo baru perusahaan.
Hari Buruh di Tanah Papua, Kapolda Irjen Mathius Fakhiri Beri Peringatan Tegas Singgung Dalang Provokator Demo

Hari Buruh di Tanah Papua, Kapolda Irjen Mathius Fakhiri Beri Peringatan Tegas Singgung Dalang Provokator Demo

Peringatan Hari Buruh yang jatuh setiap tanggal 1 Mei atau May Day mendapat sorotan Kapolda Papua Irjen Mathius Fakhiri.
Masyarakat Mesti Waspada Awan Panas, Gunung Semeru Kembali Erupsi Malam Ini

Masyarakat Mesti Waspada Awan Panas, Gunung Semeru Kembali Erupsi Malam Ini

Masyarakat diimbau tetap waspada soal aktivitas Gunung Semeru yang kembali erupsi selama 104 detik malam ini, Selasa (30/4/2024).
Lirik Lagu Ari Lasso - Cinta Terakhir, Kisah Seseorang Temukan Pujaan Hatinya

Lirik Lagu Ari Lasso - Cinta Terakhir, Kisah Seseorang Temukan Pujaan Hatinya

Makna lirik lagu Ari Lasso berjudul Cinta Terakhir menjelaskan kisah seseorang berhasil menemukan cinta sejatinya dan lagu legend ini dirilis pada 2006 lalu.
MU Pertimbangkan Cari Pesaing Onana pada Bursa Transfer Musim Panas

MU Pertimbangkan Cari Pesaing Onana pada Bursa Transfer Musim Panas

Manchester United (MU) mempertimbangkan merekrut kiper baru pada bursa transfer musim panas mendatang sebagai pesaing Andre Onana.
Privasi Pemain Timnas Indonesia U-23 Terganggu, KBRI Doha Mengimbau Warga Diaspora Menahan Diri

Privasi Pemain Timnas Indonesia U-23 Terganggu, KBRI Doha Mengimbau Warga Diaspora Menahan Diri

Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) mengimbau kepada diaspora Indonesia yang saat ini berada di Qatar tidak mengganggu privasi para pemain Timnas Indonesia U-23.
Trending
Masyarakat Mesti Waspada Awan Panas, Gunung Semeru Kembali Erupsi Malam Ini

Masyarakat Mesti Waspada Awan Panas, Gunung Semeru Kembali Erupsi Malam Ini

Masyarakat diimbau tetap waspada soal aktivitas Gunung Semeru yang kembali erupsi selama 104 detik malam ini, Selasa (30/4/2024).
Hari Buruh di Tanah Papua, Kapolda Irjen Mathius Fakhiri Beri Peringatan Tegas Singgung Dalang Provokator Demo

Hari Buruh di Tanah Papua, Kapolda Irjen Mathius Fakhiri Beri Peringatan Tegas Singgung Dalang Provokator Demo

Peringatan Hari Buruh yang jatuh setiap tanggal 1 Mei atau May Day mendapat sorotan Kapolda Papua Irjen Mathius Fakhiri.
Lirik Lagu Ari Lasso - Cinta Terakhir, Kisah Seseorang Temukan Pujaan Hatinya

Lirik Lagu Ari Lasso - Cinta Terakhir, Kisah Seseorang Temukan Pujaan Hatinya

Makna lirik lagu Ari Lasso berjudul Cinta Terakhir menjelaskan kisah seseorang berhasil menemukan cinta sejatinya dan lagu legend ini dirilis pada 2006 lalu.
Upaya Konsistensi Ekosistem Keuangan di Indonesia, Akulaku Finance Rilis Logo Baru

Upaya Konsistensi Ekosistem Keuangan di Indonesia, Akulaku Finance Rilis Logo Baru

Perusahaan pembiayaan berbasis digital bagian dari Akulaku Group PT Akulaku Finance Indonesia secara resmi mengumumkan pengubahan identitas visualnya dengan memperkenalkan logo baru perusahaan.
Reaksi Erick Thohir Usai Indonesia Kalah dari Uzbekistan, Langsung Datangi Ruang Ganti Timnas Indonesia dan Bilang Begini

Reaksi Erick Thohir Usai Indonesia Kalah dari Uzbekistan, Langsung Datangi Ruang Ganti Timnas Indonesia dan Bilang Begini

Reaksi Erick Thohir usai Timnas Indonesia kalah dari Uzbekistan di semifinal Piala Asia U-23 2024, datangi ruang ganti skuat Shin Tae-yong dan bilang hal ini.
Curahan Hati Suporter Uzbekistan Usai Negaranya ke Final Piala Asia U23, Mereka Merasa Tak Enak kepada Timnas Indonesia karena...

Curahan Hati Suporter Uzbekistan Usai Negaranya ke Final Piala Asia U23, Mereka Merasa Tak Enak kepada Timnas Indonesia karena...

Meskipun menang sekaligus lolos ke final Piala Asia U23, namun sejumlah suporter Uzbekistan di media sosial merasa tidak enak hati dengan Timnas Indonesia.
Media Vietnam pun Sampai Beri Komentar Pedas ke Kiper Uzbekistan, Bisa-bisanya Begini ke Timnas Indonesia U23

Media Vietnam pun Sampai Beri Komentar Pedas ke Kiper Uzbekistan, Bisa-bisanya Begini ke Timnas Indonesia U23

Begini reaksi media Vietnam setelah tahu Timnas Indonesia U23 kalah lawan Uzbekistan. Media Vietnam komentari aksi pemain Uzbekistan lawan Timnas Indonesia U23.
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Apa Kabar Indonesia Malam
03:00 - 03:30
Kabar Hari Ini
03:30 - 04:00
Sidik Jari
04:00 - 04:30
Assalamualaikum Nusantara
04:30 - 06:00
Kabar Pagi
06:00 - 06:30
Kabar Arena Pagi
Selengkapnya