News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

IRT di Sukabumi Dilatih Manfaatkan Kecanggihan AI untuk Promosi Produk UMKM

Puluhan ibu rumah tangga (IRT) di Desa Kertaangsana, Kecamatan Nyalindung, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat dilatih untuk mengembangkan bakat mengolah makanannya hingga menjadi pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM).
Selasa, 20 Januari 2026 - 03:02 WIB
IRT di Sukabumi Dilatih Manfaatkan Kecanggihan AI untuk Promosi Produk UMKM
Sumber :
  • Istimewa

Jakarta, tvOnenews.com - Puluhan ibu rumah tangga (IRT) di Desa Kertaangsana, Kecamatan Nyalindung, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat dilatih untuk mengembangkan bakat mengolah makanannya hingga menjadi pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM).

Tercatat 50 IRT mengikuti program 'Peltaihan Tata Boga Pembuatan Talam Singkong dan Muffin Pisang' yang dilaksanakan oleh Yayasan Indonesia Setara (YIS) berkolaborasi dengan Rumah Zakat.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Founder YIS, Sandiaga Salahuddin Uno berharap pelatihan ini membuka peluang usaha rumahan produk makanan viral.

Ia mengatakan para peserta juga diajarkan memasarkan produk dengan memanfaatkan kecanggihan kecerdasan buatan AI.

"Terpenting adalah terbangun jejaring antar usaha kecil, mereka bisa saling support untuk mendorong penjualan berkelanjutan," kata Sandiaga Uno, Jakarta, Senin (19/1/2026).

Sandiaga Uno mengatakan secara khusus pihaknya terus mendongkrak kemandirian kaum perempuan secara ekonomi.

Karenanya, pelatihan tata boga ini dipilih mengingat bahan baku yang mudah didapat serta akrab dengan kegiatan perempuan khususnya IRT.

Ia menegaskan para peserta juga akan dilakukan pendampingan lanjutan kendati program pelatihan telah rampung terselenggara.

"Dan akan ada pemilihan peserta terbaik untuk mendapatkan bantuan modal usaha. Dari talam singkong dan muffin pisang, ibu-ibu auto (langsung) bikin cuan," katanya.

Sementara itu, perwakilan Rumah Zakat, Asep Suhendar mengatakan program pelatihan ini termasuk dalam upaya mendorong kemajuan desa melalui ekonomi, peningkatan kualitas pendidikan, dan penguatan aspek kesehatan masyarakat.

"Melalui program ekonomi, kami berharap dapat membuka peluang usaha, meningkatkan keterampilan, serta mendorong kemandirian masyarakat," ungkap Asep.

Di sisi lain, Sekretaris Desa Kertaangsana, Dinding mengapresiasi kegiatan pelatihan terhadap IRT itu.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Pihaknya berharap program ini membawa manfaat bagi IRT untuk memiliki keterampilan dalam membuat suatu usaha rumahan.

"Akhirnya bisa mandiri dan memiliki penghasilan sendiri," ujarnya.(raa)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Digosipkan telah Menikah Tertutup, Ruben Onsu dan Ayu Ting Ting Kompak Cuma Bisa Ngakak: Gue sampai Keder

Digosipkan telah Menikah Tertutup, Ruben Onsu dan Ayu Ting Ting Kompak Cuma Bisa Ngakak: Gue sampai Keder

Ruben Onsu dan Ayu Ting Ting buka suara menjawab isu dari konten memperlihatkan keduanya diduga telah menikah tertutup yang semakin merebak di media sosial.
Ronaldo dkk Putus Tren Negatif, Al Nassr Ada di Posisi ke Berapa dalam Klasemen Liga Profesional Saudi 2025/2026?

Ronaldo dkk Putus Tren Negatif, Al Nassr Ada di Posisi ke Berapa dalam Klasemen Liga Profesional Saudi 2025/2026?

Kemenangan Al Nassr atas Al Shabab menjadi sinyal bahaya bagi Al Hilal yang kini berada di posisi puncak klasemen sementara Liga Profesional Saudi 2025/2026.
Tim SAR Temukan Buku Catatan dan Pelampung Pesawat ATR 42-500 di Jalur Ekstrem Pangkep

Tim SAR Temukan Buku Catatan dan Pelampung Pesawat ATR 42-500 di Jalur Ekstrem Pangkep

Memasuki hari ketiga operasi pencarian, tim SAR gabungan menemukan titik terang terkait keberadaan para korban pesawat ATR milik Indonesia Air Transport (IAT). 
Legislator PDIP Lontarkan Kritik Tajam Sebut Kemenhut Langgar Aturan Soal Komersialisasi Kawasan Hutan

Legislator PDIP Lontarkan Kritik Tajam Sebut Kemenhut Langgar Aturan Soal Komersialisasi Kawasan Hutan

Komisi IV DPR RI mengkritik tajam adanya kawasan hutan yang beralih fungsi hingga menjadi faktor utama penyebab maraknya bencana alam berupa tanah longsor dan banjir bandang.
Vickynisasi Bersabda! Vicky Prasetyo Diduga Sentil Inara Rusli dan Insanul Fahmi, Bicara Wanita Gratisan-Khianati Istri

Vickynisasi Bersabda! Vicky Prasetyo Diduga Sentil Inara Rusli dan Insanul Fahmi, Bicara Wanita Gratisan-Khianati Istri

Vicky Prasetyo kembali mengguncang publik. Kali ini ia diduga memberikan pesan menohok kepada Inara Rusli dan Insanul Fahmi menumbalkan peran Wardatina Mawa.
Guru PPPK di Cianjur Gelap Mata, Nekat Rampok dan Siksa Nenek Demi Bayar Utang Judol

Guru PPPK di Cianjur Gelap Mata, Nekat Rampok dan Siksa Nenek Demi Bayar Utang Judol

Seorang oknum guru PPPK di Cianjur berinisial MIR (33) harus berurusan dengan hukum setelah nekat merampok kerabatnya sendiri, Sopiah (69). 

Trending

Teka-teki Jatuhnya Pesawat ATR di Gunung Bulusaraung Sulsel, Menhub: Dokumen Nyatakan Laik Terbang

Teka-teki Jatuhnya Pesawat ATR di Gunung Bulusaraung Sulsel, Menhub: Dokumen Nyatakan Laik Terbang

Menteri Perhubungan, Dudy Purwagandhi memberikan klarifikasi terkait status pesawat ATR 42-500 yang kecelakaan tragis di Gunung Bulusaraung, Sulawesi Selatan. 
Detik-Detik Menegangkan Polisi Duel Lawan Buaya 3 Meter Demi Selamatkan Nyawa Seorang Ibu di Tarakan

Detik-Detik Menegangkan Polisi Duel Lawan Buaya 3 Meter Demi Selamatkan Nyawa Seorang Ibu di Tarakan

Sebuah aksi penyelamatan heroik dilakukan jajaran polisi Polres Tarakan terhadap seorang ibu paruh baya yang nyaris kehilangan nyawa akibat diterkam buaya. 
IRT di Sukabumi Dilatih Manfaatkan Kecanggihan AI untuk Promosi Produk UMKM

IRT di Sukabumi Dilatih Manfaatkan Kecanggihan AI untuk Promosi Produk UMKM

Puluhan ibu rumah tangga (IRT) di Desa Kertaangsana, Kecamatan Nyalindung, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat dilatih untuk mengembangkan bakat mengolah makanannya hingga menjadi pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM).
Vickynisasi Bersabda! Vicky Prasetyo Diduga Sentil Inara Rusli dan Insanul Fahmi, Bicara Wanita Gratisan-Khianati Istri

Vickynisasi Bersabda! Vicky Prasetyo Diduga Sentil Inara Rusli dan Insanul Fahmi, Bicara Wanita Gratisan-Khianati Istri

Vicky Prasetyo kembali mengguncang publik. Kali ini ia diduga memberikan pesan menohok kepada Inara Rusli dan Insanul Fahmi menumbalkan peran Wardatina Mawa.
Guru PPPK di Cianjur Gelap Mata, Nekat Rampok dan Siksa Nenek Demi Bayar Utang Judol

Guru PPPK di Cianjur Gelap Mata, Nekat Rampok dan Siksa Nenek Demi Bayar Utang Judol

Seorang oknum guru PPPK di Cianjur berinisial MIR (33) harus berurusan dengan hukum setelah nekat merampok kerabatnya sendiri, Sopiah (69). 
Tim SAR Temukan Buku Catatan dan Pelampung Pesawat ATR 42-500 di Jalur Ekstrem Pangkep

Tim SAR Temukan Buku Catatan dan Pelampung Pesawat ATR 42-500 di Jalur Ekstrem Pangkep

Memasuki hari ketiga operasi pencarian, tim SAR gabungan menemukan titik terang terkait keberadaan para korban pesawat ATR milik Indonesia Air Transport (IAT). 
Legislator PDIP Lontarkan Kritik Tajam Sebut Kemenhut Langgar Aturan Soal Komersialisasi Kawasan Hutan

Legislator PDIP Lontarkan Kritik Tajam Sebut Kemenhut Langgar Aturan Soal Komersialisasi Kawasan Hutan

Komisi IV DPR RI mengkritik tajam adanya kawasan hutan yang beralih fungsi hingga menjadi faktor utama penyebab maraknya bencana alam berupa tanah longsor dan banjir bandang.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT